Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kejari Mamuju Kunjungi TMP Pati’di

Kejari Mamuju Kunjungi TMP Pati’di

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Ming, 22 Jul 2018
  • comment 0 komentar

“Ini kita lakukan untuk mengenang bahwa kita menikmati kemerdekaan ini adalah hasil perjuangan para pahlawan kita, yang telah mengorbankan jiwa raganya, sehingga kewajiban kita untuk mengisi bagaimana supaya pembangunan bisa terlaksana sebagaimana yang diharapkan pemerintah.” ujarnya.

Andi Hamka menyampaikan, rangkaian kegiatan memperingati hari Bakti Adhyaksa tersebut telah dilakukan sejak tanggal 9 Juli, dengan berbagai macam kegiatan diantaranya, olahraga, anjangsana, bakti sosial, donor darah, pemusnahan barang bukti, kunjungan ke panti jompo dan panti asuhan. Adapun kegiatan olahraga yakni jalan santai akan berlangsung pada Minggu 22 Juli, kemudian puncak acaranya pada Upacara Bendera hari Senin 23 Juli di Pelataran kantor Bupati mamuju.

“Rangkaian kegiatan ini kita lakukan seikhlas mungkin sebagai bukti kepada masyarakat, agar masyarakat bisa mengetahui bahwa ada kejaksaan di Kabupaten Mamuju yang punya kepedulian besar terhadap kebahagiaan masyarakat.” pungkasnya. (Hms/dhl/*)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gubernur Ridwan Kamil Ungkap Rencana Aksi Atasi Polusi Udara di Jabodetabek

    Gubernur Ridwan Kamil Ungkap Rencana Aksi Atasi Polusi Udara di Jabodetabek

    • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
    • account_circle
    • visibility 47
    • 0Komentar

    JAKARTA — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengungkap hasil pertemuan dengan sejumlah menteri, lembaga, dan kepala daerah terkait penyelesaian polusi udara di kawasan Jabodetabek. Rapat yang dipimpin oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan itu sebagai tindak lanjut arahan dari Presiden Joko Widodo saat rapat terbatas beberapa hari lalu. Kang Emil, sapaan […]

  • Wabup Herny Ajak OPD Terapkan Sistem Kerja Partisipatif

    Wabup Herny Ajak OPD Terapkan Sistem Kerja Partisipatif

    • calendar_month Sel, 2 Mar 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 224
    • 0Komentar

    Herny Agus memaparkan ada sembilan sembilan program unggulan yang terkemas dalam sembilan aksi Smart di masa pemerintahannya, dimana salah satunya mesti direalisasikan dengan sistem kolaborasi partisipatif. Yakni program strong from home (penguatan fungsi rumah dan keluarga). ” Program strong from home dirumuskan untuk menjawab tantangan ketahanan keluarga di masa pandemi. Wujud programnya seperti pemanfaatan pekarangan. […]

  • Kapolda Sulbar: Baret Simbol Kehormatan dan Tanggung Jawab Bintara Polri

    Kapolda Sulbar: Baret Simbol Kehormatan dan Tanggung Jawab Bintara Polri

    • calendar_month Rab, 21 Jan 2026
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Kapolda juga mengingatkan bahwa baret merupakan simbol pengabdian kepada masyarakat yang dijalankan berdasarkan nilai-nilai Tri Brata, Catur Prasetya, serta motto Rastra Sewakottama yang menegaskan Polri sebagai pelayan masyarakat. “Laksanakan tugas dengan sebaik-baiknya, jaga kehormatan institusi, dan jangan pernah terlibat pelanggaran maupun kejahatan. Polisi adalah lawan penjahat, dan siapa pun yang melanggar hukum akan diproses secara […]

  • Dukung Festifal Sandeq 2022, Mendagri Hadir Melepaskan 35 Perahu Sandeq

    Dukung Festifal Sandeq 2022, Mendagri Hadir Melepaskan 35 Perahu Sandeq

    • calendar_month Sab, 3 Sep 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Kepala Dinas Pariwisata Sulbar Farid Wajdi membeberkan, Mendagri juga akan menghadiri acara seremonial di Panggung Penyambutan Sandeq di Mamuju, Sabtu, 3 September 2022 malam nanti. “Pada acara nanti malam ada pentas kesenian. Dan Mendagri juga akan melakukan pelepasan lampion,” sebut Farid. Farid menjelaskan, untuk acara seremoni penyambutan Festival Sandeq telah bekerja sama dengan dinas pariwisata […]

  • Pemkab Pasangkayu Bakal Terapkan Sistem Pendeteksi Cuaca

    Pemkab Pasangkayu Bakal Terapkan Sistem Pendeteksi Cuaca

    • calendar_month Sel, 29 Jan 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 359
    • 0Komentar

    “Tujuan utama adalah untuk memonitor cuaca dengan cara melakukan pengukuran langsung parameter cuaca secara riel time dengan sistem online yang di pantau langsung baik melalui perkantoran atau melalui ponsel yang dinikmati oleh seluruh masyarakat Kabupaten Pasangkayu” ungkap Agus Ambo Djiwa, Selasa 29 Januari. Kepala Dinas Kominfo Pasangkayu Dasteri menyampaikan, sistem pendetaksi cuaca itu nantinya akan […]

  • Jelang HUT ke-80 RI, Pemkesra Laksanakan Rapat Kordinasi Kebencanaan, Ketertiban, dan Keamanan

    Jelang HUT ke-80 RI, Pemkesra Laksanakan Rapat Kordinasi Kebencanaan, Ketertiban, dan Keamanan

    • calendar_month Rab, 6 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    Plt. Kepala Biro Pemkesra Murdanil menyampaikan apresiasi atas dukungan BPBD dan Satpol PP dalam menjaga keamanan dan ketertiban. “Kegiatan peringatan HUT Kemerdekaan dan HUT Sulbar memerlukan kerja sama lintas sektor, khususnya dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan kesiapan penanganan keadaan darurat. Sinergi ini sangat penting demi kelancaran dan kesuksesan acara,” ujarnya. Melalui koordinasi ini, diharapkan seluruh […]

expand_less