Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Test Tulis Calon Anggota PPK Pasangkayu, Sistem CAT ?

Test Tulis Calon Anggota PPK Pasangkayu, Sistem CAT ?

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 21 Jan 2020
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Registrasi calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di KPU Pasangkayu kini via online. Mungkinkah bakal berlanjut pada saat tahapan test tulis nanti?

Dikonfirmasi mengenai hal ini, anggota KPU Pasangkayu Harlywood Suly Junior mengaku pihaknya kini tengah mengupayakan test tulis bakal menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT).

“ Sistem CAT memiliki beberapa keunggulan, diantaranya lebih transparan, dan nilain peserta bisa dilihat langsung. Sementara jika test tulis secara manual, dalam proses pemeriksaan jawaban peserta masih dimungkinkan terjadi human error” terangnya, Selasa 21 Januari.

Kendati begitu, pelaksanaan sistem CAT di Pasangkayu bukan berarti tanpa tantangan. Hal inilah yang kini tengah menjadi pertimbangan Harlywood dan komisioner KPU Pasangkayu lainnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekkab Pasangkayu Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

    Sekkab Pasangkayu Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

    • calendar_month Rab, 17 Jul 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 305
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Pemkab Pasangkayu kembali menggelar upacara hari kesadaran nasional, Rabu 17 Juli. Dipimpin langsung oleh Sekkab Pasangkayu Firman. Upacara ini diikuti oleh semua ASN lingkup Pemkab Pasangkayu. Sekkab Firman berharap upacara hari kesadaran nasional bukan hanya sebatas formalitas dan rutinitas semata. Tapi betul-betul dapat dipahami dan dihayati oleh semua ASN Pasangkayu. Kata dia, sebagai […]

  • 23 OPD Pemprov Sulbar Realisasikan Anggaran Iuran Kepesertaan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Non ASN

    23 OPD Pemprov Sulbar Realisasikan Anggaran Iuran Kepesertaan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Non ASN

    • calendar_month Kam, 21 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 18
    • 0Komentar

    MAMUJU, RADARSULBAR – Pemprov Sulbar bersama BPJS Ketenagakerjaan Sulbar menggelar Rapat Monitoring dan Evaluasi (Monev) Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan bagi Non ASN lingkup Pemprov Sulbar, di Rujab Sekprov Sulbar, Kamis 21 Juli 2022. Berdasarkan paparan dalam Monev tersebut, sebanyak 23 OPD Pemprov Sulbar yang sudah merealisasikan anggaran untuk iuran kepesertaan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi Non ASNnya. […]

  • Bendahara Desa Randomayang Tersangka, Peluang Adanya Tersangka Lain dan TPPU

    Bendahara Desa Randomayang Tersangka, Peluang Adanya Tersangka Lain dan TPPU

    • calendar_month Rab, 28 Des 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Polres Pasangkayu menetapkan Bendahara Desa Randomayang, Kecamatan Bambalamotu, inisial RAP, sebagai tersangka. Atas dugaan penyalah gunaan anggaran desa tahun 2021, yang merugikan negara Rp. 932 juta. Bersangkutan kini telah ditahan. Kasat Reskrim Polres Pasangkayu, Iptu Ronald Suhartawan Hadiputra, mengungkapkan, selain RAP, pihaknya masih mendalami kemungkinan adanya tersangka lain yang ikut menikmati uang haram itu. […]

  • Inflasi Maret, Sulbar Terbaik Ketiga Nasional, Konsisten GPM Sasar Pinggiran Kota

    Inflasi Maret, Sulbar Terbaik Ketiga Nasional, Konsisten GPM Sasar Pinggiran Kota

    • calendar_month Rab, 9 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 23
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.D, MAMUJU — Berdasarkan Press Release BPS Sulawesi Barat, inflasi di Provinsi Sulawesi Barat Maret 2025 tercatat 1,55 % secara year on year (yoy). Sulawesi Barat berada di Peringkat 3 Secara Nasional Capaian ini menunjukkan arah positif, karena telah berada dalam rentang target Pengandalian inflasi yang ditetapkan oleh pemerintah pusat, yaitu antara 1,5 % hingga […]

  • Dihadapan BPK, Bupati Pasangkayu Komitmen Wujudkan Good Governance

    Dihadapan BPK, Bupati Pasangkayu Komitmen Wujudkan Good Governance

    • calendar_month Jum, 15 Feb 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 280
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa menggelar rapat koordinasi (Rakor) dengan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI perwakilan Sulawesi Barat (Sulbar), Jumat 15 Februari. Hadir dalam kesempatan itu tim BPK RI perwakilan Sulbar , Sekkab Pasangkayu Firman, para kepala OPD, dan Camat se Pasangkayu. Dalam kesempatan itu, Bupati Agus menyambut hangat kedatangan BPK RI perwakilan Sulbar […]

  • Koperindag Sulbar Dorong Perbaikan Kerusakan Gedung Gadis

    Koperindag Sulbar Dorong Perbaikan Kerusakan Gedung Gadis

    • calendar_month Sab, 30 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 17
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dorong perbaikan kerusakan Gedung Gabungan Dinas (Gadis), Dinas Koperasi dan UKM, Perindustrian dan Perdagangan (Koperindag) Sulawesi Barat mendampingi langsung tim supervisi dari Dinas PUPR Sulbar untuk memeriksa kerusakan di Gedung Gadis, pada Kamis, 28 Agustus 2025. Gedung ini merupakan pusat pelayanan bagi empat instansi vital, termasuk Dinas P3AP2KB di lantai 1, Dinas […]

expand_less