Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Mamuju » Komisi II DPRD Sulbar Gelar Rapat Lanjutan bersama OPD, Bahas Pengelolaan Aset Daerah Tahun 2024

Komisi II DPRD Sulbar Gelar Rapat Lanjutan bersama OPD, Bahas Pengelolaan Aset Daerah Tahun 2024

  • account_circle Chamar
  • calendar_month Sen, 21 Apr 2025
  • comment 0 komentar

Komisi II DPRD Sulbar berkomitmen untuk lebih memperketat pengawasan terhadap OPD dan memastikan setiap kendaraan dinas serta aset lainnya memiliki status yang jelas dan digunakan sebagaimana mestinya.

Menurut H. Syafruddin Banyak aset Sulawesi Barat terutama di lahan yg masuk kategori sengketa itu yang harusnya di urus untuk mendapatkan sertifikat, dan banyak lagi lainnya yang perlu kita dorong agar segera tuntas.

“Aset Daerah Sulbar saat ini sudah menjadi sorotan terutama di lahan dan Kendaraan Dinas yang perlu kita tangani sekarang. Apalagi di beberapa kantor sudah banyak kendaraan yang ber Operasi selama puluhan tahun, perlu kita dapatkan daftar-daftar kendaraan Dinas tersebut, ini perlu di ketahui agar kita tahu penggunaan Anggaran perbaikan dan anggaran Operasional,” pungkasnya. (rls/*)

  • Penulis: Chamar

Rekomendasi Untuk Anda

  • TMMD Rampungkan Talud Perkuat Jalan

    TMMD Rampungkan Talud Perkuat Jalan

    • calendar_month Sab, 18 Sep 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 69
    • 0Komentar

    MAMASA, ekspossulbar.co.id – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 112 Tahun 2021 Kodim 1428 Mamasa berlangsung di Desa Banea, Kecamatan Sumarorong, Kabupaten Mamasa. Sebelumnya pra TMMD berlangsung sejak 25 gustus hingga 10 September. Semangat juang kemanunggalan TNI dan rakyat sudah terlihat sangat baik. Memasuki hari ke Empat, TNI Polri dan masyarakat bahu membahu menuntaskan […]

  • Presiden: Perdagangan Manusia Harus Diberantas Tuntas

    Presiden: Perdagangan Manusia Harus Diberantas Tuntas

    • calendar_month Sen, 8 Mei 2023
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 56
    • 0Komentar

    “Dalam KTT nanti akan diadopsi dokumen kerja sama penanggulangan perdagangan orang akibat penyalahgunaan teknologi,” ungkapnya. Dalam pernyataannya, Presiden juga menyampaikan sejumlah TPPO yang berhasil diungkap negara-negara ASEAN. Salah satunya adalah pada 5 Mei yang lalu, di mana otoritas Filipina dan perwakilan negara lainnya, termasuk Indonesia telah berhasil menyelamatkan 1.048 orang dari 10 negara, di mana […]

  • Pabrik Es Sumare

    Inspeksi Rutin Pabrik Es Sumare, DKP Sulbar Pastikan Operasional untuk Dukung Kesejahteraan Nelayan

    • calendar_month Kam, 25 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 55
    • 0Komentar

    Yakni, Daya Saing Ekonomi, dengan menjaga mutu ikan, meningkatkan nilai jual, memperluas akses pasar. Daya Dukung Infrastruktur, sebagai fondasi pengembangan klaster ekonomi pesisir. Juga Daya Ungkit SDM, dikelola oleh masyarakat lokal seperti Bapak Jumail, memberi efek pemberdayaan langsung. Daya Kelola Pemerintahan, menunjukkan sinergi antar-stakeholder dan pengelolaan berbasis kinerja. Dari hasil inspeksi menyebutkan bahwa Pabrik Es […]

  • Memperkuat Karakter Bangsa Melalui Penghayatan Empat Pilar Kebangsaan

    Memperkuat Karakter Bangsa Melalui Penghayatan Empat Pilar Kebangsaan

    • calendar_month Sen, 24 Feb 2025
    • account_circle Chamar
    • visibility 82
    • 0Komentar

    Kegiatan ini mendapat antusiasme yang tinggi dari masyarakat. Sejumlah masukan disampaikan untuk meningkatkan efektivitas kegiatan serupa ke depannya, seperti pentingnya pelibatan tokoh masyarakat dan generasi muda, pemanfaatan media digital, serta integrasi nilai-nilai kebangsaan dalam kegiatan sehari-hari. Melalui kegiatan sosialisasi empat pilar ini, diharapkan nilai-nilai kebangsaan tidak hanya menjadi wacana, tetapi benar-benar dihayati dan diterapkan dalam […]

  • Hari Sumpah Pemuda ke-97, Gubernur Sulbar Ajak Bergerak Hadapi Perubahan Zaman

    Hari Sumpah Pemuda ke-97, Gubernur Sulbar Ajak Bergerak Hadapi Perubahan Zaman

    • calendar_month Sel, 28 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 91
    • 0Komentar

    Suhardi Duka juga menegaskan, pentingnya optimisme di kalangan pemuda untuk menghadapi segala tantangan yang ada. Ia berharap semangat Sumpah Pemuda menjadi energi positif dalam membangun Sulbar dan Indonesia. Terkait perhatian Pemprov Sulbar terhadap generasi muda, Suhardi Duka mengungkapkan, pihaknya terus memberi ruang apresiasi dan dukungan bagi pemuda berprestasi di berbagai bidang. “Tadi kita sudah berikan […]

  • Nekat Mudik, Akan Disuruh Balik

    Nekat Mudik, Akan Disuruh Balik

    • calendar_month Jum, 30 Apr 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Pemerintah mulai melakukan pengetatan pada 22 April-5 Mei 2021. Sedangkan larangan mudik 6-17 Mei 2021. Titik pengetatan difokuskan pada perbatasan provinsi, seperti di Polman dan Pasangkayu. “Kalau pelabuhan kan tidak ada yang beroperasi sekarang. Sama juga bandara, jika ada yang nekat lewat pelabuhan, kalau ketahuan pasti bakal ditindak,” tegasnya. (ard)

expand_less