BPS Sulbar
Kawal Sensus Ekonomi 2026, Diskominfo Sulbar Tegaskan Peran Sebagai Wali Data Daerah
- calendar_month Sel, 30 Sep 2025
- visibility 86
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU –Dinas Komunikasi Informatika Persandian Statistik Pemprov Sulbar menerima audiensi Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulbar, di Kantor Dinas Kominfo Sulbar, Selasa 30 September. Audiensi tersebut membahas terkait persiapan pelaksanaan Sensus Ekonomi 2026 (SE2026). Selain menbahas Rencana Pelaksanaan SE2026, tujuan audiensi juga bertujuan menjajaki kolaborasi komunikasi publik dan publisitas isu ekonomi daerah, membahas peluang […]
Ekspor Sulbar Januari–Mei 2025 Naik 33,05 Persen, Minyak Nabati Jadi Andalan
- calendar_month Rab, 9 Jul 2025
- visibility 150
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulawesi Barat mencatat lonjakan ekspor daerah sebesar 33,05 persen sepanjang periode Januari hingga Mei 2025 dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya. Nilai ekspor Sulbar mencapai US$ 231,96 juta, mengalami kenaikan sebesar 33,05 persen dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya. Meski pada bulan Mei 2025 secara […]
Sulbar Masuk 5 Besar Provinsi dengan Pengangguran Terendah di Indonesia
- calendar_month Jum, 9 Mei 2025
- visibility 97
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Badan Pusat Statistik (BPS) mengeluarkan data tingkat pengangguran terendah seluruh wilayah Indonesia. Plt Kepala BPS Sulbar M La’bi mengatakan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Sulawesi Barat pada Februari 2025 yang tercatat sebesar 3,17 persen menempatkan provinsi Sulbar sebagai provinsi dengan pengangguran yang terendah ke-5 di Indonesia. “Ini tentu menjadi catatan positif, karena kita […]
Pertumbuhan Ekonomi Sulbar Triwulan Pertama Tahun 2025 Mengalami Kenaikan 4,83 Persen
- calendar_month Sen, 5 Mei 2025
- visibility 91
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Pertumbuhan ekonomi Sulawesi Barat tahun 2025 pada triwulan pertama mengalami kenaikan. Hal ini, disampaikan Plt Kepala BPS Provinsi Sulawesi Barat, M. La’bi saat memimpin pres rilis di kantor Badan Pusat Statistik (BPS) Sulbar, Senin 5 Mei 2025. “Ekonomi Sulawesi Barat triwulan I-2025 mengalami pertumbuhan sebesar 4,83 persen jika dibanding dengan triwulan I-2024 […]
