Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Wabup Pasangkayu Warning OPD yang Malas Hadiri Paripurna

Wabup Pasangkayu Warning OPD yang Malas Hadiri Paripurna

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 11 Mar 2019
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Wakil Bupati Pasangkayu Muhammad Saal memberi peringatan (warning) kepada kepala OPD yang malas menghadiri sidang paripurna. Itu disampaikannya saat sidang paripurna pemandangan fraksi terhadap enam Rancangan Perda (Ranperda) yang kini tengah di bahas di DPRD Pasangkayu, Senin 11 Maret.

Ia menilai ke tidak hadiran sejumlah kepala OPD terutama OPD pengusul keenam Ranperda itu, dapat membangun citra negatif terhadap Pemkab Pasangkayu. Membuat Pemkab Pasangkayu terkesan tidak serius terhadap pembahasan Ranperda. Tidak hanya itu juga dapat menghambat proses pembahasan Ranperda di DPRD Pasangkayu.

“ Kedepan jika kepala dinas terkait malas menghadiri pertemuan dalam rangka pembahasan Ranperda ini, maka saya sepakat Randeprda dari dinas tersebut, tidak usah ditetapkan menjadi Perda” tegasnya.

Ia juga menghimbau OPD pengusul Ranperda agar membangun koordinasi yang baik dengan OPD yang menjadi leading sektor perumus Ranperda ini (Bagian Hukum.red), agar tidak terkesan pengerjaan pembuatan Ranperda ini menumpuk disalah satu OPD saja.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Daya Saing Bangsa, Pemerintah Buka 238 Ribu Formasi CPNS

    Tingkatkan Daya Saing Bangsa, Pemerintah Buka 238 Ribu Formasi CPNS

    • calendar_month Kam, 6 Sep 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 348
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, JAKARTA – Rencananya, pemerintah akan melaksanakan Pengadaan CPNS Tahun 2018. Fokus perencanaan dan rekrutmennya diarahkan untuk meningkatkan daya saing bangsa, dengan prioritas pada bidang pelayanan dasar yang meliputi pendidikan, kesehatan, dan infrastruktur. “Proporsi terbesar formasi CPNS tahun ini adalah untuk jabatan-jabatan teknis dan spesialis yang saat ini masih kurang, antara lain tenaga pendidikan, tenaga […]

  • Gempa Melanda Mamasa, Setda Imbau Masyarakat Tetap Tenang

    Gempa Melanda Mamasa, Setda Imbau Masyarakat Tetap Tenang

    • calendar_month Sen, 5 Nov 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 430
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMASA – Gempa bumi berkekuatan 4,7 skala richter mengguncang wilayah Mamasa Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat (Sulbar), Sabtu 3November 2018. Gempa bumi terjadi sekitar pukul 10:03:55 Wita, yang berada di darat, 11 Km timur laut Mamasa Sulawesi Barat pada koordinat 2,93 LS – 119.44 BT dengan kedalaman 10 km. Guncangan Gempa turut dirasakan kabupaten Tana […]

  • Kapolda Sulbar Perkuat Silaturahmi, Mancing Ria Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79

    Kapolda Sulbar Perkuat Silaturahmi, Mancing Ria Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79

    • calendar_month Sen, 21 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 102
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Suasana meriah dan penuh keakraban mewarnai perayaan Hari Bhayangkara ke-79 di Dermaga Lanal Mamuju, Minggu (20/7/25). Kapolda Sulawesi Barat, Irjen Pol. Adang Ginanjar, beserta Ketua Bhayangkari, Ny. Miranti Adang, turut serta dalam lomba mancing yang digelar sebagai bagian dari rangkaian perayaan tersebut. Bukan sekadar hiburan, lomba mancing ini juga menjadi ajang efektif […]

  • Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Menara Kujang Sapasang

    Gubernur Ridwan Kamil Resmikan Menara Kujang Sapasang

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 41
    • 0Komentar

    KABUPATEN SUMEDANG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meresmikan Menara Kujang Sapasang di kawasan Bendungan Jatigede, Desa Jemah, Kecamatan Jatigede, Kabupaten Sumedang, Minggu (13/8/2023). Kini Bendungan Jatigede tak hanya memiliki fungsi ekologi dan sumber daya air saja, tetapi punya nilai tambah yaitu pariwisata yang akan menjadi kebanggaan masyarakat Sumedang dan Jawa Barat. “Sumedang punya destinasi […]

  • Rumuskan Inovasi Baru, Dinas PUPR Persiapkan e-Laboroji Menjadi Inovasi Unggulan

    Rumuskan Inovasi Baru, Dinas PUPR Persiapkan e-Laboroji Menjadi Inovasi Unggulan

    • calendar_month Sab, 30 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 53
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) tengah mempersiapkan aplikasi e-Laboroji sebagai salah satu inovasi unggulan terbaru. Aplikasi ini digagas untuk memperkuat transformasi digital dalam pelayanan pengujian laboratorium konstruksi. Hal ini untuk mendukung visi misi Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S. Mengga dalam melaksanakan tata […]

  • AJBAR Gelar Sosialisasi Empat Pilar bersama Kelompok Tani Pasangkayu

    AJBAR Gelar Sosialisasi Empat Pilar bersama Kelompok Tani Pasangkayu

    • calendar_month Ming, 21 Jul 2024
    • account_circle Chamar
    • visibility 52
    • 0Komentar

    PASANGKAYU, EKSPOSE SULBAR — Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) mengadakan kegiatan sosialisasi empat pilar bersama kelompok tani di wilayah ini. Kegiatan yang berlangsung di Hotel Multazam bertujuan untuk mendengarkan langsung aspirasi petani dan memberikan pemahaman tentang empat pilar kebangsaan.

expand_less