Bagikan Brosur
Polantas Polda Sulbar Gencarkan Sosialisasi dan Bagikan Brosur Tertib Berlalu Lintas
- calendar_month Rab, 14 Jan 2026
- visibility 58
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka memperkuat komunikasi dengan masyarakat, Personel Lalu Lintas Polda Sulawesi Barat gencar melaksanakan serangkaian kegiatan sosialisasi, pembagian leaflet, serta stiker terkait tertib berlalu lintas kepada para pengendara kendaraan roda dua (R2) dan roda empat (R4) serta masyarakat yang dijumpai. Kegiatan ini dilakukan di lima lokasi strategis di wilayah Mamuju yang menjadi […]
