Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Gubernur Sulbar Serukan Persatuan, Bersama Mengurangi Kemiskinan Ekstrem

Gubernur Sulbar Serukan Persatuan, Bersama Mengurangi Kemiskinan Ekstrem

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Jum, 14 Mar 2025
  • comment 0 komentar

Majene (ekspossulbar.co.id) – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK) safari Ramadan di Kabupaten Majene, Kamis, 13 Maret 2025 yang diawali dengan buka puasa bersama dan pembagian 1.000 paket sembako untuk masyarakat di Rumah Jabatan Bupati Majene.

Setelah itu, SDK dan rombongan melanjutkan salat tarawih di Masjid Agung Ilaikal Masir. Hadir dalam kegiatan ini Wakil Bupati Majene Andi Rita Mariani, Danrem 142/Tatag Brigjen TNI Hartono, mantan Bupati Majene, Kalma Katta.

Dalam kesempatan itu, Brigjen Hartono mengingatkan pentingnya menjalankan kewajiban sebagai hamba, terutama di bulan suci Ramadhan.

“Mari kita bersatu dan berjuang mengangkat nama baik Sulbar. Apalagi di bulan ramadan yang penuh berkah ini, kita dukung pemerintah dalam membangun daerah,” ujarnya.

Sementara itu, Gubernur Sulbar Suhardi Duka- menyampaikan, bahwa momen politik (Pilkada) sudah berlalu dan mengajak masyarakat kembali bersatu.

“Itu alamiah, pada suatu waktu kita bisa berbeda. Dalam masjid ini, kita semua hamba Allah SWT. Saya berterima kasih kepada masyarakat Majene yang telah memberikan amanah kepada kami, SDK-JSM,” kata SDK.

Ia menegaskan bahwa kesejahteraan hanya bisa dicapai jika semua elemen bersatu.

“Kita semua satu kesatuan. Daerah akan berkembang kalau kita bersatu. Ingin sejahtera dan makmur tidak lain adalah rahmat Allah SWT,” tuturnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ambulance Terapung Untuk Warga Sambas, Kolaborasi Bank Muamalat & BMM

    Ambulance Terapung Untuk Warga Sambas, Kolaborasi Bank Muamalat & BMM

    • calendar_month Kam, 14 Nov 2024
    • account_circle Chamar
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KALBAR, EKSPOSE SULBAR — Sebagai wujud komitmen untuk memfasilitasi layanan kesehatan gratis bagi masyarakat pelosok Indonesia, PT Bank Muamalat Indonesia dan Baitulmaal Muamalat (BMM) berkolaborasi dalam program kesehatan memberikan ambulance terapung untuk warga Sambas, Kalimantan Barat. Poses penyerahan dan peresmian ambulance terapung kepada warga Sambas dilakukan pada 28 hingga 29 Oktober 2024. Ambulance tersebut dapat […]

  • Sulbar Masuk Lima Besar Nasional, SDK Dorong Pertumbuhan Ekonomi Inklusif dan Berkeadilan

    Sulbar Masuk Lima Besar Nasional, SDK Dorong Pertumbuhan Ekonomi Inklusif dan Berkeadilan

    • calendar_month Ming, 9 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 75
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Pusat Statistik (BPS) merilis data pertumbuhan ekonomi nasional triwulan III tahun 2025. Dalam laporan tersebut, Maluku Utara menempati posisi pertama dengan pertumbuhan ekonomi tertinggi secara nasional, mencapai 39,10 persen. Posisi kedua ditempati Sulawesi Tengah dengan pertumbuhan 7,79 persen, diikuti Kepulauan Riau (7,48 persen), Bali (5,88 persen), dan Sulawesi Barat di posisi […]

  • BUBOS Kembali Digelar, Pangandaran Jadi Tuan Rumah KOAS dan KABAH Perdana

    BUBOS Kembali Digelar, Pangandaran Jadi Tuan Rumah KOAS dan KABAH Perdana

    • calendar_month Ming, 10 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 149
    • 0Komentar

    KOTABANDUNG – Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat kembali menggelar Bulan Suci Berbagi On The Street (BUBOS) 2022 pada Bulan Ramadhan tahun ini. Acara puncak dijadwalkan digelar pada 23 April 2022 di Alun-alun Kabupaten Kuningan. Acara akan dikemas seperti pelaksanaan tahun sebelumnya yaitu secara hybrid dengan melibatkan warga Jabar yang ada di luar provinsi bahkan hingga […]

  • Akhsan Djalaluddin Resmi Mendaftar Bakal Calon Rektor Unsulbar

    Akhsan Djalaluddin Resmi Mendaftar Bakal Calon Rektor Unsulbar

    • calendar_month Sab, 15 Sep 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 500
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAJENE – Dr. Akhsan Djalaluddin saat ini menjabat sebagai Rektor Petahana Unsulbar, kini resmi daftarkan diri Bakal Calon Rektor Unsulbar Periode 2018-2022 di hari terakhir pendaftaran, Jumat, (14/9) pagi kemarin. Akhsan resmi mendaftar setelah menyerahkan langsung berkas pendaftarannya kepada Ketua Panitia Seleksi (Pansel) Pemilihan Rektor (Pilrek) Unsulbar Dr. Zulfajri Basri Hasanuddin di Sekretariat Pansel […]

  • Upaya Jabar Persempit Ruang Pungli dan Perluas Laporan Masyarakat

    Upaya Jabar Persempit Ruang Pungli dan Perluas Laporan Masyarakat

    • calendar_month Jum, 12 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 11
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Pemda Provinsi Jawa Barat bersama Satgas Saber Pungli Jabar intens mempersempit ruang pungutan liar (pungli) dengan bergerak cepat dan tegas menindaklanjuti laporan dari masyarakat. Pada saat bersamaan, ruang bagi masyarakat untuk melaporkan tindakan pungli diperluas dan dipermudah. Gubernur Jabar Ridwan Kamil menyatakan, Satgas Saber Pungli Jabar bekerja intensif dalam menangani pungli. Hal […]

  • Dekatkan Layanan ke Masyarakat, UPTD PPRD Mateng Luncurkan Inovasi Pajak Digital

    Dekatkan Layanan ke Masyarakat, UPTD PPRD Mateng Luncurkan Inovasi Pajak Digital

    • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 11
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MATENG – UPTD Pelayanan Pajak dan Retribusi Daerah (PPRD) Samsat Kabupaten Mamuju Tengah (Mateng) resmi meluncurkan aksi perubahan berupa inovasi pelayanan publik dengan tajuk “Meningkatkan Kesadaran Wajib Pajak Berbasis Media Sosial, Telepon, dan WhatsApp”, Kamis (04/09/2025). Inovasi ini dihadirkan sebagai jawaban atas kebutuhan masyarakat akan layanan yang lebih sederhana, cepat, dan mudah dijangkau. Melalui […]

expand_less