Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Prakiraan Cuaca 8 Oktober 2025 di Wilayah Sulbar

Prakiraan Cuaca 8 Oktober 2025 di Wilayah Sulbar

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Sel, 7 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menyampaikan informasi prakiraan cuaca untuk wilayah Sulbar berdasarkan data dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) yang dikeluarkan pada Selasa (7/10/2025) pukul 14.00 WITA, untuk periode Rabu, 8 Oktober 2025.

Berdasarkan laporan BMKG, kondisi cuaca di wilayah Sulbar diprakirakan sebagai berikut:

Pagi Hari: Cerah berawan hingga berawan.

Siang dan Sore Hari: Cerah berawan hingga berawan, dengan potensi hujan ringan di wilayah Kabupaten Mamuju Tengah (Topoyo, Karossa, Tobadak), Kabupaten Mamuju (Kalumpang, Tapalang, Bonehau), Kabupaten Mamasa (Tabulahan, Tabang, Mamasa), dan Kabupaten Majene (Malunda).

Malam Hari: Cerah berawan.

Dini Hari: Cerah berawan, dengan potensi hujan ringan di Kabupaten Pasangkayu dan Mamuju Tengah.

Suhu udara berkisar antara 16 hingga 32°C, kelembapan udara 65 hingga 85 persen, dan arah angin bertiup dari Timur Laut hingga Barat Daya dengan kecepatan 2 hingga 18 km/jam.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dorong Kemandarian Gula Nasional, Pemerintah akan Siapkan Lahan 700 Ribu Hektare

    Dorong Kemandarian Gula Nasional, Pemerintah akan Siapkan Lahan 700 Ribu Hektare

    • calendar_month Sab, 5 Nov 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 62
    • 0Komentar

    Jakarta, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Demi mendorong kemandirian Indonesia di bidang pangan, termasuk untuk komoditas gula, pemerintah telah menyiapkan lahan seluas kurang lebih 700 ribu hektare untuk ditanami tebu. Itu disampaikan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) usai meninjau penanaman tebu di Kebun Tebu Temu Giring, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur Jumat 4 November 2022. “Akan saya siapkan yang […]

  • Camat Diminta Waspadai Modus Pengumpulan FC KTP

    Camat Diminta Waspadai Modus Pengumpulan FC KTP

    • calendar_month Kam, 12 Mar 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 200
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Para Camat se Pasangkayu diminta mewaspadai modus pengumpulan foto copy (FC) KTP. Itu ditegaskan oleh Sekkab Pasangkayu Firman saat acara rapat bersama dengan para penyuluh KB, Kamis 12 Maret. Kata dia, dalam kurun waktu terakhir pihaknya banyak mendapat laporan masyarakat terkait adanya ulah oknum tertentu yang meminta FC KTP masyarakat dengan mengatas namakan bantuan […]

  • Plt Karo Pemkesra Sulbar Hadiri Penyelesaian dan Pembahasan Kebijakan Batas Daerah di Kemendagi

    Plt Karo Pemkesra Sulbar Hadiri Penyelesaian dan Pembahasan Kebijakan Batas Daerah di Kemendagi

    • calendar_month Jum, 7 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 133
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Plt. Karo Pemkesra Setda Sulbar, Murdanil, menghadiri Rapat Penyelesaian dan Pembahasan Kebijakan Batas Daerah yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan, Kementerian Dalam Negeri di Hotel Habitare, Jakarta Selatan, Kamis (6/11/2025). Rapat tersebut merupakan tindak lanjut dari Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 141 Tahun 2017 tentang Penegasan Batas Daerah, khususnya dalam […]

  • Buka Kembali Jalur Udara, BI Sulbar: Ini Langkah Cerdas Gubernur Suhardi Duka Bangkitkan Potensi Daerah

    Buka Kembali Jalur Udara, BI Sulbar: Ini Langkah Cerdas Gubernur Suhardi Duka Bangkitkan Potensi Daerah

    • calendar_month Sab, 28 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 38
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Langkah Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat membuka kembali rute penerbangan menjadi sinyal positif bagi upaya pemulihan konektivitas dan percepatan pembangunan daerah. Kebijakan ini dinilai sebagai terobosan yang tidak hanya menyentuh kebutuhan dasar masyarakat, tetapi juga membuka ruang bagi pertumbuhan ekonomi dan investasi yang lebih luas. Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) Eka Putra Budi […]

  • Di HUT Ke-21, Pemprov Sulbar Berkomitmen Tingkatkan Kesejahteraan dan Tekan Kemiskinan

    Di HUT Ke-21, Pemprov Sulbar Berkomitmen Tingkatkan Kesejahteraan dan Tekan Kemiskinan

    • calendar_month Sen, 22 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 80
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-21 Sulawesi Barat (Sulbar), Senin /9/2025) berlangsung sederhana namun sarat makna. Pemprov Sulbar hanya menggelar upacara peringatan di Lapangan Upacara Kantor Gubernur Sulbar dengan dihadiri para tokoh pejuang pembentukan Sulbar, anggota DPR RI Dapil Sulbar, unsur pimpinan dan anggota DPRD Sulbar, pimpinan Forkopimda, bupati dari enam […]

  • Lukman Said Kembali Nakhodai DPC PDIP Pasangkayu

    Lukman Said Kembali Nakhodai DPC PDIP Pasangkayu

    • calendar_month Sel, 23 Jul 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 376
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com; PASANGKAYU— Prediksi sebagian kalangan bahwa Lukman Said bakal terpental dari kursi kepemimpinan DPC PDIP Pasangkayu kini terbantahkan. Itu setelah Ketua Umum Adkasi itu kembali dilantik sebagai Ketua DPC PDIP Pasangkayu periode selanjutnya. Dilantik langsung oleh utusan DPP PDIP Prof. Rokhmin Dahuri saat acara Rakerda dan Konferda PDIP se Sulbar beberapa waktu lalu. “ Spekulasi […]

expand_less