Pengasuh panti asuhan dan Pesantren serta warga yang telah menerima bantuan nampak sangat bersyukur dan berterimakasih kepada Polres Pasangkayu dan wartawan yang sudah berbagi.
” Terima kasih atas bantuan yang diberikan, Insyah Allah bantuan paket sembako ini bermanfaat bagi para santri apalagi sudah akan memasuki bulan suci Ramadhan dan Insya Allah berkah serta menjadi amal ibadah” ujar Pimpinan Ponpes Darul Hufaazh Ust. Kamiluddin.(nur)












