Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Tag "Menteri Transmigrasi"

Menteri Transmigrasi

Mentrans RI Bakal Hadirkan Contoh Coklat Sulbar di Pameran Osaka Expo Jepang 2025

Mentrans RI Bakal Hadirkan Contoh Coklat Sulbar di Pameran Osaka Expo Jepang 2025

  • calendar_month Ming, 20 Jul 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 47
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Menteri Transmigrasi Republik Indonesia (Mentrans RI), Muhammad Iftitah Sulaiman Suryanagara, bakal membawa biji Kakao asal Sulawesi Barat (Sulbar) untuk ditampilkan dipameran Osaka Expo Jepang pada akhir september 2025 mendatang. Hal itu disampaikannya di hadapan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) pada pelepasan Ekspor Biji Kakao Fermentasi PT.Untuk Indonesia Hijau dari Kawasan Transmigrasi Kabupaten […]

Sulbar Miliki Potensi Besar Lahan Transmigrasi: Gubernur Suhardi Duka Paparkan Rencana Pengembangan

Sulbar Miliki Potensi Besar Lahan Transmigrasi: Gubernur Suhardi Duka Paparkan Rencana Pengembangan

  • calendar_month Sab, 19 Jul 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 114
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka memaparkan potensi besar lahan Produk Unggulan Kawasan Perdesaan (Prukades) di wilayah transmigrasi. Totalnya mencapai 195.822 hektare, tersebar di enam kabupaten se-Sulbar. Namun dari jumlah itu, hanya sekitar 24.000 hektare yang memiliki potensi langsung untuk dikembangkan. Hal itu disampaikan Suhardi Duka dalam Rapat Koordinasi Tematik Ketransmigrasian Tahun Anggaran 2025 […]

Menteri Transmigrasi RI Buka Retret Pemprov Sulbar: Ajang Kuatkan Sinergi dan Komitmen

Menteri Transmigrasi RI Buka Retret Pemprov Sulbar: Ajang Kuatkan Sinergi dan Komitmen

  • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 73
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Menteri Transmigrasi RI, Muhammad Iftitah Sulaiman Suryanagara resmi membuka retreat untuk pejabat Eselon II lingkup Pemprov Sulbar dan Tenaga Ahli di Markas Komando Resor Militer (Korem) 142/Taroada Tarogau (Tatag) di Jalan Abd Malik Pattana Endeng, Kelurahan Rangas, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, Jumat, 18 Juli 2025. Selama tiga hari para peserta akan mengikuti […]

Gubernur Sulbar dan Menteri Transmigrasi Lepas Ekspor Kakao ke Jepang, SDK: Hilirisasi Kunci Tingkatkan Nilai Tambah Kakao

Gubernur Sulbar dan Menteri Transmigrasi Lepas Ekspor Kakao ke Jepang, SDK: Hilirisasi Kunci Tingkatkan Nilai Tambah Kakao

  • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 130
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Suhardi Duka (SDK), bersama Menteri Transmigrasi RI, Muhammad Iftitah Sulaiman Suryanagara, secara simbolis melepas ekspor biji kakao fermentasi ke Yokohama, Jepang, Jumat, 18 Juli 2025. Kegiatan ini berlangsung di halaman kantor Gubernur Sulbar, Mamuju. Ekspor kali ini berasal dari kawasan transmigrasi di Kabupaten Polewali Mandar (Polman), yang dikelola […]

Gubernur Suhardi Duka Dampingi Menteri Transmigrasi Tinjau Potensi Kawasan Transmigrasi

Gubernur Suhardi Duka Dampingi Menteri Transmigrasi Tinjau Potensi Kawasan Transmigrasi

  • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
  • account_circle Ekspos Sulbar
  • visibility 108
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), menyambut kedatangan Menteri Transmigrasi RI, Muhammad Iftitah Sulaiman Suryanagara, dalam kunjungan kerjanya ke Sulbar. Rombongan langsung menuju Desa Kabuloang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, setelah tiba di Bandara Tampa Padang, Jumat 18 Juli 2025. Dalam sambutannya, Gubernur Suhardi Duka menegaskan komitmen Sulbar sebagai wilayah yang tumbuh berkat investasi […]

Sulbar Jadi Percontohan Nasional, Siap Sambut Kunjungan Menteri Transmigrasi untuk Revitalisasi Transmigrasi

Sulbar Jadi Percontohan Nasional, Siap Sambut Kunjungan Menteri Transmigrasi untuk Revitalisasi Transmigrasi

  • calendar_month Kam, 17 Jul 2025
  • account_circle Chamar
  • visibility 58
  • 0Komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Transmigrasi bukan lagi sekedar berbicara perpindahan penduduk tetapi luas mencakup peradaban pembangunan pemberdayaan masyarakat petani. Sehingga Provinsi Sulawesi Barat menjadi model percontohan pengembangan wilayah transmigrasi terintegrasi. Pemprov Sulbar melakukan rapat persiapan penyambutan Menteri Transmigrasi bersama Bappenas, rencananya Jumat 18 Juli 2025. Sulbar dengan potensi pertanian yang menjanjikan, maka Gubernur Sulbar Suhardi Duka […]

expand_less