Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Pemkab Mamuju Kembali Raih Opini WTP dari BPK RI

Pemkab Mamuju Kembali Raih Opini WTP dari BPK RI

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 28 Mei 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Pemerintah Kabupaten Mamuju kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas pengelolaan keuangan tahun anggaran 2024 dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Sulawesi Barat.

Opini tersebut disampaikan oleh Kepala BPK RI Perwakilan Sulawesi Barat (Sulbar), Frider Sinaga, dalam acara penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) kepada empat entitas pemerintah daerah di Provinsi Sulawesi Barat.

Penyerahan berlangsung di Aula Kantor BPK RI Perwakilan Sulbar dan dihadiri oleh perwakilan dari Pemerintah Kabupaten Mamuju, Majene, Pasangkayu, dan Mamuju Tengah.

Capaian opini WTP ini menunjukkan bahwa pengelolaan keuangan daerah telah dilaksanakan secara akuntabel dan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kejari Pasangkayu Observasi Laporan Temuan di Desa Sarudu

    Kejari Pasangkayu Observasi Laporan Temuan di Desa Sarudu

    • calendar_month Rab, 9 Sep 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 189
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Tim intelijen Kejari Pasangkayu yang di ketuai oleh Jul Indra Nasution melakukan observasi lapangan di Desa Sarudu, Kecamatan Sarudu, Rabu 9 September. Jul Indra Nasution menyampaikan bahwa observasi lapangan itu dilakukan untuk pengumpulan bahan keterangan (pulbaket) terkait sejumlah temuan pekerjaan proyek desa itu pada tahun anggaran 2017 dan 2018 silam. ” Ada laporan masyarakat […]

  • Presiden Tinjau Pabrik Oksigen, Ingin Pastikan Kebutuhan Oksigen Medis Nasional Terpenuhi

    Presiden Tinjau Pabrik Oksigen, Ingin Pastikan Kebutuhan Oksigen Medis Nasional Terpenuhi

    • calendar_month Jum, 16 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 42
    • 0Komentar

    JAKARTA – Kenaikan kasus Covid-19 yang masih terus terjadi telah menyebabkan lonjakan kebutuhan oksigen nasional, terutama untuk pengobatan pasien Covid-19, baik yang berada di rumah sakit maupun di tempat-tempat isolasi. Untuk itu, pemerintah terus bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan oksigen tersebut. “Pemerintah terus bekerja keras untuk memenuhi kebutuhan oksigen secara nasional dan kita telah bekerja […]

  • Bapperida Sulbar Supervisi Isu Strategis Daerah Bersama BPKP untuk Perkuat Perencanaan Pembangunan

    Bapperida Sulbar Supervisi Isu Strategis Daerah Bersama BPKP untuk Perkuat Perencanaan Pembangunan

    • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 113
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Perencanaan Pembangunan, Riset, dan Inovasi Daerah (Bapperida) Sulawesi Barat terus memperkuat sinergi lintas lembaga dalam perencanaan pembangunan daerah. Pada Jumat (24/10/2025), Sekretaris Bapperida Sulbar, Muhammad Darwis Damir, yang bertindak sebagai Pelaksana Harian (Plh) Kepala Bapperida, melakukan supervisi dan pendalaman daftar kerja Isu Strategis Daerah bersama Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) […]

  • Bupati Pasangkayu Tegaskan Pemdes Satu Suara Dengan Pemkab

    Bupati Pasangkayu Tegaskan Pemdes Satu Suara Dengan Pemkab

    • calendar_month Jum, 29 Mei 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 174
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa kembali menggelar rapat evaluasi tahap dua terkait penyaluran beberapa bantuan sosial yang telah berlangsung, Jumat 29 Mei. Hadir, Wakil Bupati Muhammad Saal, Kapolres Matra, Kepala Kejari Pasangkayu, Dandim 1427/Pasangkayu, perwakilan DPRD Pasangkayu, sejumlah Camat dan Kepala Desa. Dalam rapat yang tetap mengikuti protap Covid-19 itu, Bupati Agus menegaskan bahwa […]

  • Polsek Tommo Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan Bermodalkan Tombak Loding Sawit

    Polsek Tommo Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan Bermodalkan Tombak Loding Sawit

    • calendar_month Ming, 24 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 93
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Personel Polsek Tommo, Polresta Mamuju, mengamankan seorang pria berinisial AP (40), warga Dusun Kabe, Desa Leling Barat, Kecamatan Tommo, atas dugaan penganiayaan yang terjadi di Dusun Salu Pattung, Desa Leling Utara, Kecamatan Tommo, Kabupaten Mamuju, pada Sabtu (23/8/2025). Akibat kejadian tersebut, korban bernama Paulus alias Bapak Awi mengalami luka robek di bagian […]

  • Bupati Pasangkayu : TP PKK Benteng Budaya Gotong Royong

    Bupati Pasangkayu : TP PKK Benteng Budaya Gotong Royong

    • calendar_month Sel, 28 Jul 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 195
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa mengaku kagum dengan tingkat kesolidan TP PKK Pasangkayu. Juga budaya kerjasama dan gotong royong yang terbangun disana. Itu disampaikannya saat menghadiri acara puncak peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke 48, dan bulan bhakti gotong royong masyarakat ke XVII tingkat Kabupaten Pasangkayu, Selasa 28 Juli. Bupati dua periode itu […]

expand_less