Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pj Sekprov Sulbar Hadiri Rakor Tindak Lanjut Pembentukan SPAM, Pemprov dan Pemkab Harus Berkolaborasi

Pj Sekprov Sulbar Hadiri Rakor Tindak Lanjut Pembentukan SPAM, Pemprov dan Pemkab Harus Berkolaborasi

  • account_circle Chamar
  • calendar_month Jum, 14 Feb 2025
  • comment 0 komentar

Mamuju, ekspossulbar.co.id – Pj Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Barat, Amujib menghadiri Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Pembentukan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Provinsi Sulawesi Barat di Ruang Kerja Sekprov Sulbar, Kamis, 13 Februari 2025.

Hadir serta. Plt. Karo Ortala Setda Nur Rahmah Parampasi dan peserta rapat lainnya.

“Pertama rapat tadi ini menindaklanjuti terkait penandatangan kerjasama, dimana belum mencapai kesepakatan,” kata Amujib.

Ia menambahkan masih butuh pembahasan terkait kebutuhan masyarakat Sulbar. Baik itu di Polman maupun Majene.

“Kedua kita harus bijak bahwa ini adalah proyek besar bisa berjalan jika seluruh unit terkait baik itu Pemprov dan Pemkab yang harus berkolaborasi,” tambahnya.

  • Penulis: Chamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Setdakab Pasangkayu Kurban Tiga Ekor Sapi

    Setdakab Pasangkayu Kurban Tiga Ekor Sapi

    • calendar_month Sel, 13 Agu 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 257
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Sekretariat Daerah Kabupaten (Setdakab) Pasangkayu turut ambil bagian dalam perayaan hari raya Idul Adha tahun ini yang bertepatan dengan tahun 1440 H. Setdakab Pasangkayu ikut berkurban sebanyak tiga ekor sapi, yang diserahkan langsung kepada panitia pengelola kurban di Masjid Madaniah Pasangkayu. Sekkab Pasangkayu Firman menyampaikan, berkurban sapi rutin dilakukan oleh Setdakab Pasangkayu tiap […]

  • DPRD Sulbar Setujui Revisi Struktur OPD, Pembentukan Dinas Peternakan Dibatalkan

    DPRD Sulbar Setujui Revisi Struktur OPD, Pembentukan Dinas Peternakan Dibatalkan

    • calendar_month Ming, 18 Mei 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 54
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Panitia Kerja (Panja) DPRD Provinsi Sulawesi Barat menggelar rapat lanjutan untuk membahas Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Perubahan Ketiga atas Perda Nomor 6 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah. Rapat berlangsung pada Jumat, 16 Mei 2025, di ruang Komisi I DPRD Sulbar. Rapat dipimpin Ketua Panja, Syamsul Samad, dan dihadiri […]

  • Vonis Mati Herry Wirawan, Ridwan Kamil:  Hormati Putusan Pengadilan

    Vonis Mati Herry Wirawan, Ridwan Kamil:  Hormati Putusan Pengadilan

    • calendar_month Sen, 4 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 160
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menanggapi sidang putusan perkara asusila yang dilakukan Herry Wirawan. Berdasarkan putusan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Bandung, Herry divonis hukuman mati. Gubermur mengemukakan, pihaknya menghormati putusan pengadilan yang menjatuhkan hukuman mati tersebut. “Putusan Pengadilan Tinggi yang menjatuhkan hukuman mati terhadap Herry Wirawan tentu berdasarkan pertimbangan hukum yang tepat […]

  • Kapolda Sulbar Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Siamasei 2018

    Kapolda Sulbar Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Siamasei 2018

    • calendar_month Jum, 8 Jun 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 344
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, MAMUJU – Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat tahun 2018 merupakan apel yang dilaksanakan secara serentak diseluruh Indonesia, dimana apel gelar pasukan operasi ketupat Siamasei dipimpin oleh Brigjen Pol Baharuddin Djafar Kapolda SULBAR Jln.Yos Sudarso Depan Hotel Maleo Mamuju Rabu 06/06/2018, yang dihadiri Oleh Hj.Enny Anggraeni Anwar Wakil Gubernur Sulawesi Barat, H.Habsi Wahid Bupati Mamuju, […]

  • Semarakkan Ramadan, Desa Lariang Gelar Festival Anak Saleh

    Semarakkan Ramadan, Desa Lariang Gelar Festival Anak Saleh

    • calendar_month Sen, 20 Mei 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 409
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Ada yang berbeda pada pelaksaanaan Ramadan tahun ini (1440 H) di Desa Lariang, Kecamatan Tikke Raya, Kabupaten Pasangkayu. Kelompok pemuda disana berinisiatif melaksanakan lomba yang bertajuk Festival Anak Saleh. Kegiatan yang direncanakan berlangsung selama sepekan ini didukung penuh oleh pemerintah Desa. Ketua Panitia Abdul Haris mengungkapkan ada sejumlah cabang lomba yang diperlombakan pada […]

  • Pemuda, Komunitas dan Pelaku Usaha Bagikan 481 Box Makanan Bertepatan HUT Mamuju

    Pemuda, Komunitas dan Pelaku Usaha Bagikan 481 Box Makanan Bertepatan HUT Mamuju

    • calendar_month Ming, 18 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Mamuju, ekspossulbar.co.id – Hari jadi Mamuju ke-481 tahun yang diperingati pada 14 Juli 2021 dimanfaatkan sejumlah pemuda, komunitas dan sejumlah pelaku usaha bergabung dalam Gerakan Kolaboratif untuk membagikan 481 box makanan siap saji. Gerakan Kolaboratif ini digelar selama dua hari yakni mulai Sabtu-Minggu (17-18 Juli) dan diinisiasi oleh Mamuju Kreatif. “Kami mengajak teman-teman untuk ikut […]

expand_less