Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Digitalisasi Jadi Keharusan, Suhardi Duka: OPD yang Tak Ikut Bakal Tertinggal

Digitalisasi Jadi Keharusan, Suhardi Duka: OPD yang Tak Ikut Bakal Tertinggal

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 23 Apr 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Gubernur Sulbar, Suhardi Duka, menyampaikan pentingnya digitalisasi dan sudah jadi keharusan yang tak bisa ditawar. Sehingga harus serius dipercepat digitalisasi layanan dan sistem keuangan.

“Kenyataan ini adalah suatu keniscayaan. Satu daerah, satu pemerintah, satu perusahaan yang tidak masuk dalam dunia digitalisasi itu pasti tertinggal dan juga pasti menyimpang,” ujar Suhardi saat High Level Meeting (HLM) Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) di Kantor Gubernur Sulbar, Rabu 23 April 2025.

Suhardi menyebut sistem digital sudah mulai diterapkan di seluruh OPD, mulai dari perencanaan sampai pengawasan. Yang paling jadi perhatian adalah sistem keuangan, terutama di sektor pendapatan seperti pajak dan retribusi.

“Hari ini kita mau launching yaitu sistem keuangan, khusus di sektor pendapatan pajak dan retribusi,” katanya.

Gubernur juga memberi peringatan tegas ke seluruh OPD agar mengikuti sistem digitalisasi ini. Ia bahkan bilang tak segan menahan pencairan anggaran jika belum digital.

“OPD yang tidak masuk dalam digitalisasi, jangan cairkan apapun. Semua perjalanan dinas harus dipertanggungjawabkan lewat digitalisasi Simbada,” tegasnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • kendaraan komunikasi mobile

    TRC BPBD Sulbar Giatkan Pengecekan Rutin Peralatan Kendaraan Komunikasi Mobile

    • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 67
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) melakukan pengecekan rutin terhadap peralatan yang terpasang pada kendaraan komunikasi mobile. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan dan kelayakan fungsi seluruh perangkat komunikasi dalam mendukung operasi tanggap darurat bencana di wilayah Sulbar. Seperti pada Jumat (17/10/2025). Pengecekan mencakup sistem […]

  • Wagub Sulbar Gandeng PT Kalbe Farma Percepat Penurunan Stunting

    Wagub Sulbar Gandeng PT Kalbe Farma Percepat Penurunan Stunting

    • calendar_month Sel, 3 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 75
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulawesi Barat, Salim S Mengga, mengadakan pertemuan strategis dengan PT Kalbe Farma untuk mempercepat penurunan angka stunting di wilayah Sulbar. Pertemuan yang juga dihadiri Kepala Dinas Kesehatan ini berlangsung di lantai 2 Kantor Gubernur Sulbar, Senin, 2 Juni 2025. Dalam keterangannya, Salim S Mengga menyampaikan bahwa kolaborasi dengan perusahaan besar […]

  • Wagub Sulbar Hadiri Buka Puasa di Pasangkayu, Tegaskan Komitmen Pemprov dan Pemkab untuk Pemerataan Pembangunan

    Wagub Sulbar Hadiri Buka Puasa di Pasangkayu, Tegaskan Komitmen Pemprov dan Pemkab untuk Pemerataan Pembangunan

    • calendar_month Sab, 22 Mar 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Pasangkayu (ekspossulbar.co.id) — Wakil Gubernur Sulawesi Barat, Salim S Mengga hadir bersama Gubernur Sulbar, Suhardi Duka dalam acara buka puasa b bersama sebagai rangkaian safari ramadan di Rujab Bupati Pasangkayu , Jum’at 21 Maret 2025.Pada kesempatan tersebutz Gubernur dan Wakil Gubernur Sulbar menyerahkan 750 paket ramadan secara simbolis kepada masyarakat. Wakil Gubernur Sulawesi Barat Salim […]

  • Diskoperindag Sulbar

    Dorong Ekonomi Lokal, Pemprov Sulbar Salurkan Bantuan Rp335 Juta untuk IKM Nilam

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 72
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Mamuju — Dinas Koperasi dan UKM, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Sulawesi Barat (Sulbar) kembali menunjukkan gerak cepatnya dalam mendukung industri kecil dan menengah (IKM) lokal. Bantuan senilai total Rp 335 juta berupa peralatan penyulingan nilam diserahkan kepada lima kelompok IKM di Kabupaten Polewali Mandar pada 10 September 2025 dan di Kabupaten Mamuju pada 15 […]

  • Gubernur Sulbar Suhardi Duka Tekankan Pentingnya Pendidikan Link and Match dengan Dunia Kerja

    Gubernur Sulbar Suhardi Duka Tekankan Pentingnya Pendidikan Link and Match dengan Dunia Kerja

    • calendar_month Sab, 25 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 96
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, Polman — Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK), menegaskan pentingnya sistem pendidikan yang link and match dengan kebutuhan dunia kerja. Hal itu disampaikan dalam kuliah pakar di Kampus Institut Hasan Sulur (IHS) Wonomulyo, Polewali Mandar (Polman), Jumat (24/10/2025). Dalam paparannya, Suhardi Duka mengulas perjalanan panjang pendidikan nasional yang terus beradaptasi dengan tantangan zaman. Ia menyebut, […]

  • Pemkab Pasangkayu dan Sigi Bahas Tapal Batas Kabupaten

    Pemkab Pasangkayu dan Sigi Bahas Tapal Batas Kabupaten

    • calendar_month Rab, 18 Jul 2018
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 563
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com, PASANGKAYU — Pemkab Sigi, Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Pasangkyu, Rabu 18 Juli. Kedatangnya disambut langsung oleh Wakil Bupati Pasangkayu Muhammad Saal dan beberapa pimpinan OPD serta unsur pimpinan Forkopimda. Kedatangan Pemkab Sigi dalam rangka membahas kesepakatan bersama terkait tapal batas antar kedua kabupaten. Pembahasan berlangsung di aula kantor bupati […]

expand_less