Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Tanam Bibit Kopi di Batu, Bank Permata Berkolaborasi dengan BumiBaik Demi Kelestarian Bumi

Tanam Bibit Kopi di Batu, Bank Permata Berkolaborasi dengan BumiBaik Demi Kelestarian Bumi

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 19 Des 2024
  • comment 0 komentar

Sejalan dengan komitmen dari Bank Permata untuk menjaga keberlanjutan, penanaman bibit pohon ini juga menjadi upaya global untuk menghadapi perubahan iklim.

Langkah kecil ini diharapkan mampu menjadi pemicu sekaligus teladan bagi sektor perbankan lain untuk mengintegrasikan tanggung jawab lingkungan ke dalam praktik bisnisnya.

Sebagai kolaborator, BumiBaik telah membantu banyak korporasi maupun individu agar dapat menghitung jejak karbon mereka melalui aplikasi inovatif yang mereka kembangkan.

“BumiBaik merasa bangga dapat berkolaborasi dengan Bank Permata dalam menyelenggarakan program penanaman 100 bibit pohon kopi di Batu, Malang. Dalam kegiatan kali ini, BumiBaik tidak hanya terlibat dalam proses penanaman pohon, tetapi juga berkomitmen untuk memastikan bahwa pohon-pohon tersebut diadopsi dan dirawat secara berkelanjutan. Hal ini bertujuan untuk memaksimalkan kapasitas pohon dalam menyerap emisi karbon, mendukung terwujudnya keseimbangan antara karbon yang dihasilkan dan yang diserap, atau yang dikenal dengan karbon netral,” ungkap Rizal Rosyadi selaku Co-Founder & Chief Operating Officer – BumiBaik.

Sejalan dengan harapan dari Bank Permata, BumiBaik juga memiliki misi agar pihak-pihak lain juga terinspirasi untuk mengambil langkah konkrit untuk menjaga keseimbangan ekosistem dan melindungi keberlanjutan lingkungan hidup, baik untuk generasi saat ini maupun mendatang.

Kolaborasi lintas sektor yang melibatkan perusahaan, komunitas, serta masyarakat luas terbukti bisa diwujudkan lewat kolaborasi Bank Permata dan BumiBaik dalam menjalankan tanggung jawab terhadap lingkungan. Maka dari itu, kegiatan CSR ini akan terus menjadi poin utama Bank Permata untuk menjaga keberlanjutan lingkungan. (*)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sukseskan Program Desa Taat Pajak, Bapenda Perkuat Peran BUMDes

    Sukseskan Program Desa Taat Pajak, Bapenda Perkuat Peran BUMDes

    • calendar_month Rab, 24 Agu 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    ” Wujud programnya mendorong masyarakat melakukan pemanfaatan pekarangan, dengan menanam sayuran dan buah-buahan. Hasilnya selain untuk memenuhi gizi keluarga juga bisa dijual melalui BUMDes. Nah nanti pajak mereka dipotong di BUMDes. Disinilah peran penting BUMDes selaku mitra kami” papar Arhamuddin, Rabu 24 Agustus. Untuk itu, Bapenda Pasangkayu turut aktif melakukan pembinaan serta membangun jejaring bagi […]

  • Apresiasi Pasar Jabar Juara, Wali Kota Depok: Solusi Bidang Perekonomian

    Apresiasi Pasar Jabar Juara, Wali Kota Depok: Solusi Bidang Perekonomian

    • calendar_month Jum, 8 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 160
    • 0Komentar

    KOTA DEPOK — Pemerintah Kota Depok mengapresiasi Pemda Provinsi Jawa Barat yang telah merevitalisasi Pasar Jabar Juara Sawangan Kota Depok. Peresmian revitalisasi pasar tersebut dilakukan oleh Gubernur Jabar Ridwan Kamil pada Jumat (8/4/2022). “Dan ini khususnya rasa syukur yang mendalam bahwa pembangunan Pasar Rakyat Jabar Juara kita sudah saksikan saat ini berdiri tegak,” ucap Wali […]

  • Polres Pasangkayu Amankan Pelaksanaan Ibadah di Gereja

    Polres Pasangkayu Amankan Pelaksanaan Ibadah di Gereja

    • calendar_month Ming, 28 Mar 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 101
    • 0Komentar

    ” Pengamanan yang kita lakukan terhadap jemaat Narsani di Pasangkayu adalah tugas rutinitas sebagai pelindung masyarakat. Dimana tugas pokok Polisi adalah melayani, melindungi dan mengayomi masyakat. Memberikan rasa aman disaat melakukan peribadatan kepada Tuhan Yang Maha Esa” ujar Kompol Ade. Kata dia, pengamanan serupa telah dilaksanakan sejak lama oleh Personel Polres, Polsek dan Bhabinkamtibmas secara […]

  • Ajakan Jaga Kedamaian dan Ketertiban Menggema Pasca Insiden Demonstrasi

    Ajakan Jaga Kedamaian dan Ketertiban Menggema Pasca Insiden Demonstrasi

    • calendar_month Sen, 1 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 110
    • 0Komentar

    Orang nomor satu di pemerintahan Makassar itu mengaku sedih melihat korban jiwa berjatuhan akibat aksi brutal yang tidak bertanggung jawab. Wali kota yang juga akrab dengan sapaan Appi itu pun menekankan, demonstrasi bukan ajang onar. Apalagi hingga menghilangkan nyawa. “Apa yang terjadi beberapa hari lalu bukanlah cara yang benar. Saatnya, aktivis menyampaikan aspirasi harus dikembalikan […]

  • Bupati Pasangkayu: Habibie Tokoh Inspiratif

    Bupati Pasangkayu: Habibie Tokoh Inspiratif

    • calendar_month Kam, 12 Sep 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 293
    • 0Komentar

    “ Dulu dan sekarang, banyak anak-anak kalau ditanya, jika besar mau jadi apa?, banyak yang menjawab ingin menjadi seperti pak Habibie. Bisa buat peswat dan jadi Presiden. Kita berharap kedepan akan lahir Habibie-Habibie yang baru” sebutnya. Iapun, mengajak semua pihak untuk mendoakan sosok guru bangsa itu, agar arwahnya mendapat tempat yang mulia di sisi Allah […]

  • Dapil Sadadu Catat Persentase Bacaleg Perempuan Tertinggi

    Dapil Sadadu Catat Persentase Bacaleg Perempuan Tertinggi

    • calendar_month Sen, 15 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 127
    • 0Komentar

    KPU Pasangkayu menerima berkas 378 orang Bacaleg

expand_less