Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Paslon YES Smart Ditetapkan Sebagai Paslon Terpilih

Paslon YES Smart Ditetapkan Sebagai Paslon Terpilih

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Jum, 22 Jan 2021
  • comment 0 komentar

ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Pasangan Calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati, Yaumil Ambo Djiwa- Herny Agus akhirnya ditetapkan sebagai paslon terpilih oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pasangkayu.

Itu setelah paslon yang akrab dikenal dengan tagline YES Smart itu berhasil meraih suara terbanyak berdasarkan hasil perhitungan resmi KPU Pasangkayu pada Pilkada lalu. YES Smart berhasil mengalahkan dua kompetitornya yakni Paslon Abdullah Rasyid-Yusri M Nur (ABRI), dan Paslon Muhammad Saal-Musawir Az Isham (SALAM).

Penetapan dilakukan dalam rapat pleno terbuka, Jumat 22 Januari. Nampak hadir Ketua KPU Sulbar, Sekkab Firman mewakili Bupati Pasangkayu, unsur pimpinan Forkopimda, dan sejumlah perwakilan partai pengusung.

Ketua KPU Pasangkayu Syahran Ahmad menyampaikan, dokumen penetepan Paslon akan ditembuskan ke beberapa lembaga, termasuk DPRD Pasangkayu. Sebagai acuan DPRD untuk menyusun jadwal penetapan paslon terpilih.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kawal Sensus Ekonomi 2026, Diskominfo Sulbar Tegaskan Peran Sebagai Wali Data Daerah

    Kawal Sensus Ekonomi 2026, Diskominfo Sulbar Tegaskan Peran Sebagai Wali Data Daerah

    • calendar_month Sel, 30 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 86
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU –Dinas Komunikasi Informatika Persandian Statistik Pemprov Sulbar menerima audiensi Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sulbar, di Kantor Dinas Kominfo Sulbar, Selasa 30 September. Audiensi tersebut membahas terkait persiapan pelaksanaan Sensus Ekonomi 2026 (SE2026). Selain menbahas Rencana Pelaksanaan SE2026, tujuan audiensi juga bertujuan menjajaki kolaborasi komunikasi publik dan publisitas isu ekonomi daerah, membahas peluang […]

  • Sekda Herman Suryatman Apresiasi Pembersihan Sampah di Kawasan Jembatan BBS

    Sekda Herman Suryatman Apresiasi Pembersihan Sampah di Kawasan Jembatan BBS

    • calendar_month Sel, 16 Jul 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 27
    • 0Komentar

    KABUPATEN BANDUNG BARAT — Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Herman Suryatman melakukan monitoring kebersihan Sungai Citarum di kawasan Jembatan Babakan Sapan (BBS), Kecamatan Batujajar, Kabupaten Bandung Barat, Selasa (16/7/2024). “Sore hari ini kami bersama Satgas Citarum Harum, Pak Kasdam III/Siliwangi, Pj Bupati Bandung Barat hadir di Jembatan BBS melakukan check recheck tindak lanjut penataan dan […]

  • Alumni UCL Ini Sampaikan Terimakasih ke Bupati Pasangkayu

    Alumni UCL Ini Sampaikan Terimakasih ke Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Rab, 16 Okt 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 572
    • 0Komentar

    ekspssulbar.com, PASANGKAYU— Masyarakat Pasangkayu patut berbangga, salah satu putra terbaiknya telah menjadi salah satu ilmuan muda, dan baru-baru ini telah menyelesaikan program Magisternya di University College London (UCL). Melalui beasiswa pemerintah. Ya, dialah Restuan Lubis. Anak kelahiran Baras itu kini telah kembali ke tanah kelahirnnya setelah sekira 10 bulan menempuh pendidikan di negara Ratu Elizabeth. […]

  • Lebaran Idulfitri 2025 Ditetapkan 31 Maret, Bersamaan dengan Muhammadiyah

    Lebaran Idulfitri 2025 Ditetapkan 31 Maret, Bersamaan dengan Muhammadiyah

    • calendar_month Sab, 29 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 120
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Berdasarkan keputusan sidang isbat, Sabtu 29 Maret 2025, yang dipimpin Menteri Agama Nasaruddin Umar, pemerintah telah menetapkan 1 Syawal 1446H/2025 M jatuh pada Senin, 31 Maret 2025. Melalui konferensi pers, Menteri Agama telah mengumumkan hasil penetapan hari raya Idulfitri 2025. “Sidang isbat secara bulat menetapkan 1 Syawal 1446 H jatuh pada hari […]

  • Kalla Toyota Raih Predikat Excellent dalam Indonesia CustomerService Quality Survey by SWA Magazine

    Kalla Toyota Raih Predikat Excellent dalam Indonesia CustomerService Quality Survey by SWA Magazine

    • calendar_month Jum, 22 Nov 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 75
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID (MAKASSAR) – SWA Magazine baru saja merilis Indonesia Customer Service Quality Survey. Customer service memainkan peran krusial dalam membentuk pengalaman pelanggan dan loyalitas terhadap brand. Pemegang brand kemudian melakukan berbagai improvement untuk memberikan pengalaman terbaik dalam memuaskan hati pelanggan. Di era saat ini, pentingnya pendekatan proaktif oleh customer service. Perusahaan kini tidak menunggu keluhan […]

  • Pastikan Anggaran Pilkada Pasangkayu, Pemkab-Penyelenggara Rapat Bersama

    Pastikan Anggaran Pilkada Pasangkayu, Pemkab-Penyelenggara Rapat Bersama

    • calendar_month Sel, 3 Sep 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 371
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Pemkab Pasangkayu masih menggodok anggaran untuk pelaksanaan Pilkada serentak 2020 mendatang. Selasa 3 September, Pemkab dan penyelenggara Pemilu kembali menggelar rapat bersama. Rapat yang dipimpin oleh Sekkab Firman itu, menghadirkan, komisioner KPU Pasangkayu, komisioner Bawaslu Pasangkayu,serta perwakilan Polri dan TNI. Sekkab Firman menyampaikan rapat itu untuk memastikan jumlah anggaran yang bakal dipakai untuk […]

expand_less