Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Mamuju » Percepat Pengentasan Kemiskinan, Bapperida Sulbar Dorong 4 Strategi Utama: Sinergi Jadi Kunci

Percepat Pengentasan Kemiskinan, Bapperida Sulbar Dorong 4 Strategi Utama: Sinergi Jadi Kunci

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 18 Jun 2025
  • comment 0 komentar

Ia juga memaparkan kondisi kemiskinan di Sulbar. Per Maret 2025, jumlah penduduk miskin tercatat 155,91 ribu jiwa. Dari jumlah itu, 84,25 persen (131,36 ribu jiwa) tinggal di wilayah perdesaan dan 15,75 persen (24,55 ribu jiwa) di perkotaan.

Karakteristik kepala rumah tangga miskin menunjukkan bahwa 14,36 persen adalah perempuan, 11,08 persen tidak dapat membaca dan menulis, serta 67,23 persen hanya berpendidikan setingkat SD ke bawah. Sebagian besar bekerja di sektor informal (70,80 persen).

Sebagai respons, Pemprov Sulbar telah meluncurkan berbagai program dalam rangka Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (PPKE), di antaranya:

  1. Pengurangan Beban Pengeluaran Masyarakat, melalui Bantuan Sosial kepada Kelompok Usaha Bersama Fakir Miskin (KUBE FM), Program Keluarga Harapan, Bantuan Pemasangan Instalasi dan Kwh meter, Iuran PBI, Beasiswa Kurang Mampu, Pengadaan perlengkapan penunjang pembelajaran bagi siswa;
  2. Peningkatan Pendapatan Masyarakat, melalui Bantuan Usaha Ekonomi Produktif (UEP), Pengadaan Sarana dan Prasarana Bidang Perikanan Tangkap, Pengembangan Perbenihan Kawasan Perkebunan, Perluasan Kesempatan Kerja Padat Karya, Pengadaan Sarana Pelatihan, Produksi ,penyediaan benih Padi, Jagung, alpukat dan durian dan bawang merah daun umbi, Bantuan Barang Yang diserahkan kepada Masyarakat, berupa Peralatan Usaha UMKM, Pelatihan Kewirausahaan Keterampilan Teknis; dan
  3. Penurunan Jumlah Kantong – Kantong Kemiskinan, melalui Pembangunan Drainase Permukiman, Pembangunan jalan rabat beton permukiman, Pembangunan prasarana air bersih, Peningkatan Jalan, Pembangunan Rumah yang terkena bencana. (rls/*)
  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dinas Kesehatan Sulbar Hadirkan Layanan Cek Kesehatan Gratis di Ajang Mamuju Run 2025

    Dinas Kesehatan Sulbar Hadirkan Layanan Cek Kesehatan Gratis di Ajang Mamuju Run 2025

    • calendar_month Ming, 9 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 129
    • 0Komentar

    Gerai layanan kesehatan ini melibatkan tenaga medis dari Dinas Kesehatan Sulawesi Barat, Dinas Kesehatan Kabupaten Mamuju, serta dua puskesmas setempat yaitu Puskesmas Binanga dan Puskesmas Rangas. Masyarakat dan peserta lari dapat memanfaatkan berbagai layanan seperti: * Pemeriksaan tekanan darah, gula darah, asam urat, dan kolesterol. * Pengukuran berat dan tinggi badan. * Skrining kesehatan jiwa […]

  • Gugus Tugas Desa Lariang Sweeping Keramian

    Gugus Tugas Desa Lariang Sweeping Keramian

    • calendar_month Kam, 9 Apr 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 179
    • 0Komentar

    Ditambahkannya, selain dalam bentuk patroli rutin, himbauan dan soialisasi tentang social distancing ini juga massif dilakukannya melalui media sosial, dan media informasi lainnya. ” Agar masyarakat menghindari kerumunan, pertemuan publik, tidak mendatangi pertemuan dalam kelompok besar, minimalisir bersentuhan dan berdekatan dengan orang lain, menjaga pola makan, menjaga kebersihan diri dan lingkungan guna menekan angka penyebaran […]

  • Polda Sulbar Gandeng UMKM Meriahkan Puncak Hari Bhayangkara ke-79

    Polda Sulbar Gandeng UMKM Meriahkan Puncak Hari Bhayangkara ke-79

    • calendar_month Sel, 1 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    Gubernur Subar, Suhardi Duka (SDK) beserta jajaran pejabat daerah tampak antusias mengunjungi stan-stan UMKM. Tidak hanya berkeliling, SDK juga membeli beberapa produk sebagai bentuk dukungan nyata terhadap pemberdayaan ekonomi lokal. Kapolda Sulbar, Irjen Pol. Adang Ginanjar, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk komitmen Polda Sulbar dalam mendukung pertumbuhan UMKM dan perekonomian daerah. “Peringatan Hari Bhayangkara […]

  • Bantu Petani, Wujudkan TNI Manunggal

    Bantu Petani, Wujudkan TNI Manunggal

    • calendar_month Rab, 5 Apr 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 42
    • 0Komentar

    sinergitas dengan rakyat, mewujudkan TNI manunggal dengan rakyat

  • bahaya vape

    Peringati Hari Paru Sedunia, RSUD Sulbar Edukasi Bahaya Polusi dan Vape

    • calendar_month Sab, 27 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 131
    • 0Komentar

    Setelah sesi pemaparan, kegiatan dilanjutkan dengan sesi tanya jawab interaktif yang disambut antusias oleh para pengunjung rawat jalan. Peserta aktif mengajukan pertanyaan kepada narasumber, dan Tim PKRS memberikan bingkisan menarik kepada peserta. Direktur RSUD Sulbar, dr Marintani Erna Dochri menyampaikan apresiasinya atas pelaksanaan kegiatan tersebut. “Momentum Hari Paru Sedunia ini menjadi pengingat bagi kita semua […]

  • Polsek Mamuju Fasilitasi Mediasi Kasus Perselingkuhan, Diselesaikan Secara Adat

    Polsek Mamuju Fasilitasi Mediasi Kasus Perselingkuhan, Diselesaikan Secara Adat

    • calendar_month Sen, 7 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 67
    • 0Komentar

    “Kami hanya memfasilitasi penyelesaian masalah agar masyarakat tetap hidup rukun. Langkah ini diambil berdasarkan kesepakatan semua pihak untuk menghindari potensi konflik yang lebih besar,” ujarnya. Mediasi berjalan aman, lancar, dan kondusif. Sebagai hasil akhir, para pihak menandatangani surat pernyataan bersama dan berkomitmen untuk tidak mengulangi perbuatan serupa yang dapat mengganggu ketertiban masyarakat. Polsek Mamuju mengimbau […]

expand_less