Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi » Komitmen SDK-JSM Percepat Pertumbuhan Ekonomi Daerah, Sulbar Dapat Jatah Inpres Jalan Daerah dari Pusat

Komitmen SDK-JSM Percepat Pertumbuhan Ekonomi Daerah, Sulbar Dapat Jatah Inpres Jalan Daerah dari Pusat

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 23 Jun 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Pemprov Sulbar melakukan rapat bersama Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) dan dinas PU kabupaten se Sulbar, di Kantor Dinas PUPR Sulbar, Senin 23 Juni 2025.

Rapat yang difasilitasi Dinas PUPR Sulbar ini membahas tindak-lanjut Inpres jalan daerah (IJD). Ini merupakan salah satu wujud visi pembangunan Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Sulbar Salim S Mengga mendorong konektivitas wilayah dan percepatan pertumbuhan ekonomi di daerah.

“Ini bentuk komitmen pak gubernur dan wagub mendorong konektivitas wilayah di daerah kita, khususnya di enam kabupaten,” tutur Kepala Dinas PUPR Sulbar Rachmad usai Rapat.

Rencananya IJD mulai dikerjakan tahun depan. Melalui IJD ini akan menyasar enam kabupaten. Masing masing kabupaten mendapat dukungan pekerjaan jalan inpres kisaran 4 kilometer per tahun.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekolah di Pasangkayu Siap Tampung Siswa Korban Bencana Sulteng

    Sekolah di Pasangkayu Siap Tampung Siswa Korban Bencana Sulteng

    • calendar_month Jum, 12 Okt 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 378
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU — Gempa dan Tsunami yang melanda sebagian wilayah Sulawesi Tengah (Sulteng) beberapa waktu yang lalu, tidak hanya meluluh lantakkan perumahan warga tapi juga gedung-gedung pendidikan yang ada disana. Akibanya sebagian siswa-siswi di Sulteng tidak bisa menjalankan proses belajar sebagaimana mestinya. Menanggapi kondisi ini, Pemkab Pasangkayu mengeluarkan kebijakan menerima siswa-siwi korban bencana Sulteng untuk […]

  • Pesan Ridwan Kamil kepada KNPI: Jaga Persatuan Kalangan Muda

    Pesan Ridwan Kamil kepada KNPI: Jaga Persatuan Kalangan Muda

    • calendar_month Sel, 26 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 158
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil ingatkan pentingnya persatuan pemuda dan pemudi Jawa Barat. Hal itu ia sampaikan ketika menghadiri silaturahmi dengan Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Jawa Barat di Hotel Grand Pasundan, Kota Bandung, Selasa (26/4/2022). Dalam sambutannya pria yang akrab disapa Kang Emil itu merasa bangga pada KNPI Jawa Barat karena […]

  • Wow… Pasangkayu WTP Empat Kali Berturut-Turut

    Wow… Pasangkayu WTP Empat Kali Berturut-Turut

    • calendar_month Kam, 23 Mei 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 344
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Prestasi membanggakan kembali di torehkan Pemkab Pasangkayu. Kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan, atas laporan keuangan tahun 2018. Ini bukan kali pertama, namun sudah keempat kalinya yang diraih secara berturut-turut. Pemkab menerima hasil laporan keuangan tahun 2018 dengan opini WTP tersebut di kantor BPK RI perwakilan Sulbar, Rabu […]

  • Bantuan Pangan Beras Mulai Disalurkan di Jawa Barat  Sasaran penerima bantuan pangan 4,4 juta KPM

    Bantuan Pangan Beras Mulai Disalurkan di Jawa Barat Sasaran penerima bantuan pangan 4,4 juta KPM

    • calendar_month Kam, 6 Apr 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 17
    • 0Komentar

    KABUPATEN BANDUNG BARAT – Sebagai upaya mengurangi kerawanan pangan, kemiskinan, tengkes, gizi buruk, dan pengendalian inflasi, pemerintah pusat menyalurkan Cadangan Pangan Pemerintah dalam bentuk bantuan pangan untuk masyarakat Jawa Barat. Bantuan pangan yang disalurkan pemerintah saat ini terdiri atas dua jenis, yaitu bantuan pangan beras dan bantuan pangan daging dan telur. Bantuan pangan beras diberikan […]

  • PAW Anggota DPRD Pasangkayu dari Golkar Dilantik, Demokrat?

    PAW Anggota DPRD Pasangkayu dari Golkar Dilantik, Demokrat?

    • calendar_month Kam, 3 Des 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 193
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– DPRD Pasangkayu menggelar sidang paripurna dengan agenda pelantikan dan pengucapan sumpah atau janji pengganti antar waktu (PAW) anggota DPRD Pasangkayu masa jabatan 2019-2024, Kamis 3 Desember. Anggota DPRD PAW yang dilantik berasal dari partai Golkar atas nama Asriani menggantikan Yaumil Ambo Djiwa yang kini maju di kontestasi Pilkada sebagai Calon Bupati Pasangkayu berpasagan dengan […]

  • Shalat Berjemaah,Cara Bupati-Polres Pasangkayu Pererat Silaturahim

    Shalat Berjemaah,Cara Bupati-Polres Pasangkayu Pererat Silaturahim

    • calendar_month Rab, 21 Apr 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 31
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa dan jajaran personel Polres Pasangkayu punya cara sendiri untuk mempererat silaturahim di bulan Ramadan 1442 H ini. Yakni melalui shalat berjemaah bersama di mesjid As Syifa Polres Pasangkayu, Rabu 21 April. Bupati dan jajaran personel Pasangkayu nampak khusyuk mengikuti shalat berjamaah yang dilaksanakan pada waktu dhuhur itu. Kehadiran Bupati […]

expand_less