Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Kadinkes Sulbar Apresiasi Bakti Kesehatan sebagai Langkah Nyata Wujudkan Masyarakat Sehat

Kadinkes Sulbar Apresiasi Bakti Kesehatan sebagai Langkah Nyata Wujudkan Masyarakat Sehat

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 18 Jun 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), drg. Asran Masdy, menghadiri kegiatan Bakti Kesehatan dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79 yang digelar di RS Bhayangkara Hoegeng Imam Santoso, Senin (16/6/2025).

Kegiatan ini merupakan bentuk sinergi antara Pemerintah Provinsi Sulbar dan Kepolisian Republik Indonesia dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Melalui bakti kesehatan ini, diharapkan masyarakat, khususnya yang berada di wilayah terpencil, dapat memperoleh akses layanan kesehatan yang lebih baik dan terjangkau.

“Kegiatan ini kami harapkan bisa menjadi contoh kolaborasi yang baik antara pemerintah daerah dan kepolisian dalam meningkatkan kualitas layanan kesehatan,” ujar drg. Asran Masdy.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dua Ranperda Disetujui, BPKPD Sulbar Siap Kawal APBD 2026 di Tengah Penurunan Anggaran Signifikan

    Dua Ranperda Disetujui, BPKPD Sulbar Siap Kawal APBD 2026 di Tengah Penurunan Anggaran Signifikan

    • calendar_month Rab, 10 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 80
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Sulawesi Barat (Sulbar) terus konsisten mengawal proses penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Hal ini ditandai dengan kehadiran BPKPD dalam rapat paripurna DPRD Sulbar, Selasa 9 September 2025. Digelar di ruang rapat utama Kantor DPRD Sulbar, rapat tersebut membahas sekaligus menetapkan dua Rancangan Peraturan […]

  • aset bermasalah

    Sebanyak 24 Aset Bermasalah Mendesak Ditertibkan

    • calendar_month Jum, 3 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 70
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Makassar — Terungkap, 24 aset bermasalah milik Pemkot Makassar. Bahkan berstatus sengketa. Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin menegaskan, pembebasan aset berstatus sengketa itu menjadi pekerjaan krusial. Pemkot Makassar harus segera menuntaskan. Pemkot Makassar pun mesti bergerak cepat melakukan penertiban. Sehingga tidak menjadi penghambat program pembangunan maupun penganggaran daerah. Untuk memudahkan upaya penertiban, perlu melibatkan […]

  • Pusdalops BPBD Sulbar Terima Peringatan Dini Banjir Pesisir, Berlaku 06 – 10 November 2025 : Masyarakat Diimbau Tetap Waspada

    Pusdalops BPBD Sulbar Terima Peringatan Dini Banjir Pesisir, Berlaku 06 – 10 November 2025 : Masyarakat Diimbau Tetap Waspada

    • calendar_month Kam, 6 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 175
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalops) BPBD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menerima informasi Peringatan Dini Banjir Pesisir dari BMKG Kelas II Tampa Padang Mamuju yang berlaku mulai tanggal 06 November 2025 pukul 17.00 WITA hingga 10 November 2025 pukul 21.00 WITA. Informasi ini diterima, Kamis 6 November 2025. Menurut keterangan BMKG, fenomena […]

  • 6 Kabupaten Bersaing di STQH XI Sulbar, Gubernur SDK: Siapkan Diri ke Tingkat Nasional

    6 Kabupaten Bersaing di STQH XI Sulbar, Gubernur SDK: Siapkan Diri ke Tingkat Nasional

    • calendar_month Sab, 31 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 72
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulawesi Barat Suhardi Duka (SDK) bersama Wakil Gubernur Salim S. Mengga menghadiri pembukaan Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) XI Tingkat Provinsi Sulawesi Barat, Jumat malam, 30 Mei 2025, di Aula Masjid Raya Suada, Mamuju. Dalam kesempatan itu, Gubernur SDK mengukuhkan secara resmi Dewan Hakim STQH. Seremoni pembukaan ditandai dengan pemukulan […]

  • BKD Sulbar Gelar Rapat Strategis Penyusunan Program Kegiatan Tahun 2026

    BKD Sulbar Gelar Rapat Strategis Penyusunan Program Kegiatan Tahun 2026

    • calendar_month Kam, 19 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 79
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat strategis dalam rangka penyusunan Program Kegiatan Tahun Anggaran 2026. Rapat ini dipimpin langsung oleh Kepala BKD Sulbar, Bujaeramy Hassan, berlangsung di ruang kerjanya, Selasa (17/6), dihadiri oleh seluruh jajaran internal BKD Sulbar, termasuk pejabat administrator, pengawas, fungsional, serta staf Aparatur Sipil Negara […]

  • Suhardi Duka dan Syamsul Samad Hadiri Sarasehan BPIP, Tekankan Relevansi Pancasila di Tengah Dinamika Geopolitik Global

    Suhardi Duka dan Syamsul Samad Hadiri Sarasehan BPIP, Tekankan Relevansi Pancasila di Tengah Dinamika Geopolitik Global

    • calendar_month Rab, 21 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 117
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) bekerja sama dengan Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) menggelar sarasehan bertajuk “Perubahan Geopolitik Dunia dalam Peluang Menuju Indonesia Raya”. Acara ini digelar di Gedung Nusantara IV, Kompleks MPR RI, pada Selasa (20/5). Sebanyak 38 gubernur dan ketua DPRD provinsi dari seluruh Indonesia turut hadir dalam […]

expand_less