Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Mamuju » Wakapolda Sulbar Resmi Buka Turnamen Badminton HUT Bhayangkara ke-79, Kobarkan Semangat Polri untuk Masyarakat

Wakapolda Sulbar Resmi Buka Turnamen Badminton HUT Bhayangkara ke-79, Kobarkan Semangat Polri untuk Masyarakat

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 24 Jun 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 tahun 2025, Kepolisian Daerah Sulawesi Barat (Polda Sulbar) menggelar turnamen badminton antar satuan kerja (satker) yang dibuka secara resmi oleh Wakapolda Sulbar, Brigjen Pol Rachmat Pamudji, mewakili Kapolda Sulbar Irjen Pol Adang Ginanjar.

Pembukaan turnamen berlangsung meriah di Sport Center Mamuju pada Selasa, 24 Juli 2025, dan akan digelar hingga 26 Juli 2025 mendatang. Mengusung tema “Polri Untuk Masyarakat”, turnamen ini tidak hanya menjadi ajang kompetisi olahraga, namun juga bentuk sinergi positif antara Polri dan masyarakat dalam semangat kebersamaan, kesehatan, dan sportivitas.

Kegiatan ini diprakarsai oleh Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Sulbar dan dihadiri oleh jajaran pejabat utama Polda Sulbar, seperti Karo Ops, Karo Rena, Dir Reskrimum, Dir Narkoba, Kabid Humas, Kabid Kum, Kabid Keu, Kepala SPN, serta Kasetum Polda Sulbar.

Dalam sambutannya, Brigjen Pol Rachmat Pamudji menyampaikan bahwa peringatan HUT Bhayangkara bukan sekadar seremoni tahunan, tetapi merupakan momentum refleksi atas perjalanan panjang pengabdian Polri kepada bangsa dan negara.

“Tema ‘Polri Untuk Masyarakat’ menegaskan bahwa keberadaan kita sebagai insan Bhayangkara adalah sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat,” tegasnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rakor Stunting: Wagub Sulbar Minta Data Akurat untuk Program Tepat Sasaran

    Rakor Stunting: Wagub Sulbar Minta Data Akurat untuk Program Tepat Sasaran

    • calendar_month Jum, 15 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 108
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulawesi Barat Salim S Mengga memimpin rapat koordinasi bersama Bidokkes Polda Sulbar membahas langkah strategis dalam menanggulangi masalah stunting di wilayah provinsi. Kamis 14 Agustus 2025. Rapat yang digelar diruang rapat Wakil Gubernur tersebut dihadiri oleh sejumlah pejabat terkait dari Dinas Kesehatan, Bidokkes Polda, serta unsur terkait lainnya. Wakil Gubernur […]

  • Bapperida Sulbar Dorong Pemanfaatan DT-SEN untuk Wujudkan Pembangunan Berbasis Data dan Tepat Sasaran

    Bapperida Sulbar Dorong Pemanfaatan DT-SEN untuk Wujudkan Pembangunan Berbasis Data dan Tepat Sasaran

    • calendar_month Rab, 22 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 77
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) Sulbar berkomitmen memperkuat tata kelola pembangunan berbasis data yang akurat dan terintegrasi. Salah satu langkah strategis yang tengah ditempuh adalah optimalisasi pemanfaatan Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DT-SEN) sebagai fondasi perencanaan dan pengawasan pembangunan yang presisi, berkeadilan, dan berbasis bukti. Komitmen memperkuat tata kelola […]

  • Keluarga Korban dan Pelaku Pembunuhan di Salletto Sepakat Berdamai, Barang Bukti Diserahkan

    Keluarga Korban dan Pelaku Pembunuhan di Salletto Sepakat Berdamai, Barang Bukti Diserahkan

    • calendar_month Ming, 15 Jun 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 99
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepolisian Resor Kota (Polresta) Mamuju melalui Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) memfasilitasi pertemuan antara keluarga korban dan keluarga pelaku dalam kasus pembunuhan tragis yang terjadi di Kelurahan Salletto, Mamuju. Kasus ini melibatkan seorang suami yang membunuh istrinya, lalu mengakhiri hidupnya dengan menenggak racun saat dalam pelarian. Pertemuan berlangsung pada Jumat malam, 13 Juni […]

  • Sat Res Narkoba Polres Majene Ungkap 4 Tersangka dalam Operasi Antik Marano 2025

    Sat Res Narkoba Polres Majene Ungkap 4 Tersangka dalam Operasi Antik Marano 2025

    • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 75
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE – Satuan Reserse Narkoba Polres Majene kembali menunjukkan komitmennya dalam memerangi peredaran narkotika. Keberhasilan terbaru ini diumumkan dalam konferensi pers bersama media yang digelar di ruang data Polres Majene, Rabu (20/8/2025), terkait hasil pelaksanaan Operasi Antik Marano 2025. Kasat Res Narkoba Polres Majene, IPTU Japaruddin, didampingi KBO Sat Res Narkoba IPTU Yulius Rappan, […]

  • Gubernur Suhardi Duka Amankan Rp370 Miliar Bantuan Alkes dari Kemenkes

    Gubernur Suhardi Duka Amankan Rp370 Miliar Bantuan Alkes dari Kemenkes

    • calendar_month Sab, 27 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 69
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Jakarta — Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka, berhasil mengamankan dukungan anggaran Kementerian Kesehatan (Kemenkes) berupa bantuan peralatan kesehatan (Alkes). Nilainya, Rp370 miliar untuk tahun anggaran 2026. Hal itu diperoleh usai Suhardi Duka melakukan audiensi dengan Kementerian Kesehatan RI dan diterima langsung oleh Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) RI, Prof Dante Saksono Harbuwono, di Jakarta, […]

  • Jumlah Perusahaan di Jabar Meningkat, Pengangguran Konsisten Menurun

    Jumlah Perusahaan di Jabar Meningkat, Pengangguran Konsisten Menurun

    • calendar_month Sen, 1 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Jawa Barat mencatat jumlah perusahaan yang ada di Jabar terus meningkat sejak 2019 hingga 2022. Hingga akhir tahun 2022, jumlah perusahaan tercatat mencapai 97.901 perusahaan kecil hingga besar. Sekitar 74 persen merupakan perusahaan besar. Pada saat bersamaan, Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Jabar terus menurun. […]

expand_less