Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » PUI Apresiasi Polri: Mudik 2025 Aman dan Terkendali

PUI Apresiasi Polri: Mudik 2025 Aman dan Terkendali

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Jum, 11 Apr 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Persatuan Ummat Islam (PUI) mengapresiasi kinerja Polri dalam pengamanan arus mudik dan balik Lebaran 2025. Di bawah kepemimpinan Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, Polri dinilai profesional dan responsif.

Ketua Umum DPP PUI, Raizal Arifin, menyebut keberhasilan pengamanan mudik tahun ini merupakan bukti kesiapan dan sinergi antarinstansi, dengan Polri sebagai garda terdepan.

“Polri bekerja sistematis dan humanis, mulai dari rekayasa lalu lintas, layanan posko, hingga patroli di titik rawan. Ini menunjukkan Polri hadir sebagai pelindung dan pelayan masyarakat,” ujar Ketum DPP PUI dalam keterangan tertulis, Jumat (11/4/2025).

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dihadapan BPK, Sekkab Pasangkayu Paparkan Capaian Program Pembangunan

    Dihadapan BPK, Sekkab Pasangkayu Paparkan Capaian Program Pembangunan

    • calendar_month Sel, 23 Jul 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 327
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Pemkab Pasangkayu kembali menggelar pertemuan bersama dengan BPK RI perwakilan Sulbar, Selasa 23 Juli. Dalam rangka pemeriksaan kinerja pendahuluan. Dikesempatan itu Sekkab Pasangkayu memaparkan sejumlah capaian program yang telah dilakukan oleh Pemkab selama kepemimpinan Bupati Agus Ambo Djiwa dan Wakilnya Muhammad Saal. Seperti realisasi sasaran makro pembangunan daerah […]

  • Perpusnas RI Dukung Penuh Gerakan Sulbar Mandarras untuk Perkuat Literasi Daerah

    Perpusnas RI Dukung Penuh Gerakan Sulbar Mandarras untuk Perkuat Literasi Daerah

    • calendar_month Kam, 25 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 68
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, bersama tim bertemu dengan Kepala Perpustakaan Nasional RI di Kantor Perpusnas, Prof. E. Aminuddin di Jakarta, Senin (25/9/25). Pertemuan ini menghasilkan langkah strategis untuk memperkuat gerakan literasi di Sulawesi Barat melalui program Gerakan Sulbar Mandarras. Dalam audiensi tersebut, Gubernur Sulbar, Suhardi Duka menyampaikan pentingnya penguatan literasi sebagai pondasi […]

  • Plt Kadinkes Sulbar Ajak Anak Muda Bergerak Aktif Lewat Olahraga Lari Menuju Generasi Sehat, Masa Depan Hebat

    Plt Kadinkes Sulbar Ajak Anak Muda Bergerak Aktif Lewat Olahraga Lari Menuju Generasi Sehat, Masa Depan Hebat

    • calendar_month Ming, 9 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 85
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Plt Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat, dr. Nursyamsi Rahim, mengajak generasi muda Mamuju untuk menjadikan aktivitas fisik dan olahraga sebagai gaya hidup sehat. Ajakan ini disampaikan dalam kegiatan Talkshow Mamuju Run 2025 PLN Mobile yang digelar di Atrium Mamuju Town Square (MATOS), Sabtu (8/11/2025). Dalam kegiatan yang dihadiri oleh komunitas pelari […]

  • Wabup Hadiri HUT Bhayangkara di Polres Matra

    Wabup Hadiri HUT Bhayangkara di Polres Matra

    • calendar_month Rab, 10 Jul 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 328
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Pelaksanaan upacara hari Bhayangkar ke 73 yang berlangsung dikantor Polres Mamuju Utara (Matra) berjalan khidmat, Rabu 10 Juli.Bertindak sebagai Inspektur upacara Kapolres Matra AKBP Made Ary Pradana. Upacara itu, dihadiri oleh Wakil Bupati (Wabup) Pasangkayu Muhammad Saal, Dandim 1427 Pasangkayu Letkol Inf. Kadir Tangdiesak, unsur pimpinan Forkopimda, serta sejumlah pimpinan OPD. Dihari Bhayangkara […]

  • Syukuran di Usia 63 Tahun, Gubernur Sulbar Suhardi Duka Kenang Perjalanan Hidup dari Lampu Pelita

    Syukuran di Usia 63 Tahun, Gubernur Sulbar Suhardi Duka Kenang Perjalanan Hidup dari Lampu Pelita

    • calendar_month Ming, 11 Mei 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 107
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka (SDK), menggelar acara syukuran di hari ulang tahunnya ke-63 di kediaman pribadinya, Sabtu 10 Mei 2025 malam. Hadir, sejumlah anggota DPRD Sulbar, Kepala Dinas Pemprov Sulbar, Kepala Dinas Kabupaten Mamuju, dan para sahabat-sahabatnya. Selain itu, dimomen rasa syukur diumur ke-63 tahunnya, SDK juga mengundang salah satu […]

  • Wagub Uu Ruzhanul: Prevalensi “Stunting” di Jabar Turun Signifikan

    Wagub Uu Ruzhanul: Prevalensi “Stunting” di Jabar Turun Signifikan

    • calendar_month Ming, 14 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 31
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum membuka Charity Walk & Run bertajuk “Semesta Mencegah Stunting” di halaman depan Gedung Sate, Kota Bandung, Minggu (14/5/2023). Wagub Uu Ruzhanul mengemukakan bahwa kegiatan yang dihelat Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Kanwil Jabar sebagai ikhtiar menggelorakan pencegahan tengkes ( stunting ) kepada masyarakat. […]

expand_less