Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Wakapolda Sulbar Jamin Dukungan Penuh Terhadap Percepatan Akses Keuangan Inklusif

Wakapolda Sulbar Jamin Dukungan Penuh Terhadap Percepatan Akses Keuangan Inklusif

  • account_circle Chamar
  • calendar_month Sel, 8 Jul 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Barat, Brigjen Pol. Hari Santoso, memberikan jaminan dukungan penuh dari Institusi Kepolisian Daerah Sulawesi Barat terhadap percepatan akses keuangan inklusif dan berkelanjutan di wilayah Sulbar.

Pernyataan tegas ini disampaikan Wakapolda usai menghadiri Rapat Pleno Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Provinsi Sulawesi Barat, yang diselenggarakan di Ball Room Andi Depu, Kantor Gubernur Sulbar, Selasa (8/7/25).

Rapat pleno yang dihadiri oleh Wakil Gubernur Sulawesi Barat dan seluruh Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), serta tamu undangan lainnya, bertujuan untuk menyelaraskan persepsi dan strategi dalam mendorong perluasan akses keuangan yang merata dan berkelanjutan bagi seluruh lapisan masyarakat Sulawesi Barat.

Brigjen Pol. Hari Santoso usai kegiatan menekankan komitmen Polda Sulbar dalam mendukung program TPAKD. “Kami memahami pentingnya akses keuangan yang inklusif sebagai penggerak ekonomi daerah,” tuturnya.

  • Penulis: Chamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • KPU Mamasa Menetapkan DPHP-2

    KPU Mamasa Menetapkan DPHP-2

    • calendar_month Sel, 11 Des 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 418
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMASA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Mamasa menetapkan sebanyak 114.307 Daftar Pemilih Tetap (DPTHP2) di Pemilu 2019. Ketua KPU Mamasa Jony Rambulang menyampaikan jumlah DPT pemilu tahun 2019 sebanyak 114.307 DPT berdasarkan rekapitulasi penyempurnaan Daftar Pemilih Tetap Hasil Perbaikan Dua(DPTHP-2). di 17 kecamatan 181 desa dan kelurahan serta 556 TPS. “Pemilih laki-laki ada 58.517 dan […]

  • BKD Sulbar Gelar Mentoring Pelaporan Kinerja ASN melalui Aplikasi e-Kinerja BKN

    BKD Sulbar Gelar Mentoring Pelaporan Kinerja ASN melalui Aplikasi e-Kinerja BKN

    • calendar_month Sel, 4 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 125
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melalui Bidang Penilaian Kinerja Aparatur dan Penghargaan melaksanakan kegiatan mentoring pelaporan kinerja Aparatur Sipil Negara (ASN) menggunakan aplikasi e-Kinerja BKN serta melakukan inventarisasi data di lingkungan Dinas Kesehatan dan Dinas Kehutanan Sulbar, Senin, 3 November 2025. Kegiatan ini dipimpin oleh Kepala Bidang Penilaian Kinerja […]

  • Susu Tiba di Pasangkayu, KPU Siapkan 500 Tenaga Sortir

    Susu Tiba di Pasangkayu, KPU Siapkan 500 Tenaga Sortir

    • calendar_month Kam, 4 Apr 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 340
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Sebanyak 483.316 lembar surat suara (susu) Pemilu telah tiba di Pasangkayu, Kamis 4 April. Dikemas dalam 827 boks dan ditempatkan di gudang KPU Pasangkayu.  Masing-masing sebanyak 95.663 lembar surat suara Presiden dan Wakil Presiden, 95.663 surat suara DPD, 95.663 surat suara DPR dapil Sulbar, 96.663 surat suara DPRD Sulbar, 30.532 surat suara DPRD […]

  • Dinsos Sulbar dan BNI Tandatangani Perjanjian Kerja Sama Penyaluran Bantuan Tunai bagi Masyarakat Miskin Ekstrem

    Dinsos Sulbar dan BNI Tandatangani Perjanjian Kerja Sama Penyaluran Bantuan Tunai bagi Masyarakat Miskin Ekstrem

    • calendar_month Sen, 10 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Barat menjalin kerja sama dengan Bank Negara Indonesia (BNI) Cabang Mamuju dan BNI Cabang Polewali Mandar melalui penandatanganan perjanjian kerja sama (PKS) tentang penyaluran bantuan tunai bagi masyarakat miskin ekstrem, Senin (10/11/2025). Kegiatan berlangsung di Ruang Rapat Kantor Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Barat dan dihadiri oleh Kepala Dinas […]

  • Dugaan Korupsi APK, Polda Sulbar Tetapkan ARS Sebagai Tersangka

    Dugaan Korupsi APK, Polda Sulbar Tetapkan ARS Sebagai Tersangka

    • calendar_month Kam, 12 Jul 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 326
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMUJU – Kasus dugaan korpsi terkait pengadaan bahan dan alat peraga kampanye pemilihan gubernur dan wakil gubernur sulbar tahun 2017 T.A 2016. yang ditangani oleh direktorat reserse kriminalitas khusus polda sulbar kini telah menetapkan satu tersangka atas nama ARS. ARS merupakan sekretaris KPU Prov. Sulbar / KPA (Kuasa Pengguna Anggaran) terkait kasus yang dimaksud. […]

  • Musim Kemarau Meluas, BMKG: Waspada Potensi Kebakaran Hutan dan Lahan

    Musim Kemarau Meluas, BMKG: Waspada Potensi Kebakaran Hutan dan Lahan

    • calendar_month Sab, 25 Agu 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 327
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, JAKARTA – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menginformasikan, bahwa jumlah titik panas (hotspot-red) saat ini menunjukkan peningkatan seiring semakin meluasnya pengaruh musim kemarau di sejumlah wilayah di Indonesia. “Wilayah yang cukup signifikan mengalami peningkatan titik panas yaitu Kalimantan Barat (798 titik), Kalimantan Tengah (226 titik), Jambi (19 titik) dan Sumatera Selatan (13 titik),” […]

expand_less