Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pj Gubernur Sulbar Ingin OPD Siapkan Nomor Layanan Pengaduan

Pj Gubernur Sulbar Ingin OPD Siapkan Nomor Layanan Pengaduan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 18 Jul 2023
  • comment 0 komentar

EKSPOS SULBAR – Seluruh organisasi perangkat daerah (OPD) Provinsi Sulbar diminta menyiapkan nomor layanan pengaduan.

Tujuannya untuk menampung aspirasi masyarakat sekaligus mempercepat proses layanan di pemerintah Sulbar.

Layanan pengaduan itu, selain sebagai sarana pengaduan masyarakat, juga diharapkan sebagai media pengawasan masyarakat terhadap program yang dilakukan pemerintah provinsi.

Hal tersebut disampaikan Pj Gubernur Sulbar, Prof Zudan Arif Fakrulloh pada apel virtual yang berlangsung Senin, 17 Juli 2023. Ia mengatakan, setiap OPD harus menyiapkan nomor layanan pengaduan dan disampaikan dalam bentuk flayer di setiap akun medsos yang dimiliki OPD.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ini Penjelasan Tim Gugus Terkait Bantuan Mahasiswa Pasangkayu

    Ini Penjelasan Tim Gugus Terkait Bantuan Mahasiswa Pasangkayu

    • calendar_month Jum, 10 Jul 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 187
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Tim Gugus Tugas Covid-19 Pasangkayu angkat bicara terkait bantuan untuk mahasiswa Pasangkayu, yang mencuat di media sosial. Sekretaris Sekretariat Gugus Tugas Muhammad Hatta menyampaikan, bantuan untuk mahasiswa Pasangkayu yang menempuh pendidikan di luar Pasangkayu bukan lagi dalam bentuk sembako, tetapi dalam bentuk voucher pulsa. Nilainya Rp. 200 ribu per orang. Itu berdasarkan kesepakatan bersama […]

  • Bangun Tim Kerja yang Solid, Perpusip Sulbar Gelar Family Gathering

    Bangun Tim Kerja yang Solid, Perpusip Sulbar Gelar Family Gathering

    • calendar_month Sab, 13 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 74
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (Perpusip) Daerah Provinsi Sulawesi Barat menggelar Family Gathering di Pantai Wisata Mallawa, Mamuju, Sabtu (13/09/2025). Kegiatan yang berlangsung dalam suasana sederhana namun penuh keakraban ini dihadiri oleh seluruh ASN dan Non ASN Perpusip Sulbar beserta keluarga. Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Perpusip) Daerah Provinsi Sulbar, Mustari Mula, […]

  • Suhardi Duka Komitmen akan Menjadikan Majene Pusat Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan SDM Unggul

    Suhardi Duka Komitmen akan Menjadikan Majene Pusat Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan SDM Unggul

    • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 97
    • 0Komentar

    Majene (ekspossulbar.co.id) – Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK) menegaskan komitmennya untuk menjadikan Majene sebagai pusat pengembangan ilmu pengetahuan dan sumber daya manusia (SDM) unggul. Hal itu ia sampaikan di hadapan masyarakat usai Salat Subuh di Masjid Raya Raudhatul Abidin, Kabupatrn Majene, Sabtu 1 Maret 2025. Dalam perjalanannya dari Makassar menuju Mamuju, Ibukota Sulbar, Suhardi Duka […]

  • Waspada Cuaca Ekstrem, Kadis PUPR Sulbar Imbau Masyarakat Berhati-hati dan Kurangi Aktivitas di Luar Rumah

    Waspada Cuaca Ekstrem, Kadis PUPR Sulbar Imbau Masyarakat Berhati-hati dan Kurangi Aktivitas di Luar Rumah

    • calendar_month Ming, 2 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 146
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Menyikapi peringatan dini dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) terkait potensi cuaca ekstrem di wilayah Sulawesi Barat (Sulbar), Kepala Dinas (Kadis) Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sulbar Surya Yuliawan Sarifuddin mengimbau masyarakat agar tetap waspada dan mengutamakan keselamatan. Dalam keterangan resminya, Minggu 2 November 2025, Surya Yuliawan Sarifuddin menyampaikan bahwa […]

  • Seleksi OSN SD/MI di Mamuju Sukses Digelar, Siap Kirim Perwakilan ke Tingkat Nasional

    Seleksi OSN SD/MI di Mamuju Sukses Digelar, Siap Kirim Perwakilan ke Tingkat Nasional

    • calendar_month Kam, 7 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 118
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Seleksi Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkat Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) di Kabupaten Mamuju sukses diselenggarakan selama dua hari, mulai 6-7 Agustus 2025. Bertempat di SDIT Wildan Mamuju, kompetisi ini menjadi ajang pencarian bakat muda di bidang sains. Menurut Fitri, perwakilan dari Bidang Pendidikan Khusus dan Layanan Khusus Dinas Pendidikan […]

  • Serap Aspirasi Rakyat, Bupati Pasankayu Massifkan Kunjungan ke Kecamatan

    Serap Aspirasi Rakyat, Bupati Pasankayu Massifkan Kunjungan ke Kecamatan

    • calendar_month Jum, 5 Mar 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 138
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Diawal kepemimpinannya, Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa bakal memassifkan kunjungan ke wilayah Kecamatan. Dilakukan untuk menyerap aspirasi warga. ” Saya tidak ingin ada masyarakat merasa ditinggalkan setelah saya terpilih. Makanya saya ingin turun lapangan, datangi rakyat. Silaturahim sekaligus menyerap aspirasi mereka” terangnya, Jumat 5 Maret.

expand_less