Sekprov Sulbar Kukuhkan Forum Anak Periode 2021-2022

Ia juga meminta kawan-kawan untuk fokus pada permasalahan perkawinan usia dini atau perkawinan sekolah.

“Yang terpenting juga saya meminta forum ini melakukan kegiatan-kegiatan yang mengasah kecerdasan sosial, kemampuan membangun potensi dan kebersamaan kerja tim, dan menghargai orang lain sehingga tujuan Forum Anak ini yaitu bagaimana tumbuh kembang anak secara optimum” kata Idris.

Dan itulah program-program yang harus disempurnakan oleh Forum Anak ini dengan cara menjadi pelopor, mediator, dan inovator bagi anak-anak yang ada di sulbar.

BACA JUGA:  Satgas Preemtif Operasi Keselamatan Marano Polresta Mamuju Gelar Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas

Ia berharap keberadaan anak-anak ini di provinsi sulbar, untukmemberikan tempat yang memadai dalam berorganisasi.

“Bangsa ini tidak mungkin besar tanpa dibesarkan oleh anak-anaknya dan anak-anak muda tidak mungkin membesarkan bangsanya tanpa mengenal bangsa” tutup Idris. (rls)