Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Semarak HUT RI ke-80: Kepala OPD Sulbar Unjuk Kebolehan di Lomba Makan Kerupuk dan Memasak

Semarak HUT RI ke-80: Kepala OPD Sulbar Unjuk Kebolehan di Lomba Makan Kerupuk dan Memasak

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Jum, 15 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kemeriahan HUT ke-80 RI di lingkungan Pemprov Sulbar belum berhenti. Setelah para staf unjuk aksi di lomba sebelumnya, kini giliran kepala OPD yang turun gelanggang, pada Jumat 15 Agustus 2025.

Di halaman kantor gubernur pecah oleh tawa. Satu per satu kepala OPD berusaha menaklukkan lomba makan kerupuk yang bikin penonton terpingkal. Usai itu, mereka langsung pindah ke arena lomba masak nasi goreng yang tak kalah heboh.

Gubernur Sulbar, Suhardi Duka dan Ketua PKK Sulbar Harsinah Suhardi hadir, bahkan ikut berbaur dengan peserta. Canda tawa mewarnai jalannya lomba dari awal sampai akhir.

Suhardi Duka sebelumnya bilang, perayaan HUT RI tahun ini memang dibuat sederhana, tapi tetap penuh kebersamaan dan keceriaan.

Ketua Panitia HUT RI ke-80 Muh Jaun mengaku lomba masak jadi salah satu yang paling seru. Bagi yang terbiasa masak mungkin mudah, tapi ada juga peserta yang salah campur bahan.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lepas Mahasiswa Magang Unsulbar, Musra Awaluddin: Pengalaman yang Diperoleh Diharap Jadi Bekal Berharga Hadapi Dunia Kerja

    Lepas Mahasiswa Magang Unsulbar, Musra Awaluddin: Pengalaman yang Diperoleh Diharap Jadi Bekal Berharga Hadapi Dunia Kerja

    • calendar_month Ming, 2 Feb 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 48
    • 0Komentar

    Mamuju, ekspossulbar.co.id – Kepala Bagian (Kabag) Persidangan Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) Musra Awaluddin, didampingi Sahrin Salatung dan Ruslan, secara resmi melepas Mahasiswa Universitas Sulawesi Barat (Unsulbar) yang telah menyelesaikan program magang di lingkungan Sekretariat DPRD Sulbar, Jumat, 31 Januari 2025. Mahasiswa Program Studi Ilmu Politik Unsulbar ini melaksanakan kegiatan magang sejak 23 Desember […]

  • Makkuliwa Sandeq Silumba 2025, Doa-doa Mengudara dari Atas Perahu di Pantai Bahari Polman

    Makkuliwa Sandeq Silumba 2025, Doa-doa Mengudara dari Atas Perahu di Pantai Bahari Polman

    • calendar_month Kam, 21 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 56
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLEWALI — Malam penuh makna dan spiritualitas menyelimuti Pantai Bahari, Polewali Mandar (Polman), saat Sandeq Silumba 2025 resmi dibuka oleh Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), Rabu (20/8/2025) malam. Di bawah langit yang perlahan gelap, angin pantai bertiup pelan. Langit membentuk formasi awan tak biasa. Di antara gemerlap lampu panggung dan suara debur ombak, ritual […]

  • Gubernur Sulbar Buka Forbisda HIPMI Sulbar, HIPMI Apresiasi Pertumbuhan Ekonomi Sulbar Masuk 5 Besar Nasional

    Gubernur Sulbar Buka Forbisda HIPMI Sulbar, HIPMI Apresiasi Pertumbuhan Ekonomi Sulbar Masuk 5 Besar Nasional

    • calendar_month Sen, 17 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 89
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK) membuka Forum Bisnis Daerah (Forbisda) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Sulbar di Matos, Minggu 16 November 2025. Kegiatan ini mengangkat tema “Kolaborasi Pengusaha Muda Sebagai Pilar Strategis dalam Mendorong Transformasi Ekonomi Nasional Menuju Indonesia Emas 2045”. Turut hadir, Sekprov Sulbar Junda Maulana, Perwakilan KMP Group, Deputi BI […]

  • Wakil Polres Pasangkayu Runner Up Lomba Dai Polisi

    Wakil Polres Pasangkayu Runner Up Lomba Dai Polisi

    • calendar_month Rab, 5 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 54
    • 0Komentar

    PASANGKAYU – Siapa sangka, Polres Pasangkayu, Polda Sulbar, dapat menorehkan prestasi tingkat nasional. Itu setelah utusannya mampu menyabet juara dua (runner up) pada lomba Dai Polisi yang diselenggarakan oleh Kakor Binmas Polri. Adalah Briptu Zulfahmi yang telah membanggakan jajaran Polda Sulbar dan khususnya Polres Pasangkayu itu. Ia berhasil mengungguli delapan kandidat lain yang merupakan utusan […]

  • BPKPD Sulbar Ikut Monev KPK, Tegaskan Komitmen Kawal Transparansi Anggaran dan Pajak Daerah

    BPKPD Sulbar Ikut Monev KPK, Tegaskan Komitmen Kawal Transparansi Anggaran dan Pajak Daerah

    • calendar_month Rab, 10 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 59
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Sulawesi Barat (Sulbar) berpartisipasi aktif dalam Rapat Monitoring dan Evaluasi (Monev) Program Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi Tahun 2025. Kegiatan ini digelar sebagai tindak lanjut dari Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi Pemerintah Daerah Wilayah Sulawesi Barat yang berlangsung di Gedung Merah Putih KPK pada 7 Agustus 2025 […]

  • Apresiasi Program OPOP, Wapres: Peluang Pembangunan Ekonomi Baru

    Apresiasi Program OPOP, Wapres: Peluang Pembangunan Ekonomi Baru

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 38
    • 0Komentar

    KABUPATEN CIREBON — Program One Pesantren One Product (OPOP) menjadi salah satu upaya mewujudkan visi Jabar Juara Lahir dan Batin melalui pemberdayaan pesantren. Program ini memberikan kesempatan pada pesantren untuk mengembangkan bisnisnya sehingga dapat mandiri secara ekonomi. Dengan target 5.000 pesantren bergabung di program OPOP dalam kurun waktu lima tahun kepemimpinan Gubernur Jabar Ridwan Kamil […]

expand_less