Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Hukum » Sosialisasi “Bulan Tertib Helm” Ditlantas Polda Sulbar Bersama Jasa Raharja Sasar Pelajar di SMAN 2 Kalukku

Sosialisasi “Bulan Tertib Helm” Ditlantas Polda Sulbar Bersama Jasa Raharja Sasar Pelajar di SMAN 2 Kalukku

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month 2 jam yang lalu
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka mengawal program tematik bulan Januari 2026 yaitu Bulan Tertib Helm (BTH), Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Sulawesi Barat bekerja sama dengan Jasa Raharja Cabang Mamuju menggelar sosialisasi keselamatan berlalu lintas dengan sasaran utama siswa dan guru di SMAN 2 Kalukku Mamuju, Selasa (20/1/26).

AKBP Anindhita Rizal (Kasubdit Kamsel) Ditlantas Polda Sulbar menjelaskan, kegiatan ini merupakan bagian dari upaya preventif untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas di kalangan pelajar.

“Pelajar adalah generasi penerus bangsa yang harus dijaga keselamatannya. Kami ingin menanamkan kesadaran sejak dini bahwa menggunakan helm SNI bukan hanya kewajiban, tetapi juga bentuk cinta diri dan tanggung jawab terhadap diri sendiri serta orang lain,” tuturnya.

Dalam sesi sosialisasi para petugas dengan penuh semangat menyampaikan pentingnya melengkapi peralatan kendaraan bermotor seperti lampu yang berfungsi dengan baik, plat nomor yang jelas, serta surat-surat kelengkapan.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Pancadaya ke-5, Diskominfo Sulbar Selenggarakan SKM Terhadap Layanan Informasi Publik

    Dukung Pancadaya ke-5, Diskominfo Sulbar Selenggarakan SKM Terhadap Layanan Informasi Publik

    • calendar_month Jum, 14 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Analis Kebijakan Ahli Muda Diskominfo Provinsi Sulawesi Barat, Wahyudi Iswar bertandang ke Biro organisasi dan tatalaksana (ortala) Setprov Sulbar, Jumat, 14 November 2025. Kunjungan ini dalam rangka koordinasi teknis Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) terhadap layanan informasi publik tahun 2025 yang akan dilaksanakan Diskominfo Sulbar. Saat koordinasi, sejumlah hal menjadi pembahasan. Diantaranya, soal […]

  • Agar TPHD Lebih Efektif dan Efisien, Pj Gubernur Sulbar Lakukan Evaluasi

    Agar TPHD Lebih Efektif dan Efisien, Pj Gubernur Sulbar Lakukan Evaluasi

    • calendar_month Rab, 3 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 42
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Sebanyak 12 orang Tim Pendamping Haji Daerah (TPHD) dari Sulawesi Barat akan berangkat menuju Tanah Suci untuk musim haji 2023. Tugas para Pendamping Haji Daerah ini terbagi atas bidang pembimbing jamaah, bidang kesehatan, bidang perlindungan jamaah, bidang akomodasi, transportasi dan Media Center Haji. Ke-12 TPHD Sulbar tersebut adalah kuota dari Kementerian agama […]

  • Suhardi Duka Komitmen akan Menjadikan Majene Pusat Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan SDM Unggul

    Suhardi Duka Komitmen akan Menjadikan Majene Pusat Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan SDM Unggul

    • calendar_month Sab, 1 Mar 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 97
    • 0Komentar

    Majene (ekspossulbar.co.id) – Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK) menegaskan komitmennya untuk menjadikan Majene sebagai pusat pengembangan ilmu pengetahuan dan sumber daya manusia (SDM) unggul. Hal itu ia sampaikan di hadapan masyarakat usai Salat Subuh di Masjid Raya Raudhatul Abidin, Kabupatrn Majene, Sabtu 1 Maret 2025. Dalam perjalanannya dari Makassar menuju Mamuju, Ibukota Sulbar, Suhardi Duka […]

  • Gubernur Suhardi Duka Bersama Bupati Sutinah Resmikan Jembatan Kabe di Tommo, Hasil Kolaborasi Pemerintah dan Swasta

    Gubernur Suhardi Duka Bersama Bupati Sutinah Resmikan Jembatan Kabe di Tommo, Hasil Kolaborasi Pemerintah dan Swasta

    • calendar_month Sab, 8 Mar 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 80
    • 0Komentar

    Mamuju (ekspossulbar.co.id) – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka, bersama Bupati Mamuju, Sitti Sutinah Suhardi, secara resmi membuka Jembatan Kabe yang terletak di Desa Leling, Kecamatan Tommo, Kabupaten Mamuju, pada Sabtu , 8 Maret 2025. Peresmian ini menjadi bagian dari rangkaian kunjungan kerja Gubernur di Kecamatan Tommo. Dalam kesempatan tersebut, Gubernur juga meninjau penanaman perdana jagung […]

  • Pemkab Pasangkayu Pantau Pelaksanaan Pilkades Serentak

    Pemkab Pasangkayu Pantau Pelaksanaan Pilkades Serentak

    • calendar_month Rab, 13 Nov 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 205
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Sebelum pelaksanaan Pilkada serentak 2020, Kabupaten Pasangkayu menggelar Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak. Ada 21 desa yang menggelar Pilkades. Pelaksanaanya pada Selasa 12 November.  Pemkab Pasangkayu memantau langsung pelaksanaannya dilapangan. Memastikan Pilkades di 21 desa itu berjalan lancar, aman, dan demokratis. Asisten II Makmur yang memantau pelaksanaan Pilkades di Desa Lariang mengungkapkan, kondisi […]

  • Ayo ke Posyandu! Diskes Sulbar Lakukan Orientasi PHBS untuk Masyarakat yang Lebih Sehat

    Ayo ke Posyandu! Diskes Sulbar Lakukan Orientasi PHBS untuk Masyarakat yang Lebih Sehat

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 50
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Majene — Dalam upaya memperkuat perilaku hidup bersih dan sehat di masyarakat, Tim Promosi Kesehatan dan Kesehatan Komunitas Dinas Kesehatan (Diskes) Sulawesi Barat menggelar kegiatan Orientasi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) yang dirangkaikan dengan pembagian spanduk ajakan “Ayo ke Posyandu”, Kamis (9/10/2025). Kegiatan yang berlangsung di wilayah kerja Puskesmas Pamboang Kabupten Majene ini […]

expand_less