Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » BPBD Sulbar Terima Laporan Kejadian Banjir di Kawasan Hutan Lindung Mamasa

BPBD Sulbar Terima Laporan Kejadian Banjir di Kawasan Hutan Lindung Mamasa

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Sab, 25 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulawesi Barat (Sulbar) menerima laporan dari Pusdalops BPBD Kabupaten Mamasa terkait kejadian bencana banjir di kawasan Hutan Lindung Dusun Lombonan, Desa Lambanan, Kecamatan Mamasa, Mamasa, Kamis (23/10/2025) malam WITA.

Peristiwa ini disebabkan oleh hujan lebat yang terjadi terus-menerus di wilayah tersebut sehingga mengakibatkan jembatan menuju lokasi perkemahan siswa SMP Negeri 1 Mamasa hanyut terbawa arus sungai. Berdasarkan informasi sementara yang diterima, tidak terdapat korban jiwa (nihil korban) dalam kejadian ini.

Menindaklanjuti laporan tersebut, BPBD Mamasa telah melakukan koordinasi dengan BPBD Sulbar, TNI, POLRI, serta instansi terkait dan pihak kecamatan maupun desa dalam rangka melakukan upaya penanganan dan pemantauan situasi di lapangan.

Plt Kepala Pelaksana BPBD Sulbar, Muhammad Yasir Fattah, menyampaikan bahwa pihaknya terus memantau perkembangan kondisi hutan lindung di Mamasa dan siap memberikan dukungan yang diperlukan oleh BPBD Mamasa.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kejari Pasangkayu Maulid Bersama Anak Pesantren

    Kejari Pasangkayu Maulid Bersama Anak Pesantren

    • calendar_month Sab, 14 Nov 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 190
    • 0Komentar

    ekapossulbar.com,PASANGKAYU— Kejaksaan Negeri (Kejari) Pasangkayu menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H. Bertempat di Mushola Al Hidayah lingkungan kantor Kejari Pasangkayu, Jumat 13 November, atau bertepatan dengan 10 Rabiul Awal. Perayaan Maulid kali ini tidak seperti biasanya. Kejari Pasangkayu turut mengundang para santri dari Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Kahfi Pasangkayu. “ Acara ini diharapkan dapat […]

  • Dirlantas Polda Sulbar Beri Penghargaan kepada Personel Berprestasi: Tegaskan Komitmen Jaga Integritas dan Keamanan

    Dirlantas Polda Sulbar Beri Penghargaan kepada Personel Berprestasi: Tegaskan Komitmen Jaga Integritas dan Keamanan

    • calendar_month Kam, 7 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 94
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Sulawesi Barat, Kombes Pol Wahid Kurniawan, kembali memberikan penghargaan kepada personel Ditlantas yang menunjukkan dedikasi dan kinerja luar biasa dalam menjalankan tugas. Upacara penyerahan penghargaan berlangsung di Gedung BPKB Ditlantas Polda Sulbar, Kamis (7/8/2025). “Reward dan punishment adalah kunci untuk memacu kinerja optimal serta menjaga integritas institusi,” […]

  • Lolos Seleksi Ketat, Dua Pelajar Sulbar Siap Jadi Bagian Paskibraka Nasional

    Lolos Seleksi Ketat, Dua Pelajar Sulbar Siap Jadi Bagian Paskibraka Nasional

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pemprov Sulbar berhasil mengirimkan perwakilan untuk Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Nasional di Jakarta. Dua pelajar terbaik Sulbar yang berhasil lolos seleksi ketat oleh Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) akan mengemban tugas mulia pada HUT RI ke 80 pada 17 Agustus 2025 mendatang. Plt. Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Sulbar, […]

  • TAPD Serahkan Rancangan KUA-PPAS Perubahan ke Bupati Pasangkayu

    TAPD Serahkan Rancangan KUA-PPAS Perubahan ke Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Sen, 5 Agu 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 392
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Setelah melakukan finalisasi, Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) akhirnya menyerahkan rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Preoritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) perubahan 2019 kepada Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa. Penyerahan berlangsung di ruang kerja bupati, Senin 5 Agustus. Diserahkan oleh Sekkab Pasangkayu sekaligus Ketua TAPD, Firman, didampingi Kepala Bappeda Pasangkayu Arhamuddin. “ Setelah digodok secara […]

  • Ketua DPRD Sulbar Tekankan Peran Pemerintah Pusat dalam Panen Raya Mamuju

    Ketua DPRD Sulbar Tekankan Peran Pemerintah Pusat dalam Panen Raya Mamuju

    • calendar_month Sab, 20 Apr 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 48
    • 0Komentar

    MAMUJU, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Ketika Bupati Mamuju, Sitti Sutinah Suhardi, menghadiri panen raya di Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, sorotan juga tertuju pada Hj. St. Suraidah Suhardi, Ketua DPRD Sulawesi Barat. Dalam perhelatan yang menjadi simbol kebangkitan petani pasca musim kemarau yang diperparah oleh fenomena El Nino, Suraidah menekankan kebutuhan mendesak akan dukungan Pemerintah Pusat. Panen yang […]

  • Wagub Sulbar Terima Audiens Perwakilan Duta Pariwisata Sulbar

    Wagub Sulbar Terima Audiens Perwakilan Duta Pariwisata Sulbar

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 121
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulawesi Barat menerima audiensi perwakilan Duta Pariwisata Sulawesi Barat yang akan mewakili provinsi ini dalam ajang bergengsi Pemilihan Duta Pariwisata Indonesia 2025 di Sumedang, Jawa Barat, pada 3–7 September 2025 mendatang. Rabu 13 Agustus 2025. Dalam pertemuan yang berlangsung di Kantor Gubernur Sulbar, para duta menyampaikan komitmen mereka untuk mempromosikan […]

expand_less