Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Terima Kunjungan Ombudsman, Dissos Sulbar Perkuat Komitmen terhadap Pelayanan Publik Berkualitas dan Bebas Maladministrasi

Terima Kunjungan Ombudsman, Dissos Sulbar Perkuat Komitmen terhadap Pelayanan Publik Berkualitas dan Bebas Maladministrasi

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Sel, 21 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Dinas Sosial (Dissos) Sulbar menerima kunjungan tim Ombudsman RI Perwakilan Sulawesi Barat, Selasa, (21/10/2025). Berkenaan penilaian pelayanan publik dan potensi maladministrasi di lingkungan Dissos Sulbar.

Kunjungan tersebut menjadi momentum penting bagi Dissos Sulbar untuk terus memperkuat komitmen terhadap pelayanan publik yang berkualitas, akuntabel, dan bebas dari praktik maladministrasi. Juga terkait pengelolaan pengaduan masyarakat.

Komitmen tersebut sejalan dengan visi dan misi Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, dan Wakil Gubernur (Wagub), Salim S Mengga, dalam membangun tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan, serta berpihak pada masyarakat.

Tim Ombudsman diterima langsung oleh Sekretaris Dinas Sosial Sulbar, Muhammad Nur Dajwi didampingi Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial, Supiati Sahid, Kepala Bidang Perlindungan dan Jaminan Sosial Surdin serta Kasubag Umum dan Kepegawaian Andi Yakub bersama sejumlah pejabat dan staf teknis terkait.

Dalam sambutannya, Muhammad Nur Dajwi yang mewakili Kepala Dinas Sosial Sulbar, Abdul Wahab Hasan Sulur, menyampaikan apresiasi atas pelaksanaan penilaian oleh Ombudsman sebagai bentuk evaluasi terhadap kualitas layanan publik di sektor sosial.

“Kami menyambut baik kedatangan Ombudsman untuk melakukan penilaian dan wawancara maladministrasi. Ini adalah langkah penting untuk memperkuat dan memperbaiki mutu pelayanan kami ke depan,” ujar Muhammad Nur Dajwi.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT RI ke-80, Kadis Koperindag Sulbar: “Kemerdekaan Sejati Adalah Kemandirian, UMKM Pilar Utamanya”

    HUT RI ke-80, Kadis Koperindag Sulbar: “Kemerdekaan Sejati Adalah Kemandirian, UMKM Pilar Utamanya”

    • calendar_month Ming, 17 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 113
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia, Kepala Dinas Koperasi dan UKM, Perindustrian dan Perdagangan (Koperindag) Daerah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), H. Masriadi Nadi Atjo, menekankan bahwa makna kemerdekaan di era modern harus dimanifestasikan dalam bentuk kemandirian ekonomi. Menurutnya, pilar utama dari kemandirian tersebut adalah Usaha Mikro, Kecil, dan […]

  • Minimnya Rambu jalan Dalam Kota, Dishub Diminta Benahi

    Minimnya Rambu jalan Dalam Kota, Dishub Diminta Benahi

    • calendar_month Sel, 6 Apr 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 103
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com MAMASA– Demi mentaati rambu-rambu dan peraturan lalulintas dalam kota Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat. Satuan Lantas Polres Mamasa mememinta Dinas Perhubungan (Diahub) Kabupaten Mamasa membenahi sejumlah rabu rambu lalulintas yang ada dalam kota. Kasad Reskrim Polres Mamasa AKP Ferrix Sandhy Anggara menyampaikan bahwa pada bulan lalu sudah memaparkan beberapa pembenahan rambu lalulintas kepada pemerintah Kabupaten […]

  • Kalla Toyota Raih Predikat Excellent dalam Indonesia CustomerService Quality Survey by SWA Magazine

    Kalla Toyota Raih Predikat Excellent dalam Indonesia CustomerService Quality Survey by SWA Magazine

    • calendar_month Jum, 22 Nov 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 80
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID (MAKASSAR) – SWA Magazine baru saja merilis Indonesia Customer Service Quality Survey. Customer service memainkan peran krusial dalam membentuk pengalaman pelanggan dan loyalitas terhadap brand. Pemegang brand kemudian melakukan berbagai improvement untuk memberikan pengalaman terbaik dalam memuaskan hati pelanggan. Di era saat ini, pentingnya pendekatan proaktif oleh customer service. Perusahaan kini tidak menunggu keluhan […]

  • Pimpin Upacara HUT Korpri, Ini Pesan Bupati

    Pimpin Upacara HUT Korpri, Ini Pesan Bupati

    • calendar_month Sel, 29 Nov 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 77
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Bupati Pasangkayu Yaumil Ambo Djiwa memimpin upacara hari jadi Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) ke 51, yang berlangsung dihalaman kantor bupati, Selasa 29 November. Hadir pula Wakil Bupati, Herny Agus, unsur pimpinan Forkopimda, serta para pimpinan OPD. Dikesempatan itu, bupati meminta Korpri semakin memperkuat soliditas dan solidaritas korps. Dalam rangka menegakan fungsi sebagai perekat […]

  • Kini Lapor Jalan Rusak Bisa Lewat Genggaman, Pemprov Sulbar Hadirkan Aplikasi JalanMa

    Kini Lapor Jalan Rusak Bisa Lewat Genggaman, Pemprov Sulbar Hadirkan Aplikasi JalanMa

    • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Warga Sulawesi Barat (Sulbar) kini tidak perlu bingung lagi saat menemukan jalan rusak atau kerusakan infrastruktur lainnya. Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sulbar meluncurkan aplikasi “JalanMa”, sebuah terobosan digital yang memungkinkan masyarakat melaporkan kerusakan jalan hanya lewat ponsel pintar. Melalui aplikasi ini, masyarakat cukup mengunggah foto kondisi jalan yang rusak, […]

  • Bupati Pasangkayu : Ibu Berperan Penting Bentuk Generasi Unggul

    Bupati Pasangkayu : Ibu Berperan Penting Bentuk Generasi Unggul

    • calendar_month Sel, 14 Jul 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 194
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Terbentuknya keluarga cerdas dan berkualitas tidak terlepas dari peran seorang ibu. Demikian penyampaian Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa saat membuka acara pembinaan SDM organisasi perempuan melalui pelatihan kepribadian dan publik speaking, yang dilaksankan oleh Dinas P2KBP3A, Selasa 14 Juli. Bupati dua periode itu menyampaikan, seorang ibu memiliki peran penting dalam membentuk generasi unggul dan […]

expand_less