Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Mamuju » Polresta Mamuju Gelar Bakti Kesehatan Gratis bagi Pengemudi Ojol dan Ojek Pangkalan

Polresta Mamuju Gelar Bakti Kesehatan Gratis bagi Pengemudi Ojol dan Ojek Pangkalan

  • account_circle Chamar
  • calendar_month Sel, 17 Jun 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-79 tahun 2025 yang mengusung tema “Polri untuk Masyarakat”, Seksi Dokkes Polresta Mamuju menggelar bakti kesehatan berupa layanan pemeriksaan kesehatan gratis bagi pengemudi ojek online (ojol) dan ojek pangkalan.

Kegiatan ini berlangsung pada Senin, 16 Juni 2025, di dua lokasi, yaitu depan Mapolresta Mamuju dan pangkalan ojek Karema, Mamuju.

Jenis layanan yang diberikan meliputi pemeriksaan tekanan darah, kadar gula darah, kolesterol, asam urat, serta pemberian vitamin secara cuma-cuma. Layanan ini mendapat sambutan antusias dari para pengemudi yang merasa terbantu dengan kemudahan akses dan tanpa biaya.

Kasi Dokkes Polresta Mamuju, dr. Putri Sari Sumarty Meliala, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk nyata kepedulian Polri terhadap kesehatan masyarakat, khususnya para pengemudi ojek yang setiap hari beraktivitas di jalan.

  • Penulis: Chamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • DPRD Sulbar Sahkan Pertanggungjawaban APBD 2024, Siapkan KUA-PPAS 2026

    DPRD Sulbar Sahkan Pertanggungjawaban APBD 2024, Siapkan KUA-PPAS 2026

    • calendar_month Kam, 17 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – DPRD Provinsi Sulbar dan Pemprov Sulbar sepakati ranperda tentang pertanggung jawaban pelaksanaan APBD tahun 2024 untuk di sahkan melalui rapat paripurna, Selasa 15 Juli 2025. Juru bicara masing-masing komisi menyampaikan pandangannya terhadap pertanggung jawaban APBD tahun 2024, sekaligus Gubernur Sulbar, Suhardi Duka menjawab atas pandangan masing-masing komisi. Rapat paripurna dipimpin langsung Ketua […]

  • Di Musrenbang Kecamatan Pasangkayu, Bupati Tekankan Kebersihan Kota

    Di Musrenbang Kecamatan Pasangkayu, Bupati Tekankan Kebersihan Kota

    • calendar_month Jum, 22 Feb 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 304
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa kembali menghadiri dan membuka kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di Kecamatan Pasangkayu, Jumat 22 Februari. Hadir pula dalam kesempatan itu, Sekkab Pasangkayu Firman, anggota DPRD Pasangkayu Saifuddin Andi Baso, Camat Pasangkayu, Staf Khusus Bupati, para kepala OPD, tokoh masyarakat, dan ratusan masyarakat Pasangkayu. Di acara Musrenbang tingkat kecamatan ini, […]

  • Klinik Pemerintah Digital Diharapkan Perkuat Tata Kelola Pemda Sulbar

    Klinik Pemerintah Digital Diharapkan Perkuat Tata Kelola Pemda Sulbar

    • calendar_month Sen, 1 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 119
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (Diskominfo) Sulbar menyambut Program Klinik Pemerintah Digital oleh Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Program Klinik Pemerintah Digital merupakan bagian dari upaya mempercepat transformasi digital di daerah lewat inovasi dan kolaborasi layanan publik antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (Pemda). Plt. Kepala Dinas Kominfo Sulbar, Muhammad Ridwan […]

  • Mapping Anggaran 2026, Dispar Sulbar Pastikan Semua Program Selaras Visi Gubernur Sulbar

    Mapping Anggaran 2026, Dispar Sulbar Pastikan Semua Program Selaras Visi Gubernur Sulbar

    • calendar_month Sab, 4 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 83
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Guna membahas rencana kegiatan 2026, Dinas Pariwisata (Dispar) Sulawesi Barat (Sulbar) melaksanakan rapat internal pembahasan anggaran tahun 2026 di Ruang Rapat Dinas Pariwisata Sulbar pada Jumat (3/10/2025). Rapat dipimpin langsung Kepala Dinas Pariwisata Sulbar, Bau Akram Dai, dan dihadiri pejabat administrator dan fungsional lingkup perangkat daerah tersebut. Dalam arahannya, Bau Akram Dai […]

  • Pemkab akan Salurkan Bantuan Warga Mamuju ke Sulteng

    Pemkab akan Salurkan Bantuan Warga Mamuju ke Sulteng

    • calendar_month Sel, 9 Okt 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 354
    • 0Komentar

    “Sampai hari ini bantuan terus berdatangan dan kami akan langsung teruskan dengan memobilisasi bantuan tersebut ke Sulteng. Atas rasa kebersamaan ini saya ucapkan terimakasih kepada seluruh masyarakat Mamuju. Semoga apa yang telah diberikan akan bermanfaat dan membawa berkah bagi kita semua,”

  • Gubernur Ridwan Kamil: Bogor Teladan Pembangunan Kota di Indonesia

    Gubernur Ridwan Kamil: Bogor Teladan Pembangunan Kota di Indonesia

    • calendar_month Sab, 3 Jun 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 33
    • 0Komentar

    KOTA BOGOR– Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menuturkan, Kota Bogor menjadi teladan pembangunan kota di Indonesia. Menurutnya, prestasi pembangunan Kota Bogor semakin membanggakan. Hal itu dikatakan Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– saat Rapat Paripurna Hari Jadi Kota Bogor ke-541 Tahun 2023 di Gedung DPRD Kota Bogor, Sabtu (3/6/2023). “Saya mengucapkan selamat Hari Jadi untuk masyarakat […]

expand_less