Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pengerjaan Kantor Gubernur Sulbar Lampaui Target, Akmal: Capaian Bisa Secepat Ini

Pengerjaan Kantor Gubernur Sulbar Lampaui Target, Akmal: Capaian Bisa Secepat Ini

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 20 Mar 2023
  • comment 0 komentar

MAMUJU, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Penjabat (Pj) Gubernur Sulbar, Akmal Malik meninjau progres pembangunan rehab rekon kantor Gubernur Sulbar pasca gempa 6,2 magnitudo pada 2021 lalu.

Pengerjaan pembangunan kantor Pemprov Sulbar dikerjakan PT Brantas Abipraya yang merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menelang anggaran Rp 109,3 miliar.

Pengerjaannya dimulai pada 2022 lalu dan dibangun dengan konstruksi tahan gempa.

Akmal mengapresiasi atas progres pengerjaan hingga Maret ini, yang ada telah melampaui target

“Pekerjaan ini selesai September 2023, tetapi sampai Maret sudah sampai dititik Topping Off, ini tidak lepas dari inovasi PT Brantas. Pemprov kaget capaian bisa secepat ini,” ucap Akmal Malik.

Ia meminta, percepatan serta akselerasi pengerjaan kantor Gubernur sebagai simbol penyelenggaraan pemerintahan di Sulbar. Dengan kontruksi tahan gempa juga mendapat sertifikasi Green Building .

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ditlantas Polda Sulbar Berbagi Sembako dengan Masyarakat

    Ditlantas Polda Sulbar Berbagi Sembako dengan Masyarakat

    • calendar_month Jum, 7 Feb 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 62
    • 0Komentar

    Mamuju, ekspossulbar.co.id – Dalam kegiatan Jumat berkah, Ditlantas Polda Sulbar menunjukkan kepeduliannya dengan melancarkan aksi kemanusian membantu masyarakat yang kuruang mampu dengan berbagi sembako, Jumat (7/2/25). Kegiatan penyaluran bantuan ini berlangsung hikmat, ditandai dengan semangat dan profesionalisme personel Ditlantas dalam berinteraksi dengan masyarakat penerima bantuan. Para personel tidak hanya sekadar menyerahkan paket sembako, tetapi juga […]

  • Ma’silambi Dinkes Sulbar Lolos Seleksi Administrasi KIPP 2025: Inovasi Lintas Sektor untuk Atasi Stunting

    Ma’silambi Dinkes Sulbar Lolos Seleksi Administrasi KIPP 2025: Inovasi Lintas Sektor untuk Atasi Stunting

    • calendar_month Rab, 25 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pemprov Sulbar kembali mencatatkan prestasi membanggakan dalam ajang Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) 2025. Sebanyak delapan inovasi dari berbagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dinyatakan lolos seleksi administrasi dan melaju ke tahap penilaian berikutnya di tingkat nasional. Kedelapan inovasi tersebut adalah: Salah satu inovasi yang menonjol adalah Ma’silambi, sebuah strategi penanganan stunting yang […]

  • Perkuat Persaudaraan, Kapolda Sulbar Hadiri dan Dukung Perayaan Natal Oikumene FKGM 2025

    Perkuat Persaudaraan, Kapolda Sulbar Hadiri dan Dukung Perayaan Natal Oikumene FKGM 2025

    • calendar_month Jum, 9 Jan 2026
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 84
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pelaksanaan perayaan Natal Oikumene Forum Komunikasi Gereja-gereja di Mamuju (FKGM) tahun 2025 berlangsung, Kamis (8/1/26) di Aula Maranu Polda Sulbar. Kegiatan ini menjadi bukti nyata komitmen Polda Sulbar dengan berbagai pihak dalam memperkuat nilai toleransi dan persatuan di wilayah Sulbar. Kepolda Sulbar, Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta beserta pejabat utamanya juga hadir […]

  • Wagub Sulbar Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Bahas Pembentukan Kantor Bea dan Cukai

    Wagub Sulbar Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Bahas Pembentukan Kantor Bea dan Cukai

    • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 61
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Jakarta — Dalam upaya memperkuat infrastruktur pelayanan ekonomi dan mempercepat arus perdagangan daerah, Wakil Gubernur (Wagub) Sulbar, Salim S Mengga, melakukan kunjungan kerja dan audiensi dengan Direktur Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan RI, di Jakarta, Rabu (15/10/2025). Pertemuan pasangan Gubernur Sulbar Suhardi Duka tersebut membahas tindak lanjut rencana pembentukan Kantor Bea dan Cukai […]

  • SDK Minta Semua Pemkab di Sulbar Segera Ajukan Usulan Program Inpres Jalan Daerah 2026

    SDK Minta Semua Pemkab di Sulbar Segera Ajukan Usulan Program Inpres Jalan Daerah 2026

    • calendar_month Sel, 28 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 100
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), meminta seluruh pemerintah kabupaten (pemkab) segera mengajukan usulan pembangunan jalan agar dapat masuk dalam program Instruksi Presiden (Inpres) Jalan Daerah (IJD) tahun anggaran 2026. Hal tersebut disampaikan SDK usai memimpin rapat bersama pemerintah kabupaten di Ruang Oval Kantor Gubernur Sulbar, Selasa (28/10/2025). SDK mengatakan, sebagian besar daerah […]

  • Semangat Sumpah Pemuda Digaungkan di Polda Sulbar, Wakapolda Tekankan Nilai Kebangsaan di Era Digital

    Semangat Sumpah Pemuda Digaungkan di Polda Sulbar, Wakapolda Tekankan Nilai Kebangsaan di Era Digital

    • calendar_month Rab, 29 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 119
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam suasana khidmat dan penuh semangat, Polda Sulawesi Barat menggelar upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97, Selasa (28/10/25), di lapangan Tribrata Mapolda. Pelaksanaan upacara ini, dipimpin oleh Wakapolda Sulbar, Brigjen Pol. Hari Santoso, yang diikuti oleh seluruh jajaran pejabat utama, personel anggota Polri, serta PNS Polri. Wakapolda dalam amanatnya menekankan bahwa semangat […]

expand_less