Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Permendagri 60/2018 Dibatalkan, Batas Pasangkayu-Donggala Kembali Seperti Semula

Permendagri 60/2018 Dibatalkan, Batas Pasangkayu-Donggala Kembali Seperti Semula

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 11 Mei 2023
  • comment 0 komentar

Pasangkayu–Permendagri nomor 60 tahun 2018 tentang tapal batas wilayah antara Pasangkayu, Sulbar dengan Donggala, Sulteng, dinyatakan tidak memiliki kekuatan hukum mengikat oleh Mahkamah Agung (MA). Tertuang dalam putusan MA nomor 5 P/HUM/2023.

” Mahkamah Agung mengabulkan permohonan gugatan uji materi Permendagri nomor 60 tahun 2018 yang diajukan oleh Pemkab Pasangkayu. Dengan demikian maka tapal batas wilayah kembali berpedoman pada Kepmendagri nomor 52 tahun 1991″ terang Asisten III Pemkab Pasangkayu, Muh. Abduh, Kamis 11 Mei.

Abduh menyampaikan dengan adanya putusan MA itu, diharap pihak-pihak terkait mau menerima dengan lapang dada. Beberbesar hati menerima batas wilayah sesuai dengan Kepmendagri nomor 52 tahun 1991. Iapun berharap pengembalian tapal batas secara teknis dilapangan bisa segera dilakukan.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • PPATK akan Bekukan Rekening Bank yang Tidak Aktif Selama 3 Bulan, Bagaimana Nasib Uangnya?

    PPATK akan Bekukan Rekening Bank yang Tidak Aktif Selama 3 Bulan, Bagaimana Nasib Uangnya?

    • calendar_month Sel, 29 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA — Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) berencana akan mengambil langkah tegas terhadap rekening bank yang tidak aktif selama tiga bulan berturut-turut. Kebijakan tersebut bertujuan untuk memperketat pengawasan terhadap potensi pencucian uang dan pendanaan ilegal yang kerap memanfaatkan rekening pasif. Kepala PPATK, Ivan Yustiavandana, menyatakan bahwa langkah pembekuan ini merupakan bagian dari […]

  • DLH Sulbar Verifikasi 3 Sekolah Tiga Sekolah di Pasangkayu sebagai Calon Adiwiyata Provinsi Sulbar 2025

    DLH Sulbar Verifikasi 3 Sekolah Tiga Sekolah di Pasangkayu sebagai Calon Adiwiyata Provinsi Sulbar 2025

    • calendar_month Kam, 26 Jun 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 35
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, PASANGKAYU – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) melakukan verifikasi lapangan terhadap tiga calon Sekolah Adiwiyata Provinsi tahun 2025 di Kabupaten Pasangkayu. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kabid Persampahan, LB3 & Peningkatan Kapasitas DLH Sulbar, Afdal Mahyudin, Rabu 25 Juni 2025. Tim verifikasi yang terdiri dari DLH Sulbar, Dinas Pendidikan […]

  • Dukung Larangan Sirine dan Rotator, Gubernur Sulbar Ingatkan Pejabat untuk Hormati Pengguna Jalan Lain

    Dukung Larangan Sirine dan Rotator, Gubernur Sulbar Ingatkan Pejabat untuk Hormati Pengguna Jalan Lain

    • calendar_month Sen, 22 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 69
    • 0Komentar

    ESKPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka menegaskan dukungannya terhadap himbauan Menteri Sekretaris Negara, Prasetyo Hadi, dan kebijakan Kakorlantas Polri, Irjen Pol. Agus Suryonugroho, terkait larangan penggunaan sirine dan rotator oleh pejabat negara. Kebijakan tersebut dikeluarkan menyusul banyaknya keluhan masyarakat yang merasa terganggu dengan suara bising sirine serta penggunaan rotator yang kerap dianggap mengganggu kenyamanan […]

  • Pemerintah Tegaskan Komitmen Perkuat Perlindungan WNI

    Pemerintah Tegaskan Komitmen Perkuat Perlindungan WNI

    • calendar_month Sel, 9 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 60
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menegaskan komitmen pemerintah untuk terus memperkuat perlindungan terhadap warga negara Indonesia (WNI). “Ke depan, perlindungan WNI akan terus kita tingkatkan dan kita perkuat,” ujar Presiden Jokowi, dalam pernyataan pers, di Hotel Meruorah, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT), Senin (08/05/2023). Sebelumnya, pemerintah telah berhasil mengevakuasi sebanyak 969 […]

  • Libur Lebaran, Uu Ruzhanul Pantau Pantai Pangandaran

    Libur Lebaran, Uu Ruzhanul Pantau Pantai Pangandaran

    • calendar_month Jum, 6 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 138
    • 0Komentar

    KABUPATEN PANGANDARAN – Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum memantau Pantai Pangandaran yang menjadi destinasi wisata saat musim libur Lebaran tahun ini. Menjadi fokus kesiapan sarana prasarana, infrastruktur, serta penerapan protokol kesehatan. Pak Uu –sapaan akrab Wagub– mengungkapkan, peninjauan ini dilakukan sebagai bentuk monitoring dan evaluasi dalam rangka menjadikan Pangandaran sebagai salah satu lokasi […]

  • Kronologi Tiga Pekerja Jatuh Saat Mengecat Jembatan Tarailu, Satu Ditemukan Selamat

    Kronologi Tiga Pekerja Jatuh Saat Mengecat Jembatan Tarailu, Satu Ditemukan Selamat

    • calendar_month Sen, 28 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 132
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Sebuah kecelakaan kerja terjadi di Jembatan Tarailu, Kecematan Sampaga, Mamuju, Senin (28/7) melibatkan para pekerja dari PT Surya Mandiri Perdana yang tengah melakukan pengecatan pada struktur besi jembatan. Kasi Humas Polresta Mamuju, Ipda Herman Basir, menerangkan bahwa insiden bermula ketika tiga pekerja sedang melakukan pengecatan dan terjatuh dari jembatan. “Saat itu tiga […]

expand_less