Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Waspada Lonjakan Kasus COVID-19 di Asia, Dinkes Sulbar Imbau Masyarakat Tetap Disiplin Protokol Kesehatan

Waspada Lonjakan Kasus COVID-19 di Asia, Dinkes Sulbar Imbau Masyarakat Tetap Disiplin Protokol Kesehatan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 21 Mei 2025
  • comment 0 komentar

Selain itu, Asran juga menekankan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan dan membiasakan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS). Ia menganjurkan agar masyarakat lebih sering mencuci tangan, memakai masker saat berada di keramaian, dan selalu membersihkan tangan setelah menyentuh barang bawaan.

“Antisipasi harus dilakukan secara maksimal untuk meminimalisasi risiko penularan,” tegasnya.

Sebagai bentuk kesiapsiagaan, Dinas Kesehatan Sulbar juga telah menyiapkan sejumlah perlengkapan pendukung seperti alat pelindung diri (APD), masker medis, dan alat tes antigen.

“Jika persediaan APD atau perlengkapan lainnya mulai menipis, kami siap melakukan pengadaan tambahan dan mengajukan permintaan ke Kementerian Kesehatan,” tutup Asran. (rls/*)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pencuri Spesialis Pembobol Rumah, Dibekuk Polres Pasangkayu

    Pencuri Spesialis Pembobol Rumah, Dibekuk Polres Pasangkayu

    • calendar_month Sen, 26 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 48
    • 0Komentar

    ” Uang hasil kejahatannya digunakan untuk membeli beras, ikan dan selebihnya untuk minum-minum di cafe, bahkan dipakai membeli handphone serta dipakai menikah. Adapun cara pelaku membobol rumah korbanya, dengan membuka pengganjal pintu rumah, kemudian memanjat melalui tembok” terang Kompol Ade. Kasat Reskrim IPTU Ronald Suhartawan Hadipura menambahkan, barang bukti yang berhasil dikumpulkan berupa satu unit […]

  • Pemprov Sulbar Terus Laksanakan Pasar Murah, 1,5 Ton Beras Habis Terjual Dalam 30 Menit

    Pemprov Sulbar Terus Laksanakan Pasar Murah, 1,5 Ton Beras Habis Terjual Dalam 30 Menit

    • calendar_month Sel, 1 Jul 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 51
    • 0Komentar

    “Ini lebih murah Rp 30 ribu dibandingkan dengan harga di pasar. Ada beberapa bahan pokok lainnya juga dijual seperti ayam, telur, cabe, minyak, gula, dan sayur-sayuran. Jadi kita jual dibawah harga pasar berkisar 10 sampai 20 persen,” bebernya. Habibi berharap masyarakat untuk tetap tidak panik jika ada bahan pokok mengalami kenaikan, pemerintah akan selalu hadir […]

  • Rombongan Safari Pemkab Disambut Antusias Masyarakat Bambaira

    Rombongan Safari Pemkab Disambut Antusias Masyarakat Bambaira

    • calendar_month Rab, 15 Mei 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 389
    • 0Komentar

    “ Ini rutin dilakukan tiap tahun. Bagian dari upaya Pemkab mendekatkan diri dengan masyarakat. Membangun serta memperkuat silaturahim dengan masyarakat di bulan Ramadan” terang Firman. Kata dia, diharapkan melalui kegiatan safari ini juga, Pemkab bisa membawa kesejukan ditengah masyarakat. Sehingga mereka bisa menjalankan ibadah puasa secara aman, damai dan khusyuk. Tim safari Pemkab sendiri dibagi […]

  • Wujudkan Tata Kelola Bersih, Enam Desa di Sulbar Dijadikan Kandidat Percontohan Antikorupsi

    Wujudkan Tata Kelola Bersih, Enam Desa di Sulbar Dijadikan Kandidat Percontohan Antikorupsi

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    Selain itu, penilaian juga diharapkan dapat mendorong lahirnya desa-desa teladan yang mampu menginspirasi daerah lain dalam upaya pencegahan korupsi sejak dari tingkat pemerintahan terkecil. Inspektur Daerah Provinsi Sulbar, M. Natsir, menekankan bahwa proses penilaian ini merupakan langkah penting membangun budaya integritas di desa. “Kami ingin desa yang terpilih betul-betul menjadi contoh nyata dalam tata kelola […]

  • Kafilah Sulbar Tiba di Kendari, Siap Berlaga di STQH XXVIII

    Kafilah Sulbar Tiba di Kendari, Siap Berlaga di STQH XXVIII

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    Setelah itu, para kafilah bersama rombongan menuju asrama Haji Transit Kota Kendari, untuk melakukan registrasi ulang keikutsertaan sertakan mereka di ajang keagamaan dua tahunan itu. Admin LPTQ Sulbar, Rulsi yang mendampingi para kafilah melakukan registrasi menuturkan, registrasi pendaftaran ulang dilakukan secara ketat untuk menghindari adanya kecurangan atau Joki peserta. “Jadi pada saat registrasi ulang, tinggal […]

  • Hanya 4 Jam, Kasus Curanmor di Mamuju Berhasil Diungkap

    Hanya 4 Jam, Kasus Curanmor di Mamuju Berhasil Diungkap

    • calendar_month Sel, 20 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    “Dalam waktu singkat, tim berhasil mengamankan seorang terduga pelaku berinisial IK, yang berdomisili di sekitar dermaga TPI Mamuju,” ungkapnya. Dari hasil penyelidikan, diketahui bahwa IK sebelumnya juga pernah terlibat dalam kasus serupa. Namun saat itu, kasusnya diselesaikan melalui pendekatan Restorative Justice (diversi) karena pelaku masih di bawah umur. Kini, pelaku bersama barang bukti berupa satu […]

expand_less