Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Sosialisasi Juknis BKK 2025: Gubernur SDK Realisasikan Janji TPPD Lebih Awal dari Rencana

Sosialisasi Juknis BKK 2025: Gubernur SDK Realisasikan Janji TPPD Lebih Awal dari Rencana

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 11 Sep 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) membuka kegiatan Sosialisasi Petunjuk Teknis (Juknis) Bantuan Keuangan Khusus (BKK) tambahan penghasilan Kepala Desa, Sekretaris Desa, Kaur dan Kasi Desa tahun Anggaran 2025.

Kegiatan sosialisasi Juknis BKK untuk TPPD pada Desa dihadiri 88 Desa se-Kabupaten Mamuju yang berlangsung di Marasa Corner Kompleks Perkantoran Gubernur Sulawesi Barat pada, Kamis 11 September 2025.

Sosialisasi ini dilakukan bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada semua kepala desa dan perangkat desa bahwa pada saat pencairan nanti agar dapat di pertanggungjawabkan dengan baik dan akuntabel.

Selain itu, pemberian tambahan penghasilan bagi para kepala desa dan perangkat desa diharapkan dapat meningkatkan semangat kerja dan kinerja yang berkualitas terhadap pelayanan kepada warga desanya.

Pada kesempatan itu, Gubernur Suhardi Duka menyampaikan bahwa tambahan penghasilan diberikan kepala desa dan perangkat desa sebagai pembuktian janji kampanyenya pada pilgub sulbar 2024 lalu.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Presiden Jokowi akan Salat Idul Adha 1443 H di Masjid Istiqlal

    Presiden Jokowi akan Salat Idul Adha 1443 H di Masjid Istiqlal

    • calendar_month Sab, 9 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 12
    • 0Komentar

    JAKARTA, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Iriana Jokowi direncanakan akan melaksanakan salat Idul Adha 1443 Hijriah di Masjid Istiqlal, Jakarta, Minggu (10/7/2022). “Besok Bapak Presiden dan Ibu Iriana insyaallah akan melaksanakan salat Idul Adha bersama masyarakat di Masjid Istiqlal,” ujar Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres) Heru Budi Hartono, di Jakarta, Sabtu (9/7/2022). […]

  • Varian Baru Covid-19 “Stratus’ Terdeteksi di Indonesia, Dinkes Sulbar Imbau Masyarakat Waspada

    Varian Baru Covid-19 “Stratus’ Terdeteksi di Indonesia, Dinkes Sulbar Imbau Masyarakat Waspada

    • calendar_month Kam, 31 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 10
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kementerian Kesehatan RI mengonfirmasi keberadaan varian baru COVID-19 dengan nama ‘Stratus’ atau XFG di Indonesia. Varian ini terdeteksi melalui pemeriksaan Whole Genome Sequencing (WGS) terhadap lonjakan kasus yang terjadi secara lokal sejak awal Juli 2025. Berdasarkan data resmi minggu ke-30 (periode 20–26 Juli 2025), dari total 186 pemeriksaan yang dilakukan, terdapat 13 […]

  • Safari Ramadan Pemprov Sulbar Berakhir di Mateng, Gubernur SDK: Anda Tak Sendiri

    Safari Ramadan Pemprov Sulbar Berakhir di Mateng, Gubernur SDK: Anda Tak Sendiri

    • calendar_month Ming, 23 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Mateng (ekspossulbar.co.id) – Safari Ramadan Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat berakhir di Kabupaten Mamuju Tengah, Sabtu 22 Maret 2025. Acara buka puasa bersama Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK) dan Wakil Gubernur Salim S Mengga berlangsung di Aula Kantor Bupati Mamuju Tengah. Bupati Mamuju Tengah, Arsal Aras, menyambut baik kunjungan ini dan berharap kerja sama antara pemerintah […]

  • Kejari Pasangkayu Maulid Bersama Anak Pesantren

    Kejari Pasangkayu Maulid Bersama Anak Pesantren

    • calendar_month Sab, 14 Nov 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 153
    • 0Komentar

    ekapossulbar.com,PASANGKAYU— Kejaksaan Negeri (Kejari) Pasangkayu menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H. Bertempat di Mushola Al Hidayah lingkungan kantor Kejari Pasangkayu, Jumat 13 November, atau bertepatan dengan 10 Rabiul Awal. Perayaan Maulid kali ini tidak seperti biasanya. Kejari Pasangkayu turut mengundang para santri dari Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Kahfi Pasangkayu. “ Acara ini diharapkan dapat […]

  • Dinas Perkim Sulbar Gelar Ekspose Perancangan Konsultansi PSU, Tegaskan Dukungan terhadap Visi-Misi SDK–JSM

    Dinas Perkim Sulbar Gelar Ekspose Perancangan Konsultansi PSU, Tegaskan Dukungan terhadap Visi-Misi SDK–JSM

    • calendar_month Kam, 19 Jun 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 15
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Perkim) Provinsi Sulawesi Barat, Maddareski Salatin, terus mendorong percepatan kegiatan pembangunan dengan mengundang penyedia jasa konsultan perencanaan. Jasa Konsultan tersebut, yakni CV. Giliran Putra Konsultan dan CV. Arya Bakti Konsultan, untuk memaparkan rencana kerja dalam kegiatan Ekspose Perancangan Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan Prasarana, […]

  • Momentum Ramadan, KAHMI Sulbar Gelar Buka Puasa Bersama dan Beragam Kegiatan Sosial

    Momentum Ramadan, KAHMI Sulbar Gelar Buka Puasa Bersama dan Beragam Kegiatan Sosial

    • calendar_month Sel, 25 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 20
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Korps Alumni Himpunan Mathasiswa Islam (KAHMI) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) memanfaatkan momentum Ramadan untuk mempererat silaturahmi antaranggota. Mereka menggelar acara buka puasa bersama, yang diisi dengan berbagai kegiatan sosial, di Dap Cafe and Resto, Jl. RE Martadinata Simboro Mamuju. Selasa (25/03/2025). Ketua KAHMI Sulbar, Syamsul Samad, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan wujud […]

expand_less