Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Plh Sekprov Sulbar, Herdin Ismail Optimis Dorong Akselerasi Pembangunan Daerah Bersama Konten Kreator

Plh Sekprov Sulbar, Herdin Ismail Optimis Dorong Akselerasi Pembangunan Daerah Bersama Konten Kreator

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 17 Apr 2025
  • comment 0 komentar

Untuk itu, Herdin sengaja mengundang para konten kreator untuk duduk bersama membangun rasa memiliki daerah lewat sebuah karya.

“Sebuah karya berharga tidak diawali dengan hitungan lembaran honor. Saya tidak mau berada pada area itu. Tapi menyentuh dari sisi keterpanggilan kita sebagai anak anak mandar. Dengan kehadiran para konten kreator diyakini dapat mendukung harapan pemerintah.

Berlangsungnya dialog, sejumlah konten kreator memberi masukan, beberapa poin menjadi masukan, terkait kolaborasi dalam mengesplore potensi daerah baik budaya dan wisata, mengelola informasi terkait acara kebudayaan dengan penyediaan kalender event, permudah konten kreator untuk mengakses setiap event, serta berkolaborasi mengedukasi masyarakat dalam mengelola potensi wisata di daerah. (Rls)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • KPK RI dan Tim Desa Antikorupsi Lakukan Monitoring Hasil Penilaian Desa Antikorupsi di Desa Tarailu

    KPK RI dan Tim Desa Antikorupsi Lakukan Monitoring Hasil Penilaian Desa Antikorupsi di Desa Tarailu

    • calendar_month Rab, 29 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 93
    • 0Komentar

    Sementara itu, Andhika Widiarto selaku perwakilan KPK RI menjelaskan bahwa kegiatan monitoring ini bertujuan untuk memastikan nilai-nilai antikorupsi tidak hanya menjadi slogan, tetapi benar-benar diterapkan dalam sistem dan budaya kerja pemerintahan desa. “KPK RI berharap Desa Tarailu dapat menjadi contoh nyata bagaimana tata kelola desa bisa berjalan dengan transparan, partisipatif, dan berintegritas. Desa bukan hanya […]

  • Jelang Lebaran, Kemenag dan Kementerian Terkait Monitoring Rumah Potong Hewan

    Jelang Lebaran, Kemenag dan Kementerian Terkait Monitoring Rumah Potong Hewan

    • calendar_month Sen, 10 Mei 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 82
    • 0Komentar

    “Dalam Undang-Undang kita jelas sekali menyatakan bahwa setiap produk hewan, baik itu dari luar maupun dari dalam negeri, yang beredar di NKRI ini harus memiliki sertifikat veteriner dan sertifikat halal,” tegas Syamsul Ma’arif. Asdep Pengembangan Agribisnis Peternakan dan Perikanan Kemenko Perekonomian Puji Setio menambahkan, pengawasan dilakukan sekaligus untuk memantau stabilitas harga daging dan ketersediaan bagi […]

  • Peserta STQH Sulbar Kembali Ikuti Training Center Sebelum Berangkat

    Peserta STQH Sulbar Kembali Ikuti Training Center Sebelum Berangkat

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 59
    • 0Komentar

    Dalam kesempatan terpisah, Plt. Karo Pemkesra, Murdanil, menyampaikan bahwa fokus TC hari ketiga memang diarahkan pada upaya mengatasi persoalan psikologis peserta. “Hampir setiap tahun persoalan yang dihadapi peserta adalah gugup atau demam panggung. Oleh karena itu, panitia menghadirkan materi ini agar peserta bisa lebih siap secara mental dan mampu tampil dengan baik di panggung nasional,” […]

  • Sekretariat DPRD Sulbar Bentuk Kepanitiaan, Kemas Lomba Agustusan

    Sekretariat DPRD Sulbar Bentuk Kepanitiaan, Kemas Lomba Agustusan

    • calendar_month Sel, 13 Agu 2024
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 60
    • 0Komentar

    Rapat persiapan ini merupakan bagian dari komitmen DPRD Sulbar dalam menyukseskan peringatan HUT ke-79 Kemerdekaan RI dan memastikan bahwa setiap detail acara telah dipersiapkan dengan matang. “Sekretariat DPRD Sulbar juga konsisten dalam memantau perkembangan persiapan penyambutan HUT ke-79 Kemerdekaan RI hingga hari pelaksanaan,” kata Hamzih dalam rapat berlangsung di DPRD Sulbar, Senin 11 Agustus 2024. […]

  • Akmal Malik Bersama Aras Tammauni Bahas Kawasan Ekonomi Khusus di Mateng

    Akmal Malik Bersama Aras Tammauni Bahas Kawasan Ekonomi Khusus di Mateng

    • calendar_month Sab, 3 Sep 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    “Kami mengusulkan, Mateng menjadi kawasan Ekonomi khusus dibidang perikanan,” ucapnya. Mengenai lokasi Pengemabangan Usaha Perikanan, Akmal Malik mengaku masih dalam proses dibicarakan bersama Pemerintah Mamuju Tengah. “Lokasi itu akan kita pakai menjadi kawasan ekonomi khusus, itu akan membuat Sulbar memiliki kawasan ekonomi khusus,” tutup Dirjen Otda itu.(*)  

  • Perluas Pasar Kerajinan Khas Bugis-Makassar Lewat Inacraft

    Perluas Pasar Kerajinan Khas Bugis-Makassar Lewat Inacraft

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 144
    • 0Komentar

    Dekranasda Makassar juga menampilkan hasil karya binaan dari program pelatihan. Di antaranya, baju bodo hasil pelatihan menjahit dan perak pin logo Dekranasda hasil kriya perak. Pengurus Bidang Wirausaha Dekranasda Makassar, Syamsiah Herman Heizer menuturkan, transaksi di hari pertama telah menyentuh Rp4 juta. Menurutnya, partisipasi di ajang internasional ini bukan hanya untuk mengenalkan produk lokal, tetapi […]

expand_less