Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » SDM Berkualitas Mutlak Untuk Pengelolaan Keuangan dan Perencanaan Pembangunan

SDM Berkualitas Mutlak Untuk Pengelolaan Keuangan dan Perencanaan Pembangunan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 23 Sep 2021
  • comment 0 komentar

PASANGKAYU,ekspossulbar.co.id– Pemkab Pasangkayu menggelar bimbingan teknis (bimtek) penggunaan aplikasi Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD) dan sosialisasi Permendagri nomor 77 tahun 2020 tentang pedoman teknis pengelolaan keuangan daerah.

Berlangsung disalah satu hotel di Makassar, Kamis 23 September. Menghadirkan Kasubag Perencanaan dan pengelola keuangan OPD lingkup Pemkab Pasangkayu. Hadir pula Asisten I Abdul Wahid dan sejumlah anggota TAPD. Menghadirkan pembicara dari Kemendagri RI.

Mewakili Bupati, Sekkab Firman yang membuka acara itu menyampaikan bahwa kegiatan itu didukung penuh oleh Bupati. Mengingat pentingnya peningkatan kualitas SDM dalam mengelola keuangan dan perencenaan pembangunan daerah.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • SDK-JSM Salurkan Bantuan Kambing: Inspektorat Pastikan Tepat Sasaran

    SDK-JSM Salurkan Bantuan Kambing: Inspektorat Pastikan Tepat Sasaran

    • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 68
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN – Inspektur Daerah Provinsi Sulawesi Barat, M. Natsir, didampingi Inspektur Pembantu Wilayah I, Irianto Masseno, melaksanakan kegiatan monitoring pengadaan dan penyaluran bibit ternak kambing serta bibit durian yang disalurkan oleh Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, dan Peternakan Provinsi Sulawesi Barat. Monitoring ini dilakukan pada sejumlah lokasi penerima bantuan di Kabupaten Polewali Mandar. Kegiatan ini […]

  • Serbuan Vaksinasi Massal di Pasangkayu Tembus Angka 1942 Orang

    Serbuan Vaksinasi Massal di Pasangkayu Tembus Angka 1942 Orang

    • calendar_month Ming, 27 Jun 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 68
    • 0Komentar

    PASANGKAYU— Jelang Hari Bhayangkara Ke 75, Polres Pasangkayu genjot program nasional Serbuan Vaksinasi, berlangsung dibeberapa titik. Hasilnya, peserta vaksinasi mencapai 1942 orang. ” Sesuai petunjuk bahwa hari ini kita melaksanakan serbuan vaksinasi nasional, jelang hari Bhayangkara ke 75 yang dilaksanakan diberbagai lokasi di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia termasuk Kabupaten Pasangkayu” terang Kapolres Pasangkayu AKBP […]

  • Bapperida Sulbar Tegaskan Komitmen PSN Bendungan Budong-Budong Berkeadilan dan Berkelanjutan

    Bapperida Sulbar Tegaskan Komitmen PSN Bendungan Budong-Budong Berkeadilan dan Berkelanjutan

    • calendar_month Rab, 10 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 46
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Perencanaan Pembangunan, Riset, dan Inovasi Daerah (Bapperida) Provinsi Sulawesi Barat kembali menegaskan komitmennya terhadap pelaksanaan Proyek Strategis Nasional (PSN) Bendungan Budong-Budong yang berkeadilan dan berkelanjutan. Hal ini disampaikan dalam Rapat Evaluasi Pelaksanaan/Pendampingan PSN Bendungan Budong-Budong yang digelar di Hotel Maleo, Mamuju, Rabu, 10 September 2025. Rapat dipimpin oleh Asisten I Bidang […]

  • Pencanangan Gernas BBI Sulbar, Perlu Kolaborasi untuk Kampanyekan Produk Lokal

    Pencanangan Gernas BBI Sulbar, Perlu Kolaborasi untuk Kampanyekan Produk Lokal

    • calendar_month Sab, 30 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 50
    • 0Komentar

    MAMUJU, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat melakukan Pencanangan Gerakan Nasional (Gernas) Bangga Buatan Indonesia (BBI). Pj Gubernur Sulbar, Akmal Malik mengatakan melalui pencanangan itu menjadi awal bangkitnya pelaku usaha di Sulbar. Ia menjelaskan, saat ini Indonesia menghadapi ancaman krisis dan bercermin pada 1998. UMKM lah yang membangkitkan Indonesia dari kondisi krisis ekonomi. Hal ini […]

  • Bertepatan Hari Bhayangkara, 29 Personel Pasangkayu Naik Pangkat

    Bertepatan Hari Bhayangkara, 29 Personel Pasangkayu Naik Pangkat

    • calendar_month Jum, 2 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 68
    • 0Komentar

    PASANGKAYU– Bertepatan Hari Bhayangkara ke 75, sebanyak 29 personel Polres Pasangkayu naik pangkat. Upacara kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi dipimpin langsung Kapolres AKBP Leo H Siagian, di Lapangan Corona, Kamis 1 Juli. Ke 29 personel Polres Pasangkayu tersebut mendapatkan promosi kenaikan pangkat karena dinilai layak dan berhak atas pengabdian kepada institusi Polri khususnya Polres Pasangkayu […]

  • Pemuda, Komunitas dan Pelaku Usaha Bagikan 481 Box Makanan Bertepatan HUT Mamuju

    Pemuda, Komunitas dan Pelaku Usaha Bagikan 481 Box Makanan Bertepatan HUT Mamuju

    • calendar_month Ming, 18 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Mamuju, ekspossulbar.co.id – Hari jadi Mamuju ke-481 tahun yang diperingati pada 14 Juli 2021 dimanfaatkan sejumlah pemuda, komunitas dan sejumlah pelaku usaha bergabung dalam Gerakan Kolaboratif untuk membagikan 481 box makanan siap saji. Gerakan Kolaboratif ini digelar selama dua hari yakni mulai Sabtu-Minggu (17-18 Juli) dan diinisiasi oleh Mamuju Kreatif. “Kami mengajak teman-teman untuk ikut […]

expand_less