Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Lima Kades PAW Dilantik Bupati Pasangkayu

Lima Kades PAW Dilantik Bupati Pasangkayu

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 20 Nov 2019
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa melantik lima Kepala Desa (Kades) Pengganti Antar Waktu (PAW), Rabu 20 November.


Berlangsung di aula kantor bupati. Hadir Wakil Bupati Muhammad Saal, unsur pimpinan forkopimda, sejumlah kepala OPD, serta ratusan masyarakat.


Kades yang dilantik yakni, Kades Pangiang Kecamatan Bambalamotu, Kades Doda Kecamatan Sarudu, Kades Bulubonggu Kecamatan Dapurang, Kades Sipakainga Kecamatan Duripoku, dan Kades Karya Bersama Kecamatan Pasangkayu.


Bupati Agus berpesan kepada lima kades itu agar melanjutkan pembangunan didesanya sebaik mungkin. Mendorong percepatan pembangunan demi kesejahteraan masyrakat desa.


“ Hidupkan BUMDes, maksimalkan pemberdayaan. Agar semua masyarakat bisa berpartisipasi dalam pembangunan” imbuhnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dorong Kualitas Pendidikan, Pemprov Sulbar Beri Bantuan Seragam Sekolah untuk Siswa Kurang Mampu

    Dorong Kualitas Pendidikan, Pemprov Sulbar Beri Bantuan Seragam Sekolah untuk Siswa Kurang Mampu

    • calendar_month Sab, 26 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 86
    • 0Komentar

    EKSPOSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Upaya Pemprov Sulbar dalam meningkatkan kualitas pendidikan kembali terlihat melalui penyerahan bantuan seragam sekolah oleh Tenaga Ahli Gubernur Sulbar, Hajrul Malik, kepada 31 siswa kurang mampu di SMA 1 Kalukku, Jumat, 25 Juli 2025. Bantuan ini mencakup seragam, tas, sepatu, serta buku sekolah yang diharapkan mampu meringankan beban ekonomi orang tua sekaligus […]

  • Presiden Prabowo Panggil Menteri Rosan, Bahas Evaluasi dan Asesmen BUMN

    Presiden Prabowo Panggil Menteri Rosan, Bahas Evaluasi dan Asesmen BUMN

    • calendar_month Jum, 9 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto memanggil Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala BKPM sekaligus Kepala Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara, Rosan Roeslani, di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis, 8 Mei 2025. Pertemuan tersebut membahas terkait perkembangan Danantara serta arah investasi ke depan. Dilansir dari laman BPMI setpres, Rosan menjelaskan bahwa diskusi tersebut menekankan pada evaluasi dan […]

  • Dinkes Sulbar Bangun Kolaborasi Lakukan Verifikasi KKS di Mamuju Tengah dan Majene

    Dinkes Sulbar Bangun Kolaborasi Lakukan Verifikasi KKS di Mamuju Tengah dan Majene

    • calendar_month Sab, 6 Des 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 67
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MATENG –Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan rangkaian kegiatan verifikasi Kabupaten/Kota Sehat (KKS) di dua kabupaten, yaitu Kabupaten Mamuju Tengah (Mateng) dan Kabupaten Majene, pada awal Desember 2025. Kegiatan ini bertujuan menilai kesiapan dokumen kelembagaan, kelengkapan indikator pada sembilan tatanan KKS, serta capaian sanitasi dasar masing-masing daerah sebagai bagian dari evaluasi pelaksanaan KKS tahun […]

  • Menembus Ombak, Polda Sulbar dan Pemprov Salurkan Pangan Murah di Pulau Karampuang

    Menembus Ombak, Polda Sulbar dan Pemprov Salurkan Pangan Murah di Pulau Karampuang

    • calendar_month Jum, 15 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 78
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Suasana pagi di Dermaga Mamuju tampak berbeda dari biasanya. Kapal Ditpolair Polda Sulbar, bersama kapal Satpolair Polresta Mamuju dan satu kapal nelayan, bersandar di dermaga, siap mengangkut bahan pangan menuju Pulau Karampuang, Kabupaten Mamuju, pada Kamis (15/08/2025). Dalam rangka mendukung program Gerakan Pangan Murah, kegiatan ini mengusung tema “Pangan untuk Negeri: Menembus […]

  • Tutup Pelatihan DLA, Suhardi Duka: SDM Pejabatnya Bagus Akan Ciptakan Layanan yang Baik

    Tutup Pelatihan DLA, Suhardi Duka: SDM Pejabatnya Bagus Akan Ciptakan Layanan yang Baik

    • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 64
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) secara resmi menutup pelatihan Smart Digital Leadership Academy (DLA) dan ekspose hasil pengukuran kompetensi digital Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemprov Sulbar, di Graha Sandeq Jumat (17/10/2025). Penutupan kegiatan ini menandai berakhirnya sebuah pelatihan kepemimpinan digital yang diselenggarakan selama 12 hari bagi ASN. Hal ini membuktikan bahwa program […]

  • Pelantikan Mabida dan Kwarda Sulbar, Plt Karo Pemkesra Siap Bersinergi dan Dukung Gerakan Pramuka

    Pelantikan Mabida dan Kwarda Sulbar, Plt Karo Pemkesra Siap Bersinergi dan Dukung Gerakan Pramuka

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Pelantikan Majelis Pembimbing Daerah (Mabida) dan Pengurus Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Sulawesi Barat resmi dilaksanakan di Ballroom Andi Depu Lantai 3 Kantor Gubernur Sulawesi Barat, Rabu (15/10). Pelantikan langsung dilakukan oleh Ketua Kwarnas Budi Waseso, Gubernur Sulbar Suhardi Duka dilantik sebagai Ketua Mabida Gerakan Pramuka Sulbar dan Wakil Ketua DPRD Sulbar […]

expand_less