Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pemerintahan » Pemprov Sulbar Dapat WTP dari BPK, Wagub Sulbar Ingatkan Soal Moralitas dan Tata Kelola Keuangan

Pemprov Sulbar Dapat WTP dari BPK, Wagub Sulbar Ingatkan Soal Moralitas dan Tata Kelola Keuangan

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 11 Jun 2025
  • comment 0 komentar

“Kita harus bisa keluar dari persoalan-persoalan temuan ini, secara minimal. Karena itu, ke depan bukan hanya meningkatkan profesionalitas, tapi bagaimana meningkatkan kualitas moral kita semua,” ujarnya.

Menurut Salim S Mengga, tanpa kekuatan moral, apapun yang dilakukan pasti terjadi penyimpangan. Sehingga, hal itu harus dicegah ke depan.

“Insya Allah, ke depan kita akan lakukan penataan. Mudah-mudahan 2025 ini temuan-temuan itu kuta bisa tekan seminimal mungkin. Itu yang kita harapkan,” ungkap Salim S Mengga.

Lanjut Ia menjelaskan, persoalan-persoalan yang ada saat ini menjadi dasar pihaknya dalam mengambil langkah-langkah yang cukup keras akhir-akhir ini, demi memperbaiki tata kelolah pemerintahan yang lebih baik.

“Jadi, di bidang keuangan, temuan-temuan yang ada saya minta semua ditindaklanjuti. Yang ada sangkutannya, kembalikan. Termasuk (di DPRD). Di DPRD, di lingkungan OPD, pihak ketiga, juga harus kembali,” tuturnya.

“Jadi, saya sudah keluarkan surat edaran, pihak ketiga yang punya sangkutan tidak boleh ikut tender tahun ini kalau dia tidak selesaikan sangkutannya. Karena itu juga bahagian dari temuan,” sambung Salim S Mengga. (Rls)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekda Setiawan: Sampah Bisa Dikelola untuk Pengembangan Ekonomi Rakyat

    Sekda Setiawan: Sampah Bisa Dikelola untuk Pengembangan Ekonomi Rakyat

    • calendar_month Rab, 7 Jun 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 31
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Setiawan Wangsaatmaja menghadiri Workshop “Pengelolaan Sampah dalam Rangka Pengendalian Perubahan Iklim, Penguatan Ketahanan Pangan dan Pengembangan Ekonomi Rakyat” di Aula Barat Gedung Sate, Kota Bandung, Rabu (7/6/2023). Sekda Setiawan menuturkan, permasalahan sampah harus disikapi dan dikelola dengan baik karena jika tidak, akan berdampak pada lingkungan, seperti halnya […]

  • GPM Pemprov Sasar Desa Pattidi, Upaya Mengendalikan Inflasi

    GPM Pemprov Sasar Desa Pattidi, Upaya Mengendalikan Inflasi

    • calendar_month Sen, 28 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 91
    • 0Komentar

    “Untuk di desa Patidi ini baru pertama kali dilakukan, namun berikutnya akan dilakukan secara konsisten,”ucapnya. Sementara Kepala Dinas Ketapang Sulbar Abdul Waris mengatakan, Gerakan Pangan Murah (GPM) ini kita laksanakan setiap bulan. Namun untuk bulan ini gerakan ini menyisir wilayah pinggiran-pinggiran kota.  “Gerakan pangan murah ini bukan kita bersaing dengan harga dipasar akan tetapi kita […]

  • Ramla Persembahkan Medali Perak untuk Sulbar di Final Dayung 1.000 Meter PON XXI Aceh-Sumut 2024

    Ramla Persembahkan Medali Perak untuk Sulbar di Final Dayung 1.000 Meter PON XXI Aceh-Sumut 2024

    • calendar_month Rab, 4 Sep 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Pencapaian Ramla di PON kali ini sekaligus mencatatakan dirinya sebagai peraih medali pertama untuk Sulbar. “Alhamdulillah, Ramla dapat medali perak,” kata Manajer Tim Dayung Sulbar Ruslan Said. (*)

  • Mapping Anggaran 2026, Dispar Sulbar Pastikan Semua Program Selaras Visi Gubernur Sulbar

    Mapping Anggaran 2026, Dispar Sulbar Pastikan Semua Program Selaras Visi Gubernur Sulbar

    • calendar_month Sab, 4 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 91
    • 0Komentar

    “Ada beberapa kegiatan di Dinas Pariwisata ini masuk Karisma Event Nusantara di Kementerian Pariwisata RI. Kegiatan Manakarra Fair dan Gema Sulbar tetap menjadi event unggulan kita,” jelasnya. “Selain itu, kita upayakan ada kegiatan kolaborasi antar kabupaten se-Sulbar. Juga untuk promosi melalui event pemilihan duta wisata,” tambahnya. Kepala Dinas Pariwisata juga menyoroti peningkatan kemampuan Sumber Daya […]

  • BPKPD Sulbar Lakukan Penyesuaian Honor dan TPP, Pastikan Keadilan dan Akuntabilitas Keuangan Daerah

    BPKPD Sulbar Lakukan Penyesuaian Honor dan TPP, Pastikan Keadilan dan Akuntabilitas Keuangan Daerah

    • calendar_month Rab, 23 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 127
    • 0Komentar

    Di tempat terpisah, Kepala BPKPD Sulbar, Mohammad Ali Chandra menegaskan pentingnya koordinasi yang sinergis antar OPD agar setiap kebijakan anggaran dapat dijalankan secara tepat sasaran dan sesuai regulasi. “Kami berharap seluruh perangkat daerah dapat berkoordinasi aktif agar proses penyesuaian alokasi honor pengelola keuangan dan TPP ini berjalan lancar, tepat waktu, dan sesuai ketentuan yang berlaku,” […]

  • Korban Berjatuhan Karena Covid-19, Kapolres Pasangkayu Minta Patuhi Prokes

    Korban Berjatuhan Karena Covid-19, Kapolres Pasangkayu Minta Patuhi Prokes

    • calendar_month Sab, 24 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 69
    • 0Komentar

    Sambung dia, jajaranya telah melakukan berbagai upaya untuk menekan penularan virus mematikan itu, seperti gencar melakukan kegiatan yustisi bersama Pemkab dan TNI, kemudian kegiatan rutin Kepolisian yang ditingkatkan diwilayah Pasangkayu bersama Polsek jajaran, serta mengedukasi warga disetiap kegiatan agar selalu mematuhi protokol kesehatan. Terhadap kasus kematian sendiri, pihaknya selalu melakukan pengawasan ketat terhadap jalannya prosedur […]

expand_less