Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Tahun Pertama Menjabat, Yaumil-Herny Dapat Kado WTP

Tahun Pertama Menjabat, Yaumil-Herny Dapat Kado WTP

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 26 Mei 2021
  • comment 0 komentar

PASANGKAYU— Kabupaten Pasangkayu kembali meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPK RI, atas Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Keuangan tahun 2020.

Ini sekaligus menjadi kado indah bagi Yaumil Ambo Djiwa dan Herny Agus ditahun pertama mereka menjabat sebagi Bupati dan Wakil Bupati Pasangkayu.

Penyerahan LHP sendiri dilakukan via daring. Berlangsung di ruang rapat Bupati, Selasa 25 Mei. Ikut mendampingi Bupati, Ketua DPRD Alwiaty, dan Asisten III Irfan Rusli Sadek.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • DPRD Sulbar Setujui Dua Ranperda, Gubernur Suhardi Duka Singgung Tekanan Fiskal Daerah

    DPRD Sulbar Setujui Dua Ranperda, Gubernur Suhardi Duka Singgung Tekanan Fiskal Daerah

    • calendar_month Rab, 10 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 88
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju —Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat paripurna dalam rangka penyerahan surat keputusan pimpinan DPRD tentang penyempurnaan dua Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda), yaitu Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2024 dan Ranperda tentang Perubahan APBD Tahun Anggaran 2025. Rapat ini juga dirangkaikan dengan penyerahan dan penjelasan Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, […]

  • Polres Pasangkayu Massifkan Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri T.A 2021

    Polres Pasangkayu Massifkan Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri T.A 2021

    • calendar_month Rab, 24 Mar 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Polres Pasangkayu memassifkan sosialisasi penerimaan anggota Polri T.A 2021. Kali ini menyasar Kantor Satpol PP Pasangkayu, Selasa 23 Maret. Kepala Bagian Sumber Daya Manusia (Kabag Sumda) Polres Pasangkayu Kompol Muhammad Fahruddin bersama personel Bag Sumda turun langsung melakukan sosialisasi. Disambut baik oleh Kasat Pol PP Nasrum, bersama staf Sat Pol PP lainnya. Kompol Fahruddin […]

  • Habsi Berharap Warga Mamuju di Makassar Hatinya Tetap di Kampung Halaman

    Habsi Berharap Warga Mamuju di Makassar Hatinya Tetap di Kampung Halaman

    • calendar_month Sel, 12 Jun 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 405
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAKASSAR – Bupati Mamuju H. Habsi Wahid meminta semua warga mamuju yang saat ini berada dirantau, utamanya yang ada di Makassar untuk tetap memantapkan hatinya di kampung halaman (mamuju,red) karena kontribusi mereka terhadap pembangunan masih sangat dibutuhkan. “Kita tetap perlu masukan dan sumbangsi pemikiran dari semua yang telah banyak menimba ilmu dirantau orang agar […]

  • Bey Machmudin Resmikan PLTS – Biogas

    Bey Machmudin Resmikan PLTS – Biogas

    • calendar_month Kam, 18 Jul 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 44
    • 0Komentar

    KABUPATEN KUNINGAN — Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meresmikan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) – Biogas di Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan, Kamis (18/7/2024). PLTS – Biogas merupakan hasil karya dari Institut Teknologi Bandung yang diserahkan kepada Koperasi Serba Usaha Nugraha Jaya. Kehadiran PLTS – Biogas menjadi langkah nyata Jabar dalam memanfaatkan sumber energi baru […]

  • Sekretariat DPRD Sulbar Sosialisasi dan Pendalaman Pergub 36 Tahun 2025 Tentang Pemberian TPP PNS

    Sekretariat DPRD Sulbar Sosialisasi dan Pendalaman Pergub 36 Tahun 2025 Tentang Pemberian TPP PNS

    • calendar_month Sel, 13 Jan 2026
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 23
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Dalam upaya meningkatkan profesionalisme dan kesejahteraan aparatur, Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar sosialisasi serta pendalaman Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 36 Tahun 2025 tentang Pemberian Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS). Kegiatan yang berlangsung di Ruang Rapat Sekretariat DPRD Sulbar pada Selasa (13/1/2026) ini memfokuskan pembahasan pada kerangka […]

  • Pemkab Pasangkayu Gelar Konsultasi Publik RPJMD 2021-2026

    Pemkab Pasangkayu Gelar Konsultasi Publik RPJMD 2021-2026

    • calendar_month Rab, 7 Apr 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 121
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Pemkab Pasangkayu menggelar forum konsultasi publik Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2021-2026, Rabu 7 April. Forum yang berlangsung diruang pola kantor bupati itu, dibuka langsung oleh Wakil Bupati (Wabup) Pasangkayu Herny Agus. Sebagai pembicara Sekkab Firman dan via virtual akademisi Unhas Prof. Agus Salim. Hadir sejumlah anggota DPRD dan para pimpinan OPD. Wabup […]

expand_less