Rancangan KUA
DPRD Sulbar Ekspose Rancangan KUA dan PPAS APBD 2025
- calendar_month Rab, 7 Agu 2024
- visibility 44
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID (MAMUJU) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar Rapat Paripurna terkait Ekspose dan Pembahasan Rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBD 2025, Senin 05 Agustus 2024. Ketua DPRD Sulbar St. Suraidah Suhardi menjelaskan, KUA dan PPAS merupakan landasan utama dalam penyusunan APBD tahun 2025. Pembahasan […]
