Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Tegas! Ini Alasan OP Nakes di Pasangkayu Tolak RUU Omnibus Law

Tegas! Ini Alasan OP Nakes di Pasangkayu Tolak RUU Omnibus Law

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Ming, 14 Mei 2023
  • comment 0 komentar

Sejumlah organisasi profesi (OP) tenaga kesehatan (Nakes) di Pasangkayu menolak rancangan undang-undang (RUU) Omnibus Law. Pernyataan penolakan dikemukakan dalam satu forum bersama antar organisasi Nakes, Kamis 11 Mei.

OP yang menolak yakni, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Pasangkayu, Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Pasangkayu, Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI) Pasangkayu, Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Pasangkayu, dan Ikatan Apoteker Indonesia (IAI) Pasangkayu.

Ketua IDI Pasangkayu, dr. Emerson Gultom, menyampaikan penolakan RUU Omnibus Law dilakukan sebab ada beberapa pasal yang dinilai akan melemahkan OP, diantaranya organisasi kesehatan bakal dibawah naungan Kementrian Kesehatan (Kemenkes), yang membuat organisasi akan kehilangan independensinya

Kemudian ada beberapa kewenangan organisasi terkait upaya perwujudan profesionalisme nakes, diambil alih oleh Kemenkes.

” Perlu kita lakukan penolakan sejak dini, saat masih bersifat RUU, agar kita jangan kecolongan. Penolakan ini merupakan langkah antisipasi dini. Jangan sampai nanti disahkan menjadi undang-undang baru dilakukan penolakan, tentu akan membuat langkah kita akan semakin sulit” ujar Emerson.

Sementara, Ketua PDGI Pasangkayu dr. Jamila, menyampaikan, penolakan terhadap RUU Omnibus Law telah massif didiskusikan diinternal PDGI hingga ketingkat pengurus pusat. Tidak ada satupun pasal dalam RUU yang dinilai menguntungkan organisasi mereka.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ridwan Kamil: Tol Cisumdawu Jadi Pintu Baru ke Kawasan Rebana

    Ridwan Kamil: Tol Cisumdawu Jadi Pintu Baru ke Kawasan Rebana

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 9
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG –Aktivitas ekonomi dan investasi ke Kawasan Rebana yang digagas oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil akan menggeliat usai Tol Cileunyi – Sumedang –  Dawuan (Cisumdawu) beroperasi secara penuh. Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengatakan Tol Cisumdawu melengkapi infrastruktur besar yang sudah terbangun lebih dulu yakni Pelabuhan Patimban Subang, Bandara Kertajati Majalengka dan Tol Cikopo […]

  • Sosialisasi Peran Kuasa Hukum, PUPR Sulbar: Benteng Pertama Hadapi Risiko Hukum Pembangunan

    Sosialisasi Peran Kuasa Hukum, PUPR Sulbar: Benteng Pertama Hadapi Risiko Hukum Pembangunan

    • calendar_month Kam, 4 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 23
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kompleksitas tugas Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) yang meliputi pembangunan infrastruktur, tata ruang, dan pengelolaan aset daerah kerap bersinggungan dengan potensi permasalahan hukum. Sengketa kontraktual, klaim aset, hingga masalah administrasi pemerintahan menjadi tantangan yang membutuhkan pemahaman hukum yang kuat dari seluruh aparatur. Menjawab hal tersebut, Biro […]

  • Bupati Pasangkayu Buka FGD Tata Kelola Pengembangan Kawasan Tambak

    Bupati Pasangkayu Buka FGD Tata Kelola Pengembangan Kawasan Tambak

    • calendar_month Sel, 8 Sep 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 124
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Kementrian Kelautan dan Perikanan melalui Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan, Balai Riset Perikanan Budidaya Air Payau dan Penyuluhan Perikanan (BRPBAP3) Maros menggelar kegiatan focus group discussion (FGD) di Pasangkayu terkait penyusunan tata kelola pengembangan kawasan tambak intensif/superintensif, Selasa 8 September. Kegiatan yang berlangsung di aula kantor bupati ini, dibuka langsung […]

  • Dua Terduga Pelaku Aksi Unjuk Rasa Anarkis di Mamuju Resmi Jadi Tersangka, Polisi Amankan Tiga Bom Molotov

    Dua Terduga Pelaku Aksi Unjuk Rasa Anarkis di Mamuju Resmi Jadi Tersangka, Polisi Amankan Tiga Bom Molotov

    • calendar_month Rab, 3 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 26
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Penyidik Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Mamuju menetapkan dua orang sebagai tersangka dalam aksi unjuk rasa (unras) yang berujung anarkis di depan Kantor DPRD Sulawesi Barat pada Minggu, 31 Agustus 2025. Kedua tersangka berinisial P (25) dan YR (25). Berdasarkan hasil pemeriksaan dan gelar perkara, keduanya diketahui memiliki peran berbeda. Tersangka P […]

  • Tubuh Panji Petualang Mendadak Kurus, Ternyata Ini Penyebabnya

    Tubuh Panji Petualang Mendadak Kurus, Ternyata Ini Penyebabnya

    • calendar_month Ming, 13 Agu 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 25
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Muhammad Panji atau lebih dikenal sebagai Panji Petualang (lahir 27 Juli 1989) adalah seorang aktor, pembawa acara, pawang hewan, sekaligus konten kreator di Youtube dengan nama kanal Panji Petualang TV. Panji mengalami penurunan berat badan mencapai 30 kg. Kondisi tersebut bukan diakibatkan karena gigitan ular melainkan penyakit diabetes yang diidapnya. Kondisi saat […]

  • Kapolda Sulbar Periksa Kesiapan Peralatan SAR dan Personel, Antisipasi Cuaca Ekstrem di Mamuju

    Kapolda Sulbar Periksa Kesiapan Peralatan SAR dan Personel, Antisipasi Cuaca Ekstrem di Mamuju

    • calendar_month Kam, 30 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 22
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Menyusul kondisi cuaca buruk yang melanda Kabupaten Mamuju dan sekitarnya, Kapolda Sulawesi Barat, Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta, bersama jajaran pejabat utama Polda Sulbar, melakukan pemeriksaan kesiapan perlengkapan dan peralatan SAR (Search and Rescue) serta personel yang bertugas, Kamis (30/10/25). Dalam kegiatan tersebut, Kapolda Sulbar memastikan bahwa seluruh perlengkapan SAR dalam kondisi […]

expand_less