Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Budaya » Festival Keris dan Badik, Wagub Sulbar Apresiasi Pelestarian Budaya Lokal

Festival Keris dan Badik, Wagub Sulbar Apresiasi Pelestarian Budaya Lokal

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Jum, 1 Agu 2025
  • comment 0 komentar

Acara ini diikuti oleh puluhan peserta dari berbagai daerah, menampilkan berbagai koleksi keris dan badik dengan berbagai motif dan teknik tempa tradisional.

Dewan juri menilai berdasarkan keaslian, keunikan, serta nilai sejarah dari masing-masing benda pusaka.

Selain festival keris dan badik, acara ini juga dimeriahkan dengan pameran benda pusaka, pameran UMKM lokal, pameran batu ngalo, serta panggung seni dan budaya yang menampilkan berbagai pertunjukan tradisional.

Kegiatan ini tidak hanya menjadi ajang pelestarian budaya, tetapi juga mendorong pertumbuhan ekonomi kreatif di daerah.

Festival dan pameran ini diikuti oleh peserta dari berbagai daerah, dan disambut antusias oleh masyarakat. Sejumlah tokoh budaya, pengrajin, dan kolektor benda pusaka turut hadir memeriahkan acara. (Rls)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jabat Kepsek SDN Kalibamba, Sardiana Fokus Benahi Internal

    Jabat Kepsek SDN Kalibamba, Sardiana Fokus Benahi Internal

    • calendar_month Kam, 8 Sep 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Dalam rangka pembenahan internal pula, ia telah mengunjugi kelas jauh SDN Kalibamba yang di khususkan bagi anak suku Bunggu, di Dusun Kalibamba dan Dusun Vonje. Meski menempuh jarak yang cukup jauh dengan medan yang cukup berat. Disana ia bertemu langsung dengan peserta didik dan walinya. Memotivasi agar mereka semagat mengikuti kegiatan belajar mengajar. ” Saya […]

  • Polres Pasangkayu Ringkus Residivis Pencuri Handphone

    Polres Pasangkayu Ringkus Residivis Pencuri Handphone

    • calendar_month Sel, 19 Feb 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 385
    • 0Komentar

    “ Tersangka di jerat pasal 363 ayat 1 dan 3 KUHP, dengan ancaman hukuman tujuh tahun penjara” terang Kanit Pidum Sat Reskrim Polres Matra Bripka Dominggus, Selasa 19 Februari. Pengejaran terhadap pelaku sendiri berawal dari laporan salah seorang korban bernama Muh. Saing, yang beralamat di Dusun Tura Desa Karya Bersama Kec.Pasangkayu. Menurut korban kejadian tersebut […]

  • pariwisata halal

    Hasil Monev Dispar Sulbar, Rumuskan Pengembangan Pariwisata Halal

    • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 70
    • 0Komentar

    “Sementara point ketiga menyangkut pertumbuhan ekonomi masyarakat melalui program dengan aktivitas event atau pameran seperti Gema Sulbar, Manakarra Fair, Sandeq Silumba, Pembuatan Vidio Promosi Pariwisata,” tambahnya. Kepala Dinas Pariwisata Sulbar, Bau Akram Dai, mengungkapkan bahwa hasil pertemuan akan menjadi fokus Dispar dalam melaksanakan kegiatan pengembangan pariwisata Sulbar. “Rumusan hasil pertemuan tentu penting bagi pembangunan pariwisata […]

  • Satgas COVID-19 Terbitkan Ketentuan Terbaru Protokol Kesehatan Perjalanan Luar Negeri

    Satgas COVID-19 Terbitkan Ketentuan Terbaru Protokol Kesehatan Perjalanan Luar Negeri

    • calendar_month Kam, 19 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 111
    • 0Komentar

    5. Ketentuan/persyaratan untuk memasuki wilayah Indonesia melalui entry point adalah sebagai berikut: a. mematuhi ketentuan protokol kesehatan yang ditetapkan oleh pemerintah; b. PPLN diwajibkan menggunakan aplikasi PeduliLindungi dan mengunduh aplikasi tersebut sebelum keberangkatan; c. menunjukkan kartu/sertifikat (fisik ataupun digital) telah menerima vaksin COVID-19 dosis kedua seminimalnya empat belas hari sebelum keberangkatan sebagai persyaratan memasuki Indonesia […]

  • Bank Dunia Nilai Positif Perkembangan Ekonomi Indonesia di Tengah Situasi Sulit

    Bank Dunia Nilai Positif Perkembangan Ekonomi Indonesia di Tengah Situasi Sulit

    • calendar_month Ming, 17 Jul 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Selanjutnya, Bank Dunia juga menyarankan Indonesia untuk mendorong pertumbuhan ekonominya dari sumber-sumber lain, misalnya dari ekspor. Terkait ekspor, Bank Dunia menilai perlu sebuah reformasi struktural yang dapat menekan tarif. “Jadi tariff barrier itu kalau bisa dikurangi dan dengan demikian Indonesia punya sumber pertumbuhan yang lain selain investasi yang sekarang sudah dilakukan,” ucap Suharso. Bank Dunia […]

  • Pemkab Pasangkayu dan TNI Siapkan Tenaga Terlatih Tangani Bencana

    Pemkab Pasangkayu dan TNI Siapkan Tenaga Terlatih Tangani Bencana

    • calendar_month Sel, 20 Okt 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 169
    • 0Komentar

    ” Saya menyampaikan terima kasih kepada jajaran Korem 142/Tatag dan Kodim 1427/Pasangkayu. Pemkab sangat terbantu dengan adanya penyiapan personil terlatih untuk penanganan bencana. Sehingga penanganan bencana di Pasangkayu bisa dilakukan secara cepat dan baik ” terang Bupati dua periode itu. Sementara Brigjen TNI Firman Dahlan menyampaikan bahwa latihan penanggulangan bencana alam merupakan penjabaran dari undang-undang […]

expand_less