Bupati Pasangkayu Ikuti Webinar dan Munas III PISPI
- account_circle Ekspos Sulbar
- calendar_month Rab, 23 Des 2020
- comment 0 komentar

” Webinar ini tentu sangat berguna bagi kami untuk memantapkan konsep pembangunan bidang pertanian di Pasangkayu kedepan” ujar Agus Ambo Djiwa.
Dalam webinar itu, Syahruh Yasin Limpo memaparkan materi tentang konsep pengembangan food estate berbasis korporasi petani.(has)
- Penulis: Ekspos Sulbar
