Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Suhardi Duka Perhatian Pembangunan Infrastruktur di Polman, Gelontorkan Rp49 Miliar

Suhardi Duka Perhatian Pembangunan Infrastruktur di Polman, Gelontorkan Rp49 Miliar

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Sen, 15 Sep 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Polman — Pemprov Sulbar melalui kepemimpinan Gubernur Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S Mengga kembali menggelontorkan anggaran pembangunan jalan di Kabupaten Polman.

Hal tersebut, disampaikan Gubernur Suhardi Duka saat menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW yang dirangkaikan haul ke-18 H.Paisal Hamasiah dan peringatan hari ke-40 Hj.Sahara Haruna (Muassis dan Muassisah PPM Darul Mahfudz Lekopadis), Senin 15 September 2025.

“Saya akan bikinkan jalan lagi pak Bupati sementara tender ini yaitu jalan Patulang Kecamatan Tutar dengan anggaran Rp 19 miliar dan jalan Palatta sampai Tapua Rp 30 miliar,” kata Suhardi Duka.

Sehingga, anggaran yang digelontorkan Pemprov Sulbar ke Kabupaten Polman sebesar Rp 49 miliar.

“Pemkab Majene kemarin kita gelontorkan Rp 35 miliar. Jadi Polman lebih besar lagi karena Rp 49 miliar,” bebernya.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • RSUD Pasangkayu Bersiap Jadi BLUD

    RSUD Pasangkayu Bersiap Jadi BLUD

    • calendar_month Sel, 2 Feb 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 199
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pasangkayu kini tengah bersiap diri menuju Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). Tim penilai dari yang dibentuk oleh Pemkab Pasangkayu telah melakukan tahapan-tahapan penilaian, sebagaimana ditentukan dalam Permendagri nomor 79 tahun 2018 tentang BLUD. Selasa 2 Februari, tim penilai menyambangi RSUD Pasangkayu untuk menyesuaikan laporan secara administrasi dengan kenyataan dilapangan.

  • 27 Pemda Kabupaten dan Kota di Jawa Barat Promosikan UMKM di Ajang KKJ dan PKJB 2022

    27 Pemda Kabupaten dan Kota di Jawa Barat Promosikan UMKM di Ajang KKJ dan PKJB 2022

    • calendar_month Sab, 14 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 122
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Pemda Provinsi Jawa Barat melalui Dewan Kerajinan Nasional Daerah Jabar dan Bank Indonesia Perwakilan Jawa Barat menggelar event Karya Kreatif Jabar dan Pekan Kerajinan Jawa Barat  2022. Dua event besar untuk kalangan UMKM di Jabar itu bakal berlangsung tiga hari, dari Sabtu hingga Senin, tanggal 14-16 Mei 2022 di Trans Convention Centre […]

  • Bawaslu dan Ombudsman Sepakati Jalur Mediasi

    Bawaslu dan Ombudsman Sepakati Jalur Mediasi

    • calendar_month Sab, 13 Okt 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 332
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMUJU – Ombudsman RI Sulbar menerima kunjungan Ketua Bawaslu Provinsi Sulawesi Barat dikantor Ombudsman RI Sulawesi Barat, Jumat (12/10/18). Kedatangan Ketua Bawaslu Sulbar Sulfan Sulo, ke Kantor ORI Sulbar dalam rangka menindaklanjuti arahan dari pimpinan Bawaslu RI yang meminta Bawaslu Sulbar membangun koordinasi dan sinergi dengan Ombudsman terkait penyelesaian sejumlah pengaduan yang menyorot kinerja […]

  • Selamat Jalan Eril

    Selamat Jalan Eril

    • calendar_month Sen, 13 Jun 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    KABUPATEN BANDUNG — Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau yang akrab disapa Eril, putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dimakamkan di area Islamic Center milik keluarga besar Ridwan Kamil di Cimaung, Kabupaten Bandung, Senin (13/6/2022). Jenazah tiba di permakaman pukul 10.55 WIB, diiringi lantunan selawat. Sang ayah, Ridwan Kamil dan ibunda, Atalia Praratya Kamil, serta […]

  • Pemda Pasangkayu Siap Fasilitasi Dialog antara Warga dan PT. Palma Sumber Lestari Guna Menjaga Stabilitas Kamtibmas

    Pemda Pasangkayu Siap Fasilitasi Dialog antara Warga dan PT. Palma Sumber Lestari Guna Menjaga Stabilitas Kamtibmas

    • calendar_month Kam, 30 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 95
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, PASANGKAYU — Pemerintah Kabupaten Pasangkayu menegaskan komitmennya untuk memfasilitasi pertemuan terbuka antara masyarakat Kecamatan Baras dengan pihak PT. Palma Sumber Lestari, menyusul adanya dinamika di lapangan terkait isu dugaan pencemaran lingkungan, mekanisme perekrutan tenaga kerja lokal, serta pemanfaatan lahan standar land application. Langkah tersebut diambil guna mencegah munculnya kesalahpahaman yang dapat berdampak terhadap stabilitas […]

  • Hasil Pertemuan Gubernur SDK dan Menteri, KKP Siap Dorong Investasi Rp200 Miliar untuk Sulawesi Barat

    Hasil Pertemuan Gubernur SDK dan Menteri, KKP Siap Dorong Investasi Rp200 Miliar untuk Sulawesi Barat

    • calendar_month Rab, 7 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 107
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA — Kunjungan kerja Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK), bersama para bupati se-Sulbar ke Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) pada Rabu, 7 Mei 2025, membuahkan hasil positif. Menteri Kelautan dan Perikanan, Ir. Sakti Wahyu Trenggono, didampingi Wakil Menteri Victor Gustaaf Manoppo, serta para pejabat eselon I KKP, memberikan tanggapan langsung dan komprehensif terhadap […]

expand_less