Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » BPBD Sulbar Terima Kunjungan Lanal Mamuju, Minta Dukungan Air Bersih untuk Kebutuhan Operasional Kantor

BPBD Sulbar Terima Kunjungan Lanal Mamuju, Minta Dukungan Air Bersih untuk Kebutuhan Operasional Kantor

  • account_circle Dhamar
  • calendar_month Sel, 28 Okt 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulbar menerima kunjungan dari perwakilan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Mamuju, Selasa (28/10/2025).

Kunjungan ini disambut langsung oleh Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Sulbar, Arnidah di Kantor BPBD Sulbar.

Dalam kunjungan tersebut, pihak Lanal Mamuju menyampaikan permintaan dukungan air bersih untuk kebutuhan operasional Lanal melalui armada mobil tangki air BPBD Sulbar. Permintaan ini disampaikan menyusul gangguan pasokan air dari PDAM yang terjadi selama musim hujan, sehingga menghambat ketersediaan air bersih di lingkungan Lanal Mamuju.

Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Sulbar, Arnidah, menyampaikan bahwa pihaknya siap menindaklanjuti permintaan tersebut sebagai bentuk sinergi dan dukungan antarinstansi dalam memenuhi kebutuhan dasar.

“BPBD Sulbar berupaya membantu penyediaan air bersih untuk mendukung operasional Lanal Mamuju. Kami memahami pentingnya kebutuhan air dalam mendukung tugas pelayanan dan keamanan masyarakat,” ujar Arnidah.

  • Penulis: Dhamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polda Sulbar Gelar Gerakan Pangan Murah, Upaya Stabilisasi Ekonomi Masyarakat di Tengah Gejolak Harga

    Polda Sulbar Gelar Gerakan Pangan Murah, Upaya Stabilisasi Ekonomi Masyarakat di Tengah Gejolak Harga

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 70
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepolisian Daerah Sulawesi Barat bersinergi dengan pemerintah daerah menggelar Kick Off Gerakan Pangan Murah (GPM) di Lapangan Ahmad Kirang, Mamuju, Kamis (14/8/25). Wakapolda Sulbar, Brigjen Pol Hari Santoso, hadir langsung untuk memantau pelaksanaan kegiatan yang bertujuan meringankan beban ekonomi masyarakat di tengah gejolak harga pangan. Didampingi sejumlah pejabat utama Polda Sulbar, termasuk […]

  • Tips Mencegah Kulit Dehidrasi saat Puasa

    Tips Mencegah Kulit Dehidrasi saat Puasa

    • calendar_month Sen, 27 Mar 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 81
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Air merupakan salah satu komponen penting di dalam tubuh untuk menunjang kesehatan. Peran yang beragam, air bisa membersihkan, menyegarkan, dan juga menyembuhkan berbagai masalah di tubuh. Kekurangan air bisa menyebabkan dehidrasi dan memicu gangguan kesehatan. Saat berpuasa, waktu untuk mengonsumsi air akan menjadi terbatas. Oleh sebab itu, seringkali tubuh mengalami dehidrasi dan […]

  • Pemkab dan Polres Pasangkayu Lakukan Sidak Antisipasi Peredaran Minyak Goreng tak Sesuai Takaran

    Pemkab dan Polres Pasangkayu Lakukan Sidak Antisipasi Peredaran Minyak Goreng tak Sesuai Takaran

    • calendar_month Kam, 13 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 99
    • 0Komentar

    Pasangkayu (ekspossulbar.co.id) – Unit Tipidter Satreskrim Polres Pasangkayu dan Pemkab Pasangkayu melakukan inspeksi mendadak (sidak) untuk mengantisipasi adanya takaran minyak goreng tidak sesuai yang tertera di kemasan, Rabu 12 Maret 2025. Inspeksi ini menyasar Pasar smart Pasangkayu Kelurahan Pasangkayu Kabupaten Pasangkayu. Kegiatan ini dipimpin Kanit Idik III Sat Reskrim Polres Pasangkayu Ipda Muchammad Mahendra Ghani […]

  • Pemprov Sulbar Gelontorkan Anggaran Sebesar Rp 67 Miliar Lebih ke Majene

    Pemprov Sulbar Gelontorkan Anggaran Sebesar Rp 67 Miliar Lebih ke Majene

    • calendar_month Ming, 14 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 94
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Gubernur Sulbar Suhardi Duka menyerahkan bantuan provinsi dari berbagai sektor ke Pemkab Majene total sebesar Rp 31.195.709.154 untuk tahun 2025. Anggaran yang digelontorkan ini merupakan bagian janji kampanyenya SDK-JSM saat pelaksanaan Pilgub 2024 yang lalu. “Hari ini kita menyaksikan program Pemprov Sulbar yang masuk ke Kabupaten Majene sebagian besar sudah kita serahkan,” […]

  • Ini Strategi Pemkab Tangani Inflasi

    Ini Strategi Pemkab Tangani Inflasi

    • calendar_month Sen, 6 Mar 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Pasangkayu,EKSPOSSULBAR.CO.ID– Wakil Bupati (Wabup) Pasangkayu, Herny Agus, menyampaikan sejumlah langkah Pemkab dalam menangani inflasi daerah. Disampaikan dalam high level meeting (HLM) yang diselenggarakan Pemprov Sulbar, Jumat 3 Februari. Dipaparkanya, dalam mengendalikan inflasi Pemkab telah membuat sejumlah terobosan melalui program-program yang ada di OPD. Diantaranya, pemberian BLT, penyediaan stok cadangan pangan, pemberian bantuan bibit cabai dan […]

  • CYCLING DE JABAR 2023, Diapresiasi Beri Dampak Positif terhadap Ekonomi Masyarakat

    CYCLING DE JABAR 2023, Diapresiasi Beri Dampak Positif terhadap Ekonomi Masyarakat

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 44
    • 0Komentar

    KABUPATEN SUKABUMI – Pemerintah Daerah Kabupaten Sukabumi mengapresiasi Pemda Provinsi Jawa Barat yang telah menjadikan kawasan Pantai Palangpang, Ciletuh di Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi sebagai titik awal Cycling De Jabar (CDJ) 2023. Staf Ahli Bupati Bidang Sumber Daya Manusia Pemda Kabupaten Sukabumi Jujun Junaedi menyampaikan terima kasih kepada Gubernur Jawa  Barat Ridwan Kamil yang telah […]

expand_less