Visi Misi Gubernur
Dukung Visi Misi Gubernur, KI Sulbar Dorong Pembentukan PPID Hingga ke Desa
- calendar_month Kam, 12 Jun 2025
- visibility 91
- 0Komentar
EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Transparansi pemerintahan menjadi salah satu visi dan misi Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil Gubernur Salim S. Mengga. Untuk mewujudkan hal tersebut, Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian, dan Statistik (Diskominfo Pers) Provinsi Sulbar mendorong pembentukan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) hingga tingkat desa. Kepala Diskominfo Pers Sulbar, Mustari, menjelaskan bahwa langkah awal […]
