Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ragam » Sekda Ingin Pengunjung Al Jabbar Makin Teredukasi

Sekda Ingin Pengunjung Al Jabbar Makin Teredukasi

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 3 Apr 2023
  • comment 0 komentar

KOTA BANDUNG — Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Setiawan Wangsaatmaja ingin pengunjung semakin terdukasi agar dapat berpartisipasi menjaga ketertiban, kenyamanan, dan kebersihan di Masjid Raya Al Jabar (MRAJ).

Sejalan itu, Sekda inginkan aktivitas yang dilaksanakan di masjid raya kebanggaan warga Jabar yang berlokasi di kawasan Cimincrang, Kecamatan Gedebage, Kota Bandung, tersosialisasikan dengan baik.

Dengan begitu masyarakat dapat mengetahui berbagai kegiatan sebagai upaya memakmurkan masjid, yang berlangsung di MRAJ. Demikian pula fasilitas seperti Galeri Rasulullah yang baru dibuka, ruang edukasi, dan lainnya turut tersosialisasikan kepada masyarakat.

“Bagaimana aktivitas masjid tersosialisasikan dengan baik, terutama edukasinya. Misalnya ceramah dzuhur, ashar sudah bisa tertayangkan. Terus konten -konten diputar terus,” ujar Setiawan pada rapat evaluasi mingguan Masjid Raya Al Jabbar, Senin (3/4/2023).

“Saya berharap aktivitas itu yang tergambarkan oleh warga bukan hanya warga sini tapi juga bisa kemana-mana,” tambahnya.

Sekda juga meminta infrastruktur penunjang aktivitas digital harus terus ditingkatkan, seperti wifi gratis dan fasilitas lain. Kemudian agar alur laju kegiatan di MRAJ diatur sedemikiran rupa supaya lancar. “Ruangan- ruangan kita ditata biar flow- nya bagus,” kata Setiawan.

Misalnya di suatu titik atau ruangan untuk sarana kesehatan. Lalu ruangan mana yang tepat untuk sekretariat. Begitupun ruangan -ruangan lainnya. “Tidak bisa dimana saja karena hubungannya dengan flow atau aliran,” ucap Setiawan.

Sementara itu, aplikasi Sapawarga sudah dipakai dan dimaksimalkan salah satunya sebagai aplikasi tiketing Galeri Rasulullah SAW. Berdasarkan perhitungan Diskominfo, 41 persen pengunjung MRAJ merupakan kalangan muda dengan rentan usia sekitar 25 -34 tahun. Dasboard publik yang menginformasikan jumlah pengunjung pun akan segera terpampang di kawasan MRAJ.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peringatan Hari HAM Sedunia, Pasangkayu Raih Penghargaan

    Peringatan Hari HAM Sedunia, Pasangkayu Raih Penghargaan

    • calendar_month Sen, 14 Des 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 178
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Kabupaten Pasangkayu kembali meraih penghargaan sebagai daerah peduli HAM dari KemenkumHAM, pada peringatan hari HAM sedunia ke 72, Senin 14 Desember. Penghargaan dalam bentuk piagam itu diserahkan melalui Gubernur Sulbar Ali Baal Masdar dan diterima Asisten I Pemkab Pasangkayu Abdul Wahid mewakili Bupati Agus Ambo Djiwa. Ikut mendampingi Kabag Hukum Pemkab Pasangkayu Muliadi. ” […]

  • Kunjungan Kerja Kapolda Sulbar ke Polres Polman: Sinergi dan Semangat Pelayanan Jadi Sorotan Utama

    Kunjungan Kerja Kapolda Sulbar ke Polres Polman: Sinergi dan Semangat Pelayanan Jadi Sorotan Utama

    • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 56
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN – Di sela-sela agenda kunjungan kerjanya dalam rangka menghadiri perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW di Polewali Mandar, Kapolda Sulawesi Barat, Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta, menyempatkan diri untuk mengunjungi Polres Polman pada Jumat (5/9/25). Kedatangan Kapolda didampingi oleh sejumlah pejabat utama Polda Sulbar, termasuk Dirlantas dan Kabid Propam menunjukkan perhatian serius terhadap kinerja […]

  • Wagub Sulbar Ajak Masyarakat Kembali ke Pangan Lokal: Ubi, Jagung, Sagu Bukan Makanan Kelas Bawah

    Wagub Sulbar Ajak Masyarakat Kembali ke Pangan Lokal: Ubi, Jagung, Sagu Bukan Makanan Kelas Bawah

    • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 48
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Salim S Mengga, menanggapi perbincangan publik terkait imbauan konsumsi pangan lokal seperti ubi, singkong, jagung, sagu, pisang dan lainnya, sebagai alternatif sumber karbohidrat selain beras. Ia menegaskan, masyarakat perlu mengubah cara pandang terhadap pangan non-beras dan kembali menghargai kekayaan pangan lokal yang selama ini terlupakan. “Saya kira […]

  • Kerja Ekstra Perumda Pasar Tertibkan Pedagang di Pa’baeng-baeng

    Kerja Ekstra Perumda Pasar Tertibkan Pedagang di Pa’baeng-baeng

    • calendar_month Sab, 9 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 99
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAKASSAR — Perumda Pasar Makassar telah berupaya menertibkan para pedagang di Pasar Pa’baeng-baeng. Terutama yang berdagang di sekitar bantaran Kanal Jongaya. Pasca penertiban berhari-hari sebelumnya, aktivitas perdagangan di pasar yang berada di Kecamatan Tamalate itu kini tampak kembali menggeliat. Setidaknya, 106 pedagang yang sebelumnya berjualan di sepanjang bantaran kanal kini mulai menempati tenda-tenda relokasi […]

  • AHED Resmi Luncurkan NutriVille, Gandeng Artis Son Ye Jin Jadi Brand Ambasador

    AHED Resmi Luncurkan NutriVille, Gandeng Artis Son Ye Jin Jadi Brand Ambasador

    • calendar_month Kam, 18 Agu 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 87
    • 0Komentar

    JAKARTA – Hari ini PT Asia Health Energi Beverage (AHEB) resmi meluncurkan NutriVille, minuman kolagen terbaru, yang membantu dukung kesehatan kulit dan tubuh. NutriVille menggandeng bintang besar dari Korea Selatan, Son Ye Jin, sebagai Brand Ambasador agar dapat menginspirasi banyak wanita Indonesia dalam merawat diri. Diacara tersebut, dalam konferensi pers hari ini dihadiri Ricky Suhendar […]

  • Bersama Ombudsman Tim Saber Pungli Sambangi Mamuju Tengah

    Bersama Ombudsman Tim Saber Pungli Sambangi Mamuju Tengah

    • calendar_month Ming, 29 Jul 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 382
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, TOPOYO – Satgas saber pungli Sulawesi barat yang terdiri dari Ombudsman RI Sulbar, Polda Sulbar, Inspektorat Provinsi Sulawesi Barat menyambangi kabupaten Mamuju Tengah dalam rangka sosialisasi pengawasan pungli bagi para kepala desa, Kamis (26/7) belum lama ini. Sosialisasi yang dipusatkan di pendopo bupati mamuju tengah ini, di ikuti oleh para kepala desa se-kabupaten mamuju […]

expand_less