Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Rapat Terbatas PPKM, Presiden Minta Vaksinasi Booster Terus Digencarkan Kembali

Rapat Terbatas PPKM, Presiden Minta Vaksinasi Booster Terus Digencarkan Kembali

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 5 Jul 2022
  • comment 0 komentar

JAKARTA, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan jajarannya untuk kembali menggencarkan vaksinasi sebagai bagian dari upaya dalam menghadapi pandemi Covid-19.

Hal tersebut diungkapkan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian (Menko Ekon) Airlangga Hartarto dalam keterangan pers, Senin (4/7/2022), di Kantor Presiden, Jakarta, usai mengikuti Rapat Terbatas (Ratas) mengenai Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang dipimpin oleh Presiden Jokowi.

“Capaian vaksinasi, ini yang diminta Bapak Presiden untuk ditingkatkan, baik dosis 1, dosis 2, dan dosis 3 untuk terus juga dinaikkan,” ujar Airlangga.

Dalam upaya meningkatkan cakupan vaksinasi dan mendorong vaksinasi dosis penguat atau booster, pemerintah juga membuka gerai vaksinasi di sentra keramaian. Rata-rata capaian vaksinasi booster di tanah air masih relatif rendah, yaitu di bawah 20 persen.

“Tentunya (vaksinasi) dosis ketiga ini akan dipersyaratkan untuk berbagai kegiatan yang melibatkan masyarakat banyak dan juga untuk berbagai perjalanan. Jadi tadi arahan Bapak Presiden untuk di airport disiapkan untuk vaksinasi dosis ketiga,” ujarnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jokowi Tinjau Penyaluran BLT Minyak Goreng di Pos Bloc Jakarta

    Jokowi Tinjau Penyaluran BLT Minyak Goreng di Pos Bloc Jakarta

    • calendar_month Sel, 26 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Jakarta, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) kembali melakukan peninjauan distribusi Bantuan Langsung Tunai (BLT) Minyak Goreng kepada 100 keluarga penerima manfaat (KPM), Senin 25/4/2022, di Pos Bloc, Jakarta. Presiden memastikan bahwa bantuan tersebut dapat tersalurkan dengan baik kepada masyarakat. Pada kesempatan itu, Kepala Negara juga berdialog melalui sambungan video dengan perwakilan kantor pos […]

  • Bupati Pasangkayu Buka Sosialisasi Pajak Daera

    Bupati Pasangkayu Buka Sosialisasi Pajak Daera

    • calendar_month Kam, 5 Des 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 213
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa membuka kegiatan sosialisasi pajak daerah. Berlangsung diruang pola kantor bupati, Kamis 5 Desember. Kegiatan yang dilaksanakan oleh Bapenda Pasangkayu ini dihadiri oleh unsur pimpinan forkopimda dan perwakilan DPRD Pasangkayu. Kegiatan sosialisasi ini dalam rangka optimalisasi pendapatan asli daerah (PAD), dan  rencana aksi pemberantasan korupsi terintegrasi Korsupgah KPK RI […]

  • Pemprov Sulbar-TP PKK Bagikan 500 Paket Sembako Murah

    Pemprov Sulbar-TP PKK Bagikan 500 Paket Sembako Murah

    • calendar_month Sab, 1 Mei 2021
    • account_circle Chamar
    • visibility 59
    • 0Komentar

    MAMUJU – Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat bekerjasama Pengurus TP PKK Sulbar membagikan bantuan paket sembako murah sebanyak 500 paket kepada masyarakat di lima titik lokasi yang ada di Kabupaten Mamuju, Jumat (30/4/2021). Pembagian bantuan paket sembako murah dipimpin langsung oleh Ketua TP PKK Sulbar Andi Ruskati Ali Baal. Bantuan 500 paket sembako murah tersebut dibagikan […]

  • Kemenkominfo Buka Pendaftaran Media Peliput KTT ke-43 ASEAN

    Kemenkominfo Buka Pendaftaran Media Peliput KTT ke-43 ASEAN

    • calendar_month Ming, 13 Agu 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 75
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) RI mulai membuka pendaftaran bagi media yang akan meliput Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN atau ASEAN Summit ke-43. Perhelatan tersebut akan digelar di Exhebition Hall B Jakarta Convention Center (JCC) pada 5–7 September 2023. Pendaftaran akan dibuka selama 21 hari mulai, Sabtu (5/8/2023) hingga Jumat (25/8/2023) […]

  • Atalia Ridwan Kamil Ajarkan Pentingnya Literasi Keuangan kepada Pelajar di Bekasi

    Atalia Ridwan Kamil Ajarkan Pentingnya Literasi Keuangan kepada Pelajar di Bekasi

    • calendar_month Rab, 9 Mar 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 166
    • 0Komentar

    BEKASI — Bunda Literasi Jawa Barat Atalia Praratya Ridwan Kamil mengajarkan tentang pentingnya literasi keuangan kepada siswa SMK dan SMA di Kota Bekasi dan Kabupaten Bekasi. Menurut Atalia, tanpa adanya literasi tersebut, para siswa-siswi SMK/SMA bisa terjebak dalam berbagai masalah keuangan. Sebagai contohnya adalah kasus penipuan berkedok investasi binary option. Banyak masyarakat yang tertipu karena […]

  • Program Strategis 2026, Gubernur Sulbar Minta Dinas ESDM Fokus pada Pemanfaatan Energi Berkeadilan dan Pembangunan Berkelanjutan

    Program Strategis 2026, Gubernur Sulbar Minta Dinas ESDM Fokus pada Pemanfaatan Energi Berkeadilan dan Pembangunan Berkelanjutan

    • calendar_month Kam, 19 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) Mohammad Ali Chandra, memaparkan rencana kerja tahun 2026 di hadapan Gubernur Sulbar Suhardi Duka (SDK), beserta jajaran pejabat terkait. Pemaparan berlangsung di ruang kerja Gubernur Sulbar, Rabu 17 Juni 2025, mencakup berbagai program strategis lintas bidang untuk mendukung percepatan pembangunan […]

expand_less