Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Index Berita

Index Berita

Seleksi Terbuka 12 Kepala OPD Sulbar Masuk Tahap Akhir, Gubernur dan Wagub Bakal Lakukan Wawancara

Seleksi Terbuka 12 Kepala OPD Sulbar Masuk Tahap Akhir, Gubernur dan Wagub Bakal Lakukan Wawancara

  • calendar_month Sen, 8 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 39
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sulawesi Barat, Junda Maulana, memberikan penjelasan terkait perkembangan proses seleksi terbuka (selter) jabatan untuk 12 Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemprov Sulbar. Junda Maulana menegaskan, proses seleksi tersebut sepenuhnya dilaksanakan oleh panitia seleksi (pansel), dan ia tidak terlibat karena tahapan telah dimulai sebelum dirinya dilantik sebagai Sekda. […]

Sulbar Terapkan Hukuman Kerja Sosial, Pemprov dan Kejati Resmi Teken MoU

Sulbar Terapkan Hukuman Kerja Sosial, Pemprov dan Kejati Resmi Teken MoU

  • calendar_month Sen, 8 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 51
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pemprov Sulbar resmi teken nota kesepahaman (MoU) dengan Kejaksaan Tinggi Sulbar tentang pelaksanaan pidana kerja sosial bagi pelaku tindak pidana. Kesepakatan ini jadi langkah baru dalam penegakan hukum di Sulbar, terutama terkait hukuman alternatif tanpa penjara. Skema ini sesuai pengaturan dalam KUHP baru, tepatnya Pasal 65 yang memasukkan kerja sosial sebagai pidana […]

Monev KUBE Tahap I, Dinsos Sulbar Pastikan Program Pemberdayaan Tepat Sasaran

Monev KUBE Tahap I, Dinsos Sulbar Pastikan Program Pemberdayaan Tepat Sasaran

  • calendar_month Sen, 8 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 79
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN – Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Barat (Dinsos Sulbar) melaksanakan kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Kelompok Usaha Bersama (KUBE) Tahap I Tahun 2025 di Kabupaten Polewali Mandar, Senin (8/12/2025). Kegiatan ini bertujuan memastikan program pemberdayaan ekonomi masyarakat berjalan sesuai target serta memberikan pendampingan langsung kepada para penerima manfaat. Tim Dinsos Sulbar mengunjungi sejumlah kelompok […]

Evaluasi Kinerja Akhir Tahun, Dinas PUPR Sulbar Laksanakan Rapat Kerja Seluruh Bidang dan UPTD

Evaluasi Kinerja Akhir Tahun, Dinas PUPR Sulbar Laksanakan Rapat Kerja Seluruh Bidang dan UPTD

  • calendar_month Sen, 8 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 66
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Dalam rangka melaksanakan evaluasi kinerja akhir tahun, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar Rapat Kerja bersama seluruh Bidang dan UPTD di lingkungan Dinas PUPR Sulbar, Senin, 8 Desember 2025. Rapat kerja yang berlangsung di Hotel Afla Mamuju ini resmi dibuka oleh Sekretaris Dinas PUPR Sulbar, Muhammad […]

Polman Ditunjuk Jadi Lokus Piloting Digitalisasi Bansos Nasional 2026, Kominfo Sulbar Hadiri Sosialisasi Bersama Lintas Kementerian

Polman Ditunjuk Jadi Lokus Piloting Digitalisasi Bansos Nasional 2026, Kominfo Sulbar Hadiri Sosialisasi Bersama Lintas Kementerian

  • calendar_month Sab, 6 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 110
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR CO.ID, MAMUJU – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melalui Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfo SP) mengikuti kegiatan Sosialisasi Piloting Digitalisasi Bantuan Sosial Tingkat Nasional yang digelar secara daring dan melibatkan pimpinan kementerian/lembaga strategis, termasuk Menteri Dalam Negeri, Menteri Sosial, Menteri Komunikasi dan Digital, Menteri PPN/Bappenas, Menteri PANRB, Kepala BPS, serta Komite Percepatan Transformasi […]

Bapperida Sulbar Ukur Kualitas Pengelolaan Keuangan Daerah Enam Kabupaten

Bapperida Sulbar Ukur Kualitas Pengelolaan Keuangan Daerah Enam Kabupaten

  • calendar_month Sab, 6 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 64
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah Provinsi Sulawesi Barat memimpin pengukuran kualitas pengelolaan keuangan daerah tahun 2024 pada enam kabupaten di wilayah Sulbar. Kegiatan ini dilaksanakan melalui Rapat Penilaian Indeks Pengelolaan Keuangan Daerah (IPKD) Kabupaten Tahun 2024 di Ruang RPJMD Bapperida Sulbar, Jumat 5 Desember 2025. Rapat dipimpin oleh Plt. Kepala […]

Wagub Salim S Mengga Tegaskan Pengawasan Ketat Investor dan Tambang di Sulbar

Wagub Salim S Mengga Tegaskan Pengawasan Ketat Investor dan Tambang di Sulbar

  • calendar_month Sab, 6 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 86
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Barat (Sulbar), Salim S Mengga, menegaskan komitmen pemerintah provinsi dalam memberikan kemudahan bagi investor, namun tetap mengedepankan prinsip kehati-hatian dan perlindungan lingkungan. Hal itu disampaikan dalam program spesial RRI bertajuk Wagub Menyapa, saat menjawab pertanyaan dari warga bernama Erna mengenai pengawasan terhadap investor, khususnya di sektor pertambangan, Sabtu, […]

Panggilan Spiritual Polda Sulbar: Shalat Gaib Doa Untuk Korban Bencana di Berbagai Wilayah

Panggilan Spiritual Polda Sulbar: Shalat Gaib Doa Untuk Korban Bencana di Berbagai Wilayah

  • calendar_month Sab, 6 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 65
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepolisian Daerah Sulawesi Barat menggelar sholat gaib sebagai wujud empati dan solidaritas yang dalam terhadap para korban bencana alam di Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, serta korban erupsi Gunung Semeru di Jawa Timur. Kegiatan ritual ibadah ini diadakan sesaat setelah sholat Jumat di Masjid Jabal Rahmah Mapolda (5/12/25). Sholat gaib ini diikuti […]

Bapperida Sulbar Ikuti Persiapan Rakorbangwil 2025

Bapperida Sulbar Ikuti Persiapan Rakorbangwil 2025

  • calendar_month Sab, 6 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 65
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) Provinsi Sulawesi Barat mengikuti kegiatan Persiapan Rapat Koordinasi Keterpaduan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (Rakorbangwil) Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian Pekerjajaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Kegiatan berlangsung secara virtual melalui Zoom Meeting pada Kamis (4/12/2025).   Bapperida Sulbar diwakili […]

Gubernur SDK Hadiri HUT ke-3 PTA Sulbar, Tekankan Integritas dan Keadilan Peradilan

Gubernur SDK Hadiri HUT ke-3 PTA Sulbar, Tekankan Integritas dan Keadilan Peradilan

  • calendar_month Sab, 6 Des 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 60
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) menghadiri puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-3 Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Sulawesi Barat yang berlangsung di aula kantor PTA Sulbar, Jumat 5 Desember 2025. Dalam sambutannya Gubernur Sulbar Suhardi Duka mengungkapkan bahwa saat ini hukum kita terkoreksi. Ia menjelaskan, proses hukum mulai dari kejaksaan, kepolisian, KPK […]

expand_less