Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Wagub Salim S Mengga Serahkan LKPJ 2024 ke DPRD Sulbar

Wagub Salim S Mengga Serahkan LKPJ 2024 ke DPRD Sulbar

  • account_circle Chamar
  • calendar_month Jum, 28 Mar 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Provinsi Sulawesi Barat , Salim S Mengga menyerahkan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) tahun 2024 pada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulbar, Jumat, 28 Maret 2025.

Salim S Mengga mengungkapkan, penyerahan LKPJ merupakan kewajiban Pemerintah Daerah (Pemda) tiga bupan setelah pelaksanaan anggaran.

“Saya kira ini kewajiban Pemerintah Daerah untuk menyerahkan LKPJ tahun 2024 kepada DPRD, sebagai wujud pertanggungjawaban atas apa yang telah kita lakukan,” kata Salim S Mengga.

Purnawirawan Mayjen TNI AD itu juga mengungkapkan, sejumlah aspek mengalami peningkatan pada pelaksanaan pemerintahan 2024. Salah satunya, yakni Indeks Pembangunan Manusia (IPM).

“Ada sejumlah peningkatan, dari aspek Indeks Pembangunan Manusia. Walaupun tidak signifikan tapi dia meningkat. Fisikal juga kita lumayan, kemudian yang lain-lain juga, seperti angka kemiskinan kita bisa tekan sedikit,” ungkapnya.

Wagub Salim S Mengga pun berharap, ke depan diera kepemimpinannya bersama Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) dapat meningkatkan pencapaian positif itu.

“Mudah-mudahan ke depan, 2025 ini, semakin kita bisa tingkatkan,” pungkas Salim S Mengga.

Sementara itu, Wakil Ketua I DPRD Sulbar, Suraidah Suhardi menjelaskan, penyerahan LKPJ merupakan bentuk pertanggungjawaban Pemda ke publik dan pemerintah pusat.

  • Penulis: Chamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bawaslu Mamuju Tingkatkan Kapasitas Panwascam

    Bawaslu Mamuju Tingkatkan Kapasitas Panwascam

    • calendar_month Rab, 15 Nov 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 65
    • 0Komentar

    EKSPOS SULBAR – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Mamuju meningkatkan kualitas pengawas Pemilu tingkat Kecamatan se-Kabupaten Mamuju, Rabu (15/11/2023). Bertujuan meningkatkan pemahaman juga menyamakan persepsi jajaran Panwaslu Kecamatan terkait tugas, wewenang dan kewajiban pengawasan demi suksesnya Pemilu Tahun 2024. Menurut Ketua Bawaslu Kabupaten Mamuju, Rusdin pihaknya berupaya mengukur kemampuan seluruh pengawas tingkat kecamatan terkait kompetensi dalam […]

  • TP PKK Sulbar Usung Isu Stunting ke Rakernas ke-10 di Balikpapan

    TP PKK Sulbar Usung Isu Stunting ke Rakernas ke-10 di Balikpapan

    • calendar_month Kam, 15 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) bakal mengangkat isu stunting pada Rapat Kerja Nasional (Rakernas) ke-10 di Kota Balikpapan nanti. Hal itu disampaikan Ketua TP PKK Sulbar, Hj. Harsinah Suhardi, usai mengikuti rapat persiapan Rakernas via zoom, Kamis, 15 Mei 2025. “Kalau isu yang akan kita […]

  • Perdalam Referensi Penyusunan Ranperda Peningkatan Gizi Masyarakat, Pansus DPRD Sulbar Bakal Kunker ke Sejumlah Daerah

    Perdalam Referensi Penyusunan Ranperda Peningkatan Gizi Masyarakat, Pansus DPRD Sulbar Bakal Kunker ke Sejumlah Daerah

    • calendar_month Rab, 9 Apr 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 75
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam rangka membahas Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Peningkatan Gizi Masyarakat, Panitia Khusus (Pansus) DPRD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) kembali menggelar rapat kerja di Ruang Rapat Komisi III DPRD Sulbar, Rabu 9 April 2025. Agenda utama rapat kali ini adalah penetapan jadwal kunjungan kerja ke sejumlah daerah dengan instansi terkait, guna memperkuat […]

  • Kapolda Sulbar Hadiri dan Meriahkan Olahraga Bersama di Lanal Mamuju, Sinergitas TNI-Polri Semakin Solid

    Kapolda Sulbar Hadiri dan Meriahkan Olahraga Bersama di Lanal Mamuju, Sinergitas TNI-Polri Semakin Solid

    • calendar_month Jum, 31 Okt 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 126
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kapolda Sulbar, Irjen Pol Adi Deriyan, bersama jajaran pejabat utama Polda Sulbar, turut serta memeriahkan kegiatan olahraga bersama yang digelar di Mako Lanal Mamuju, Jumat (31/10/2025). Kehadiran Kapolda tentu menjadi simbol sinergitas yang kuat antara Polri dan TNI di wilayah Sulawesi Barat. Kegiatan yang merupakan bagian dari rangkaian peringatan HUT Lanal Mamuju […]

  • Kisah “Loper Koran Jadi Jenderal”, Mengenal Dudung Lewat Buku

    Kisah “Loper Koran Jadi Jenderal”, Mengenal Dudung Lewat Buku

    • calendar_month Sab, 23 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 72
    • 0Komentar

    JAKARTA, EKSPOSSULBAR.CO.ID – Seni Memimpin Jenderal TNI Dudung Abdurachman” karya Imelda Bachtiar dibedah Kamis, 21/7/2022 malam sekaligus menandai berakhirnya Rapat Pimpinan Nasional Serikat Media Siber Indonesia (Rapimnas SMSI) di Markas Besar Angkatan Darat, Jalan Juanda Jakarta. Sosok Dudung Abdurachman menjadi fenomenal tatkala baru empat bulan menjalankan tugas sebagai Pangdam Jaya pada Agustus 2020, sudah mengeluarkan […]

  • Ini Harapan Bupati Pasangkayu di HUT RI ke 75

    Ini Harapan Bupati Pasangkayu di HUT RI ke 75

    • calendar_month Sen, 17 Agu 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 156
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU– Upacara peringatan HUT RI ke 75 di Pasangkayu berlangsung secara seserhana. Sesuai petunjuk pemerintah pusat di masa pandemi Covid-19. Berlangsung dihalaman kantor Bupati Pasangkayu. Bertindak selaku inspektur upacara Bupati Agus Ambo Djiwa. Hadir Sekkab Firman, unsur pimpinan Forkopimda, para asisten, Ketua TP PKK Herny Agus, dan Ketua Dharma Wanita Andi Emmywati. Meski dilangsungkan secara […]

expand_less