Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ragam » Komitmen Jabar Maksimalkan Serapan Tenaga Kerja Lokal Dengan konsisten perkuat Sumber Daya Manusia

Komitmen Jabar Maksimalkan Serapan Tenaga Kerja Lokal Dengan konsisten perkuat Sumber Daya Manusia

  • account_circle
  • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
  • comment 0 komentar

KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil berkomitmen untuk terus memaksimalkan warga lokal bisa terserap menjadi tenaga kerja di industri yang ada di Jabar.

Menurut Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil, sekitar 60 persen industri di Indonesia berada di Jabar. Namun, sekitar 20 persen tenaga kerjanya ber-KTP luar Jabar.

“Jabar ini tidak hanya menjadi lapangan pekerjaan buat warganya, hampir di atas 20 persen yang kerja di Jabar, KTP-nya bukan Jabar, dan kami tidak bisa menghalangi. Juga justru yang jadi pertanyaan, provinsi mereka berasal harusnya memberi lapangan pekerjaan juga, sehingga terjadi pengutamaan pada warga lokalnya,” ucap Kang Emil, Senin (31/7/2023).

“Kita tidak menyalahkan industri karena industri punya standar kapabilitas sebagai syarat bekerja di perusahaannya,” imbuhnya.

Untuk itu, Kang Emil menyatakan bahwa Pemda Provinsi Jabar konsisten memperkuat Sumber Daya Manusia (SDM). Salah satunya membuat kurikulum SMK yang adaptif sesuai kebutuhan industri.

“Kurikulum SMK kita sudah tematik, ada SMK Shopee, SMK Samsung, SMK Microsoft dan lainnya,” tuturnya.

SDM Jabar yang kompetitif ini menjadi salah satu alasan investor asing maupun dalam negeri untuk menanamkan modalnya di Jabar. Sementara alasan lainnya yaitu lengkapnya infrastruktur dan kemudahan perizinan.

Terbaru adalah perusahaan Tiongkok, Wulling Motor telah sepakat berinvestasi di Jabar senilai Rp 2 triliun. Rencana pengembangan industri mobil listrik itu disepakati saat kunjungan kerja Kang Emil ke industri mobil listrik di Kota Liuzhou, Guangxi, Tiongkok, beberapa waktu lalu.

  • Penulis:

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kadissos Sulbar dan Tim Pastipadu Koordinasi Percepat Penanganan Kemiskinan Ekstrem dan Stunting

    Kadissos Sulbar dan Tim Pastipadu Koordinasi Percepat Penanganan Kemiskinan Ekstrem dan Stunting

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 44
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju – Kepala Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Barat (Kadinsos Sulbar) Abdul Wahab Hasan Sulur menerima kunjungan koordinasi Tim Pastipadu. Kunjungan ini dalam rangka membahas sinergi program percepatan penanganan kemiskinan ekstrem dan stunting di wilayah Sulbar. Pertemuan yang digelar di Ruang Kerja Kepala Dinas Sosial Sulbar, Selasa 14 Oktober 2025, merupakan bagian dari implementasi program […]

  • Kapolda Sulbar Tegaskan Makna Tugas Polri: Jangan Khianati Sumpah, Jangan Dzolimi Rakyat!

    Kapolda Sulbar Tegaskan Makna Tugas Polri: Jangan Khianati Sumpah, Jangan Dzolimi Rakyat!

    • calendar_month Sen, 13 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, PASANGKAYU – Dengan nada tegas, Kapolda Sulawesi Barat, Irjen Pol. Adi Deriyan Jayamarta, mengingatkan jajaran Polres Pasangkayu tentang esensi tugas kepolisian yang sebenarnya. Dalam kunjungan kerjanya di Polres Pasangkayu, Senin (13/10/25) Kapolda menekankan bahwa polisi harus menjadi pelindung dan pengayom masyarakat, bukan sebaliknya. “Jangan sekali-kali menakut-nakuti atau mendzolimi masyarakat. Tugas kita adalah melayani, bukan […]

  • Gubernur Suhardi Duka Berikan Hadiah Umroh kepada Peserta Pawai Ta’aruf di Mamuju

    Gubernur Suhardi Duka Berikan Hadiah Umroh kepada Peserta Pawai Ta’aruf di Mamuju

    • calendar_month Sab, 12 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 63
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, menyerahkan hadiah umroh kepada peserta pawai ta’aruf dalam menyambut tahun baru Islam. Hadiah diserahkan langsung oleh Gubernur Suhardi Duka kepada Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Mamuju di kantornya, Jumat, 11 Juli 2025. Gubernur Suhardi Duka memberikan hadiah umroh dari dana pribadinya kepada peserta pawai ta’aruf sebagai bentuk […]

  • Semarak Hari Bhayangkara ke-79, Polda Sulbar Gelar Turnamen Sepak Takraw Antar Satker

    Semarak Hari Bhayangkara ke-79, Polda Sulbar Gelar Turnamen Sepak Takraw Antar Satker

    • calendar_month Jum, 20 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 98
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Polda Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar turnamen sepak takraw antar satuan kerja (Satker) di Lapangan Tribrata Mapolda Sulbar. Kegiatan ini tidak hanya menjadi ajang kompetisi olahraga, tetapi juga sarana mempererat silaturahmi di antara anggota kepolisian. Turnamen internal ini diikuti oleh seluruh Satker di lingkungan Polda Sulbar, dengan […]

  • Wakil Ketua DPRD Sulbar Suraidah Hadiri Musda IAPIM, Harap Jadi Momen Pererat Hubungan Antar Anggota

    Wakil Ketua DPRD Sulbar Suraidah Hadiri Musda IAPIM, Harap Jadi Momen Pererat Hubungan Antar Anggota

    • calendar_month Sel, 8 Apr 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 48
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Barat, Dr Hj St Suraidah Suhardi, hadiri Musyawarah Daerah (Musda) Ikatan Alumni Pergerakan Islam Indonesia Muda (IAPIM) Pengurus Daerah Sulawesi Barat, Rabu (8/4/2025). Musda IAPIM dirangkaikan dengan acara Halal Bi Halal, yang dijadikan momentum silaturahmi dan refleksi pasca Idul Fitri 1446 H. Suraidah Suhardi semakin dilengkapi dengan […]

  • Cidera Suspect ACL, Abdul Chaliq Gagal Melaju ke Semi Final Taekwondo PON XXI Aceh Sumut

    Cidera Suspect ACL, Abdul Chaliq Gagal Melaju ke Semi Final Taekwondo PON XXI Aceh Sumut

    • calendar_month Jum, 13 Sep 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR: DELI SERDANG – Pada Babak delapan besar cabor taekwondo PON XXI Aceh-Sumut, di Martial Arts Arena, Deli Serdang, Sumut, Kamis 12 September 2024, berlangsung menegangkan. Setelah Jabar, Jateng, dan Riau mendapat tempat di semi final, giliran atlet taekwondo Sulbar Abd. Chaliq yang harus bertarung dengan Bayu Satrya Mahottam dari Bali. Begitu laga dimulai, […]

expand_less