Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Hukum » Perhatian! Operasi Patuh 2025 Sulbar: Zero Tolerance Terhadap Pelanggaran Lalu Lintas

Perhatian! Operasi Patuh 2025 Sulbar: Zero Tolerance Terhadap Pelanggaran Lalu Lintas

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 10 Jul 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepolisian Daerah Sulawesi Barat akan menerapkan pendekatan “zero tolerance” dalam pelaksanaan Operasi Patuh 2025 yang berlangsung selama 14 hari kedepan. Kegiatan operasi rencana akan dimulai 14 hingga 27 Juli 2025.

Tidak ada lagi masa sosialisasi, penindakan langsung terhadap pelanggar lalu lintas akan diterapkan. Hal ini ditegaskan Kasubdit Regident Ditlantas Polda Sulbar, AKBP Ariantony Bangalino, pada Kamis (10/7/25).

“Prioritas utama kami adalah keselamatan di jalan raya. Operasi ini merupakan komitmen kami untuk menciptakan ketertiban dan mengurangi angka kecelakaan lalu lintas di Sulbar,” tutur AKBP Ariantony.

Operasi Patuh 2025 akan menindak tegas berbagai pelanggaran, termasuk:

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Menteri Kelautan Bakal Sambangi Pasangkayu

    Menteri Kelautan Bakal Sambangi Pasangkayu

    • calendar_month Rab, 3 Jun 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 189
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Menteri Kelautan dan Perikanan RI Edhy Prabowo dijadwalkan menyambangi Pasangkayu, antara tanggal 8 dan 9 Juni nanti. Itu diungkapkan oleh Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa saat rapat koordinasi persiapan kedatangan Menteri Kelautan dan Perikanan, dengan unsur pimpinan Forkopimda, Rabu 3 Juni. Kata dia, kunjungan Edhy Prabowo di kabupaten paling utara Sulbar ini terkait beberapa […]

  • Pemprov Sulbar Bentuk Koperasi untuk ASN, Kelola Mini Market hingga Klinik

    Pemprov Sulbar Bentuk Koperasi untuk ASN, Kelola Mini Market hingga Klinik

    • calendar_month Rab, 25 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 68
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pemprov Sulbar resmi membentuk Koperasi “Panca Daya” khusus bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemprov Sulbar. Koperasi ini akan bergerak di tiga unit usaha, yakni simpan pinjam, mini market, dan klinik kesehatan. Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, mengatakan bahwa mini market milik koperasi tidak hanya menjual kebutuhan pokok, tetapi juga akan menyediakan […]

  • Tim Patmor Polresta Mamuju Amankan 9 Unit Sepeda Motor Balap Liar di Pasar Baru

    Tim Patmor Polresta Mamuju Amankan 9 Unit Sepeda Motor Balap Liar di Pasar Baru

    • calendar_month Ming, 9 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 118
    • 0Komentar

    Mamuju (ekspossulbar.co.id) – Tim Patmor Satuan Samapta Polresta Mamuju kembali mengambil tindakan tegas terhadap aksi balap liar yang meresahkan masyarakat. Dalam operasi yang digelar tadi subuh Minggu, 9 Maret 2025 di kawasan Pasar Baru Mamuju, petugas berhasil mengamankan Sembilan unit sepeda motor yang digunakan oleh para pelaku balap liar. Kapolresta Mamuju Kombes Pol Ardi Sutriono […]

  • Sulbar Masuk Lima Besar Nasional, SDK Dorong Pertumbuhan Ekonomi Inklusif dan Berkeadilan

    Sulbar Masuk Lima Besar Nasional, SDK Dorong Pertumbuhan Ekonomi Inklusif dan Berkeadilan

    • calendar_month Ming, 9 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 177
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Pusat Statistik (BPS) merilis data pertumbuhan ekonomi nasional triwulan III tahun 2025. Dalam laporan tersebut, Maluku Utara menempati posisi pertama dengan pertumbuhan ekonomi tertinggi secara nasional, mencapai 39,10 persen. Posisi kedua ditempati Sulawesi Tengah dengan pertumbuhan 7,79 persen, diikuti Kepulauan Riau (7,48 persen), Bali (5,88 persen), dan Sulawesi Barat di posisi […]

  • Kejari Pasangkayu Luncurkan Kantin Kejujuran, Pemkab Bakal Ikuti

    Kejari Pasangkayu Luncurkan Kantin Kejujuran, Pemkab Bakal Ikuti

    • calendar_month Rab, 27 Feb 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 370
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Kejaksaan Negeri (Kejari) Pasangkayu meluncurkan (launching) kantin kejujuran. Acara peluncuran berlangsung dihalaman kantor Kejari Pasangkayu, Rabu 27 Februari. Ditandai dengan pemotongan pita oleh Kepala Kejari Pasangkayu Imanuel Rudy Pailang. Hadir dalam kesempatan itu, Asisten III Pemkab Pasangkayu Muh. Ikhsan, serta unsur pimpinan forkopimda. Muh. Ikhsan mengaku amat merespon dan mendukung peluncuran kantin kejujuran ini. […]

  • Titik banjir

    BPBD Sulbar Tinjau Titik Banjir Genangan Air di Mamuju

    • calendar_month Sel, 7 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 68
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Plt Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Muhammad Yasir Fattah, Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik, Arnidah, dan TRC BPBD Sulbar meninjau langsung sejumlah titik banjir dan genangan air yang terjadi di wilayah Mamuju, Senin (6/10/2025) malam. Peninjauan dilakukan di beberapa lokasi yang terdampak, termasuk Kelurahan Binanga […]

expand_less